Jajaran Rutan Kabanjahe Kanwil Kemenkumham Sumut Ziarah dan Tabur Bunga Di Makam Pahlawan Kabanjahe

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Rabu, 9 Agustus 2023 - 12:54 WIB

50187 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo. Waspada Indonesia

Dalam rangka memperingati Hari Lahir Kemenkumham Ke -78 Tahun 2023, Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Kabanjahe Kanwil Kemenkumham Sumut melaksanakan kegiatan Upacara Ziarah / Tabur Bunga di Makam Pahlawan Kabanjahe, Rabu (9/8/2023) Pukul 09.00 WIB.

 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Upacara Ziarah / Tabur Bunga diikuti oleh Kepala Rutan Kelas IIB Kabanjahe Chandra Syahputra Tarigan, S.H.,M.H., Ka.KPR. Kamsen Bangun S.H, Kasubsi Pengelolaan Jonson S.T., Kasubsi Pelayanan Tahanan Sastra Barus, beserta jajaran dan seluruh Pegawai/Staf Rutan Kelas IIB Kabanjahe.

Baca Juga :  Akibat anak di aniaya di sekolah, wali murid lapor polisi

 

Kegiatan diawali, Karutan Kabanjahe Chandra Syahputra Tarigan S.H.,M.H., selaku Inspektur Upacara memimpin penghormatan kepada para arwah Pahlawan dan dilanjutkan dengan mengheningkan cipta.

 

Kegiatan dilanjutkan dengan peletakan karangan bunga di Monumen Makam Pahlawan sebagai tanda penghormatan kepada para pahlawan dan ziarah tabur bunga di makam pahlawan yang diikuti oleh seluruh Pegawai Rutan Kelas IIB Kabanjahe dan ditutup dengan penghormatan dan penaburan bunga ke makam para pahlawan oleh seluruh jajaran Rutan Kabanjahe.

Baca Juga :  Jalan Lintas Rusak Parah Tak Kunjung di Bangun, Masyarakat Pajar Baru Secara Swadaya Bangun Jalan Rabat

“Hari ini kita melaksanakan rangkaian kegiatan Hari Kemenkumham Ke-78. Salah satunya melaksaakan upacara dan ziarah (tabur bunga) ke makam pahlawan,” kata Karutan.

 

Kegiatan ziarah dan tabur bunga penting dilaksanakan karena sebagai bangsa yang besar itu adalah “Jas Merah” jangan sesekali melupakan sejarah, bangsa yang selalu ingat kepada pahlawannya.

 

Dengan kegiatan ziarah dan tabur bunga di makam pahlawan, Karutan berharap agar seluruh jajaran Rutan Kabanjahe memiliki Jiwa spirit untuk meneruskan perjuangan para pahlawan.

 

( Natanael 366 )

Berita Terkait

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong
Pentingnya Peran Pemuka Agama Memperkuat Keimanan dan Religiusitas Masyarakat Bupati Karo Ajak Tokoh Agama dan Ormas Islam Bersinergi Wujudkan “Karo Beriman”
Mendukung Ketahanan Pangan Wabup Karo : Dengan Kerja Kolaboratif Kita Optimis Dapat Mewujudkan Swasembada Pangan
Asisten Administrasi Umum Setda Kab.Karo Terima Audiensi Kepala Perwakilan Kemenduk Bangga/BKKBN Prov. Sumatera Utara
Dinas Kominfo Kab. Karo Laksanakan Pembinaan Statistik Sektoral di Dinas Ketahanan Pangan dan Perikanan Kab. Karo
Bupati Karo dan Jajaran Forkopimda Kab. Karo Ikuti Rakor Pengendalian Inflasi dan Sosialisasi Sekolah Unggul Garuda
Wakil Bupati Karo Ikuti Zoom Entry Meeting Pemeriksaan Terinci atas LKPD Kabupaten/Kota se-Sumatra Utara
Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:33 WIB

DPC ASWIN Kabupaten Pringsewu Gelar Rapat Pemantapan Struktur Organisasi

Rabu, 16 April 2025 - 19:39 WIB

Penyidik Kejari Pringsewu Kembali Terima Titipan Pengembalian Kerugian Negara, Total Capai Rp494 Juta dalam Perkara Dugaan Korupsi Dana Hibah LPTQ Tahun 2022

Rabu, 16 April 2025 - 13:44 WIB

Kejaksaan Negeri Pringsewu Sosialisasikan Penerangan Hukum di Pekon Mataram  

Jumat, 11 April 2025 - 14:58 WIB

SIARAN PERS KEJAKSAAN NEGERI PRINGSEWU BERHASIL PULIHKAN SELURUH KERUGIAN KEUANGAN NEGARA SEBESAR RP. 576.400.000,- DALAM PERKARA KORUPSI BPHTB WARIS

Senin, 7 April 2025 - 14:40 WIB

Bupati dan Wabup Pringsewu Serentak Panen Raya Padi  

Senin, 7 April 2025 - 13:21 WIB

Kapolres Pringsewu Tegaskan Peran Polri dalam Mendukung Program Pertanian  

Kamis, 3 April 2025 - 16:57 WIB

Destinasi Wisata di Pringsewu Ramai Dikunjungi, Polisi Perketat Pengamanan  

Senin, 31 Maret 2025 - 08:00 WIB

Minal aidil wal faidzin, mohon maaf lahir dan bathin, _Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M_

Berita Terbaru

BANDAR LAMPUNG

Dawam Raharjo Mantan Bupati Lampung Timur Di Tahan Kejati Lampung

Jumat, 18 Apr 2025 - 07:36 WIB