Plt Sekdakab Buka Turnamen Sepakbola Piala Pj Bupati Gayo Lues Tahun 2023

Waspada Indonesia

- Redaksi

Senin, 21 Agustus 2023 - 14:10 WIB

50102 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pj Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri, MM., Melalui Plt Sekretaris Kabupaten Gayo Lues H. Jata, SE. MM., Membuka Turnamen Sepakbola Tarkam dalam memperebutkan Piala Pj Bupati Gayo Lues tahun 2023, Senin (21/8/2023) di lapangan Stadion Negri Seribu Bukit Blangkejeren.

Atas nama pemerintah memberikan apresiasi kepada Askab PSSI Kabupaten Gayo Lues yang telah menyelenggarakan kegiatan Turnamen Trakam dalam memperebutkan Piala Bupati Gayo Lues tahun 2023.

Kegiatan ini juga merupakan salah satu bentuk dalam memerihkan hut Negara Republik Indonesia yang ke-78, dan kita selaku pemerintah daerah akan mendukung sepenuhnya baik itu dukungan secara moril maupun non moril.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ayo Pemuda Gayo Lues, bangkitkan semangat muda mu, Tunjukan bakat mu, jadikan ajang ini untuk meraih prestasi mu, Junjung tinggi sportivitas dalam bertanding, jangan mudah terprovokasi oleh kocehen para penonton”, Pinta Jata.

Baca Juga :  Kapolsek Putri Betung Hadiri Apel Siaga Pencegahan Kebakaran dan Lahan Demi Antisipasi Dampak El-Nino

Sementara itu Ketua Askab PSSI Kabupaten Gayo Lues Muhammad Amin, ST., Mengatakan, Untuk jumlah peserta dalam mengikuti Turnamen Sepakbola sebanyak 75 Klub dari seluruh Kecamatan yang ada di Kabupaten ini,dan baru kali ini jumlah Club yang terbanyak disepanjang masa.

Kegiatan ini dilaksanakan selama 34 hari, dan untuk Final nanti akan dilaksanakan lagi pada tanggal 23 September mendatang,dan kami minta kepada semua pemain dan penonton agar menjunjung tinggi Sportivitas selama pertandingan berjalan.

“Melalui pertandingan ini agar muncul bibit-bibit baru untuk dijadikan pemain PSGL nantinya dan akan mengikuti ajang pertandingan di tingkat provinsi maupun di tingkat nasional, Untuk para juara Askab PSSI Kabupaten Gayo Lues akan memberikan Penghargaan berupa trophy dan uang pembinaan nantinya”, Tutur Muhammad Amin, ST.

Baca Juga :  DPD Partai Golkar Kabupaten Gayo Lues Melakukan Kunjungan Silaturahmi ke Kampung Agusen

Dalam hal tersebut tanpa hadir, Plt Sekdakab Gayo Lues H. Jata, SE. MM., Ketua DPRK Gayo Lues H. Ali Husin, SH., Ketua Askab PSSI Gayo Lues, Muhammad Amin, ST., Ketua Koni Gayo Lues, Waka Polres Gayo Lues Kompol Edi Yaksa, SH., Kasat Reskrim Polres Gayo Lues Iptu Muhammad Abindinsyah, Kasi BB Kejari Gayo Lues Hendra, SH., Dankipan B Yonif RK 114/SM Gayo Lues Lettu Inf Kukuh, Kepala SKPK, Ketua DPC Apdesi Gayo Lues Suhardinsyah, S.Pd., Ketua DPC IPK Gayo Lues Mael Gaya dan para tamu undangan lainnya.(mt)

Penulis : Muhammad Tujung

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Jalin hubungan kerja yang baik, Babinsa melaksanakan Komsos dengan masyarakat desa binaan
Cegah Kenakalan Remaja, Babinsa Komsos Dengan Tokoh Pemuda di Wilayah Binaan.
Polres Gayo Lues Gelar Bazar Ramadhan Murah Bersama Bhayangkari Cabang Gayo Lues
Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025, Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:33 WIB

DPC ASWIN Kabupaten Pringsewu Gelar Rapat Pemantapan Struktur Organisasi

Rabu, 16 April 2025 - 19:39 WIB

Penyidik Kejari Pringsewu Kembali Terima Titipan Pengembalian Kerugian Negara, Total Capai Rp494 Juta dalam Perkara Dugaan Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 16 April 2025 - 13:44 WIB

Kejaksaan Negeri Pringsewu Sosialisasikan Penerangan Hukum di Pekon Mataram  

Jumat, 11 April 2025 - 14:58 WIB

SIARAN PERS KEJAKSAAN NEGERI PRINGSEWU BERHASIL PULIHKAN SELURUH KERUGIAN KEUANGAN NEGARA SEBESAR RP. 576.400.000,- DALAM PERKARA KORUPSI BPHTB WARIS

Senin, 7 April 2025 - 14:40 WIB

Bupati dan Wabup Pringsewu Serentak Panen Raya Padi  

Senin, 7 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Pringsewu Tegaskan Peran Polri dalam Mendukung Program Pertanian  

Kamis, 3 April 2025 - 16:57 WIB

Destinasi Wisata di Pringsewu Ramai Dikunjungi, Polisi Perketat Pengamanan  

Senin, 31 Maret 2025 - 08:00 WIB

Minal aidil wal faidzin, mohon maaf lahir dan bathin, _Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M_

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB