Tampil Sampaikan Pesan Harkamtibmas Di Panggung NGOPI CHANEL, Program KETUK PINTU RUMAH WARGA Polsek Rambah Diapresiasi Tokoh Masyarakat

Waspada Indonesia

- Redaksi

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 20:31 WIB

50145 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROKAN HULU- Sosok Iptu Suheri Sitorus SH, kembali mendapat apresiasi dari kalangan Wartawan dan LSM, meskipun baru menjabat sebagai sebagai Kapolsek Rambah Polres Rokan Hulu (Rohul), tapi tetap intens melakukan roadshwou sambang dan kunjungan menyampaikan pesan-pesan Harkmtibmas.

Apalagi, kali ini, kehadiran Perwira dengan Balok II di Pundaknya ini, berkesempatan menyampaikan pesan Harkmtibmas di Panggung Ngobrol Volume Tinggi (NGOPI), di Ampera Boru Lubis, Kecamatan Rambah Kabupaten Rohul, Sabtu (5/8/2023) pukul 21.30 Wib.

Pada waktu kali ini, berdasarkan instruksi Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK MH, Kapolsek Rambah Iptu Suheri Sitorus SH, menyampaikan program dalam pelayanan Kepolisian yakni “KETUK PINTU RUMAH WARGA”.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dalam program tersebut, seluruh Rumah Masyarakat baik di Kecamatan Rambah dan Bangun Purba, kedepannya akan ditempelkan berupa Nomor Hand Phone Bhabinkantibmas, Babinsa dan Kepala Desa,” kata Eks Kapolsek Bonaidarussalam ini.

Baca Juga :  Hari Anak Nasional, Polda Jateng Raih Penghargaan

Sebab lanjutnya, tidak semua Masyarakat itu ada Nomor Kontak Kepolisian, jadi setelah dilakukan penempelan stiker tersebut.

“Jika sewaktu-waktu ada kejadian tertentu, Masyarakat bisa langsung melakukan komunikasi dengan Masyarakat, sehingga pelayanan Polri dalam Harkamtibmas bisa lebih maksimal,” kata Perwira yang juga pernah menjadi Kapolsek Rambahhilir pada Masanya.

Selain itu, Dia menekan kepada Masyarakat baik yang berada di Panggung NGOPI maupun tengah live, jika memiliki lahan perkebunan.

“Supaya Masyarakat dalam mengolah tidak melakukan dengan cara membakar lahan atau Hutan tersebut, karena akan sanksi pidananya,” imbuhya.

Namun, kata Iptu Suheri, kegiatan-kegiatan lain pun, baik itu sambang Warga, Patroli, KRYD, Jajaran Polsek Rambah telah melaksanakan dengan rutin sesuai SOP yang telah ditentukan.

Di akhir kegiatan penyampaian Harkmtibmas tersebut, Kapolsek Rambah menyerah Dua Set Baru Domino kepada Ketua Panitia Fauzan Azima melalui Sekretaris Panitia Ramlan Lubis.

Baca Juga :  Kodam I/BB Segera Bangun 5 Jembatan Bailey di Kabupaten Agam

Dalam kesempatan itu, Kapolsek Iptu Suheri Sitorus SH sekaligus membuka secara resmi Open Tournamen Batu Domino dalam memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 78 Tahun 2023

Atas kegiatan itu, General Manager NGOPI H Sarkawi SE yang juga merupakan Tokoh Masyarakat Rohul, memberikan apresiasi dan memberikan pujian kepada Kapolsek Rambah Iptu Suheri Sitorus SH.

“Karena Kami melihat program KETUK PINTU RUMAH WARGA, dinilai efektif, rasional serta sangat membantu Pelayanan Masyarakat, program-program ini bagus, cocok dicontoh Polsek -Polsek lain di seluruh Indonesia,” pungkas H Sarkawi SE

Ditambahkannya, program KETUK PINTU RUMAH WARGA, kalau menurut analisa saya layak Go Nasional. “Sebab itu sangat membantu Masyarakat untuk mendapatkan pelayanan Kepolisian,” tutup H Sarkawi SE mengakhiri.

 

(Humas Polres Rohul)

Berita Terkait

Mulai 2 Januari 2026, KUHP dan KUHAP Baru Resmi Berlaku, Ada Banyak Aturan Pidana dan Proses Hukum yang Diperbarui dan Perlu Diketahui
Komitmen Sentuhan Pimpinan Diawal Tahun 2026: Kapolres Kampar Cek Kesiapan Pos Pam Tapung, Beri Bingkisan, Kapolres: Tetap Semangat, Masyarakat Terlayani
Kapolsek Tapung Hilir Pimpin Pengecekan Rutan, Jaga Kebersihan Cegah Penyakit: Pastikan Tak Ada Barang Terlarang
Banops TIK Polda Riau Pastikan Kesiapan Teknologi Dukung Operasi Lilin LK-2025
Lima Pekerja Wifi Tersambar Listrik di Purwokerto, Dugaan Kelalaian Kerja Menguat: Potensi Pidana Mengintai Perusahaan
DPC AKPERSI Kabupaten Karawang Bersilaturahmi dengan RSUD Karawang
Dukung Ketahanan Pangan BUMDES Silegin Ukur Desa Martelu Ternak Bebek Petelur
Panen Raya Jagung Pipil di Ponpes Nurul Huda LBJ, Dukung Ketahanan Pangan 2025

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 01:06 WIB

PMI Aceh Dampingi PMI Aceh Tengah Salurkan Bantuan Sosial Untuk Korban Bencana Alam : Ini Kata Fauzi Husaini

Sabtu, 3 Januari 2026 - 19:33 WIB

Bupati TRK Pimpin Upacara Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag Tahun 2026

Sabtu, 3 Januari 2026 - 11:15 WIB

Puluhan Personil Brimob Bersama Polres Bener Meriah Gelar Baksos Bersihkan Lumpur Paska Banjir

Jumat, 2 Januari 2026 - 10:34 WIB

Kerja Nyata: Puluhan Personel Brimob Polda Aceh Gelar Budaya Gotong Royong Pasca Bencana Di Bener Meriah

Kamis, 1 Januari 2026 - 22:58 WIB

Ilyas Relawan RAPI Nagan Raya Dampingi Warga Kota Sabang Serahkan Lampu Solar Panel dan Ganset Di Beutong Ateuh

Kamis, 1 Januari 2026 - 14:03 WIB

Kapolda Aceh, Irjen Pol. Marzuki Ali Basyah,M.M. Tinjau Pembersihan Gorong-Gorong Tersumbat di Bener Meriah

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 22:21 WIB

Aksi Nyata : DPW GR Aceh Gait Mahasiswa Hukum Pidana Islam UIN Ar Raniry Bantu korban banjir dan longsor di Kabupaten Bireuen.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Bupati Pringsewu Launching KREASI 16 Kecamatan Sukoharjo

Minggu, 4 Jan 2026 - 07:39 WIB

REGIONAL

Tampang Surya pelaku penggelapan motor

Minggu, 4 Jan 2026 - 03:13 WIB