Jaga Netralitas ASN dalam Pilkada Serentak Tahun 2024 Panwaslih Nagan Raya Hadiri Rakornas

Redaksi

- Redaksi

Jumat, 20 September 2024 - 04:18 WIB

5070 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta : Ketua Panwaslih Nagan RayaJuni Effendi, S.T yang didampingi Anggotanya Said Muhadhar, AMK, Divisi Penanganan Pelanggaran, Data & Informasi, menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Kesiapan Kepala Daerah, Menjaga Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Pemilihan Serentak tahun 2024.

Juni mengatakan ke sejumlah awak media Rakornas yang dihadiri oleh Gubernur, Walikota, Bupati, serta Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia ini merupakan upaya membangun komitmen Kepala Daerah dalam menjaga Netralitas ASN pada Pemilihan 2024.

Kegiatan ini dibuka oleh Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI, Rahmat Bagja yang berlangsung di Ecovention Ancol, Jakarta, pada Selasa 17 September 2024.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Rakercabsus PDI-P Kabupaten Karo "Taktik Dan Strategi Pemenangan Pilkada Karo 2024"

Ketua Bawaslu RI, Rahmat Bagja, dalam sambutannya, menegaskan bahwa isu netralitas ASN merupakan salah satu isu krusial yang perlu diwaspadai.

“Berdasarkan Indeks Kerawanan Pemilihan 2024, tahapan pencalonan, kampanye, dan pungutan suara dinilai sebagai periode paling rawan terjadinya pelanggaran netralitas ASN,” ujar Bagja.

“Melalui Rakornas ini juga untuk mengevaluasi dan memastikan kesiapan kepala daerah serta menjaga netralitas ASN pada Pemilihan Serentak tahun 2024, mengingat ASN kerap menjadi sorotan masyarakat,” imbuhnya.

Kegiatan dilanjutkan dengan panel diskusi dan tanya jawab yang melibatkan narasumber dari Bawaslu RI, Kemendagri, Kementerian PANRB, BKN, dan Polri. Diskusi ini membahas berbagai strategi dan upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga netralitas ASN.

Baca Juga :  Lagi, Penggiat Sosial Ferdy Sembiring Wakafkan Sumur Bor Di Rumah Yatim Al Hikmah Cigedug

Acara Rakornas ditutup dengan penandatanganan komitmen bersama oleh para kepala daerah untuk menjaga netralitas ASN. Penandatanganan ini menjadi bentuk keseriusan pemerintah dalam memastikan pelaksanaan Pemilu 2024 berjalan dengan demokratis, jujur, dan adil.

Usai mengikuti Rakornas, Pj Bupati Fitriany Farhas kembali menegaskan komitmen Pemerintah Kabupaten Nagan Raya untuk menyukseskan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Nagan Raya Tahun 2024.

Ia juga mengimbau kepada seluruh ASN di Kabupaten Nagan Raya untuk senantiasa menjaga netralitas dalam pelaksanaan Pilkada mendatang.

“Mari kita wujudkan Pilkada berjalan secara demokratis, jujur, dan adil, sehingga menghasilkan pemimpin yang benar-benar berasal dari pilihan rakyat dan mampu memajukan Kabupaten Nagan Raya,” demikian tutup Rahmad Bagja.(*)

Berita Terkait

DPP ASWIN,Buka Peluang Berkarir bagi Jurnalis di Seluruh Kabupaten/Kota Di Propinsi Lampung
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Ketua PW GPA DKI : Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Kepentingan Emak-emak, DPRD Desak Pemerintah Renovasi Pasar Sunan Giri
Legislator PSI Minta BUMD Pasar Jaya Segera Renovasi Pasar Gardu Asem dan Sunan Giri
Bahlil Lahadalia: Mimpi buruk Prabowo dan Partai Golkar.
Polemik Pemilihan RW 011 TSI Duri Kosambi, Kuasa Hukum Darsuli SH : Kami Akan Melakukan Upaya Hukum

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 03:11 WIB

LSM Tipikor Minta APH Lidik Proyek Arung Jeram PON XXI Aceh-Sumut di Ketambe

Kamis, 17 April 2025 - 01:04 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tegaskan , bagi PNS dan Kepala Desa Terlibat Narkoba Akan Saya Pecat

Rabu, 16 April 2025 - 21:27 WIB

Warga Aceh Tenggara Dijambret, Korban Minta Bareskrim Bentuk Tim Berantas Jambret di Medan

Jumat, 11 April 2025 - 23:20 WIB

Polres Aceh Tenggara Gelar Upacara Pisah Sambut Kapolres Dari AKBP R. Doni Sumarsono ke AKBP Yulhendri

Senin, 7 April 2025 - 17:55 WIB

Tingkatkan Produktivitas Ketersediaan Pangan, Pemkab Agara Gelar Panen Padi

Senin, 7 April 2025 - 12:07 WIB

Anggota DPRK Apresiasi Kinerja Bupati Basmi Remang PSK Masuk di Aceh Tenggara

Kamis, 3 April 2025 - 12:08 WIB

Bupati Agara dan Pihak kepolisian Gerebek Gudang Beras di Temukan Ratusan Ton Diduga Beras Oplosan

Kamis, 3 April 2025 - 01:24 WIB

Satu Unit Rumah Warga Ludes Terbakar Di Aceh Tenggara

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Ribuan Umat Kristiani Merayakan Malam Paskah di Pringsewu

Minggu, 20 Apr 2025 - 15:33 WIB

PRINGSEWU

Ribuan Umat Kristiani Merayakan Malam Paskah di Pringsewu

Minggu, 20 Apr 2025 - 12:55 WIB