Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting Di Kabupaten Karo Tahun 2024 Untuk Mengetahui Gambaran Status Gizi Balita Dan Determinanya.

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Sabtu, 9 November 2024 - 11:06 WIB

50427 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

Dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Karo, Jl. Jamin Ginting, No. 17 Kabanjahe, Jumat (08/11/24). Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting buka rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting di Kabupaten Karo Tahun 2024.

Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting bertujuan untuk memperkuat komitmen untuk melakukan upaya konvergensi percepatan penurunan stunting di Kabupaten Karo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saat ini sedang dilaksanakan Survei Status Gizi Indonesia 2024 yang bertujuan untuk mengetahui gambaran status gizi balita dan determinanya, di Kab. Karo dilaksanakan pada bulan Oktober-November 2024”, ungkap wakil bupati.

Baca Juga :  Mempererat Silaturahmi Eksekutif dan Legislatif Bupati Karo Gelar Ramah Tamah dan Berbuka Puasa Bersama Pimpinan dan Anggota DPRD Kabupaten Karo

“Semoga kegiatan Survei Status Gizi Indonesia (SSGI) 2024 yang saat ini sedang dilaksanakan di Kabupaten Karo mendapat data yang valid dan berkualitas”, tambahnya, dan berharap dengan adanya komitmen dengan berbagai pihak, target penurunan angka stunting menjadi 14 persen pada tahun 2024.

Wakil Bupati Karo juga menyampaikan terimakasih kepada Tim Percepatan Penurunan Stunting Kabupaten, Kecamatan dan Desa serta pihak yang terkait yang telah berkomitmen untuk melakukan Percepatan Penurunan Stunting di Kabupaten Karo.

Baca Juga :  Komisi Pemilihan Umum Daerah Kabupaten Karo menggelar simulasi TPS Real

Turut hadir Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekda Kabupaten Karo, Caprilus Barus,S.Sos, Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak serta Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kab. Karo dr. Arjuna Wijaya, Sp.P, Kepala Bappedalitbang Kab. Karo, Ir. Nasib Sianturi, M.Si dan para Camat serta Kepala Desa terkait.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

250 Keluarga di Kabupaten Karo Mendapat Bantuan Nutrisi Dari CSR Indomaret
Penataan Pusat Pasar Berastagi Agar Lebih Tertib, Aman, Bersih, dan Nyaman
Hilirisasi Berbasis Smart Cold Storage Dinilai Strategis Menjaga Kualitas Produk,Tingkatkan Daya Saing Jeruk Karo di Pasar Nasional dan Internasional
Negara Hadir di Tengah Duka: 3.349 Personel Dikerahkan Cari Korban Longsor Bandung Barat
Tanamkan Kesadaran dan Pengetahuan Tertib Berlalu Lintas Sejak Usia Dini Sat Lantas Polres Tanah Karo Edukasi Rambu Lalu Lintas kepada Siswa TK Sint Xaverius
Forum Konsultasi Publik RKPD 2027, Tahapan Penting Penyusunan Dokumen Perencanaan Pembangunan Daerah
Bupati Karo Tinjau Lokasi Kebakaran dan Salurkan Bantuan di Desa Lingga
Mengedepankan Pendekatan Humanis Tim Gabungan Laksanakan Penertiban dan Penataan Pedagang Pusat Pasar Berastagi

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 21:40 WIB

Jumat Berkah Bermanfaat, Polsek Bilah Hilir Salurkan Sembako di Desa Sei Tampang.

Rabu, 28 Januari 2026 - 01:05 WIB

Selamat Bertugas Kapolsek Sunggal, Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah Sunggal Dorong Sinergi Kamtibmas dan Penegakan Hukum

Senin, 12 Januari 2026 - 22:44 WIB

Ketua DPD K.A.I Sumut Dr. Surya Wahyu Danil, S.H,. M.H., Kecam Keras Pembakaran Mobil Ketua DPC K.A.I Deli serdang

Minggu, 11 Januari 2026 - 17:17 WIB

Pemerintahan Desa Bersama Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Pekan Sennah.

Sabtu, 10 Januari 2026 - 15:25 WIB

Dua Tersangka Narkoba Diamankan Team Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir.

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:33 WIB

Oknum Kades di Bilah Hilir Diduga Aniaya dan Hina Seorang Karyawan Perusahaan PT. Socfindo. 

Jumat, 2 Januari 2026 - 12:29 WIB

Malam Hari, Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Lingkungan Sei Bomban Kelurahan Negeri Lama.

Minggu, 21 Desember 2025 - 23:21 WIB

Kapolri Percayakan Jabatan Dir Krimsus Polda Sumsel Kepada Kombes Pol Doni Satrya Sembiring SH,SIK,M.Si

Berita Terbaru