Peringatan Hari Pahlawan 2023 Semangat Pejuang Hendaknya Ditumbuh Kembangkan

- Redaksi

Jumat, 10 November 2023 - 12:07 WIB

50173 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

 

Bertempat Di Halaman Kantor Bupati Karo Jumat (10/11/2023) Upacara Peringatan Hari Pahlawan Nasional Tahun 2023.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Upacara berlangsung khidmat, Wakil Bupati Karo Theopilis Ginting, bertindak sebagai Inspektur Upacara, yang diikuti sedikitnya ratusan orang dari instansi TNI/Polri, Pemda, Ormas dan perwakilan Pelajar Kab. Karo.

Turut hadir Forkopimda Karo mulai Kapolres Tanah Karo AKBP Wahyudi Rahman, S.H, S.I.K, M.M., CPHR, CBA, Wakil Ketua DPRD Kab. Karo David C. Sitepu, Dandim 0205/TK, LETKOL Ahmad Afrian Rangkuti, Dansubdenpom I/2-1 Kabanjahe KAPTEN CPM Susanto Julaimdi dan Perwakilan dari Danyon 125/Simbisa, Kajari Karo dan Ketua PN Kabanjahe

Baca Juga :  Tahun 2023, Muslihan S.Pd.I,M.Pd Upayakan Perbub 55 Segera Diubah

 

Kapolres Tanah Karo mengatakan, hari Pahlawan Nasional, semua diingatkan kembali dengan peristiwa pertempuran 10 November 1945 di Surabaya, yang merupakan salah satu momen paling bersejarah dalam merebut kemerdekaan Indonesia.

 

Semangat yang ditunjukkan para pahlawan dan pejuang tersebut hendaknya terus ditumbuh kembangkan di dalam hati sanubari segenap insan warga negara Indonesia. Peringatan Hari Pahlawan sepatutnya menjadi momen tepat untuk membangkitkan semangat kebersamaan membangun Indonesia yang lebih baik.

 

“Dimulai dari diri sendiri khususnya generasi muda dengan menunjukkan prestasi, yang didukung dengan karakter dan jati diri kebangsaan yang kuat”, kata Kapolres.

Baca Juga :  PT Dongyang Diduga Kamuflase Perizinan, OJK dan Disnaker Diminta Bertindak!”

 

Kapolres mengajak, dalam mempringati hari Pahlawan Nasional untuk tidak hanya sekedar melaksnakan Upacara lalu selesai, tapi harus berbuat dan mengambil tindakan untuk memberikan yang terbaik bagi bangsa Indonesia.

“Kita ucapkan selamat Hari Pahlawan 10 November 2023, kobarkan terus semangat jiwa kepahlawanan di dada. Ukir prestasi untuk membawa harum nama bangsa dan Negara dan terus jaga persatuan dan kesatuan dalam jalinan toleransi dan kesetiakawanan sosial”, ucap Kapolres.

 

Setelah pelaksanaan upacara, dilanjutkan dengan Ziarah ke Makam Pahlawan Kabanjahe, yang diikuti Forkopimda dan tamu undangan yang hadir.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Rapat Persiapan Revalidasi Toba Caldera UNESCO Global Geopark Tahun 2025 Dihadiri Bupati Karo
Pentahbisan Gedung Gereja GBKP, Rumah Personalia, dan Gedung KAKR GBKP Runggun Ajibuhara, Klasis Berastagi Dihadiri Bupati Karo
Bupati Karo Tegaskan Percepatan Perbaikan Jembatan Rusak di Kutaraja
MUSDA XVIII HIPMI Sumut,Kolaborasi Pengusaha Muda Untuk Sumut Berkah
SWI Dorong Wartawan kembangkan Kompetensi Jadi Paralegal, Siap Advokasi Masyarakat Hukum Dan Kebijakan Publik
Federasi SBSI Kunjungi Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Karo Terkait Pemberhentian Herlina Harahap
Rapat Sekretariat Forkopimda Kabupaten Karo Bulan Juni 2025 Bahas Isu Strategis Yang Berkembang di Masyarakat
Iip Haryadi Soroti Kerja Sama Publikasi Media Desa: Harus Ada Kontrak Jelas dan Syarat Legal

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 17:14 WIB

Akhirnya, Mahkamah Syar’iyah Kutacane Vonis Ayah Tiri 13 Tahun 4 Bulan Penjara atas Kasus Rudapaksa Anak di Bawah Umur

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:36 WIB

MTQ ke-XL Tingkat Kecamatan Bukit Tusam Resmi Ditutup, Camat Syukri, SE.MM Ajak Warga Hidupkan Semangat Qur’ani Sehari-hari

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:16 WIB

Kapolres Aceh Tenggara Beri Penghargaan kepada Atlet Berprestasi di Ajang Pencak Silat Piala Kapolda Aceh

Rabu, 2 Juli 2025 - 01:14 WIB

Kapolres Aceh Tenggara Santuni Anak Yatim dalam Momentum Hari Bhayangkara ke-79

Senin, 30 Juni 2025 - 21:59 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tebus Biaya Rumah Sakit Rp 72 Juta untuk Pulangkan Jenazah TKW yang Tertahan di Malaysia

Minggu, 29 Juni 2025 - 19:02 WIB

Bupati Aceh Tenggara Resmi Menutup Pameran Pembangunan HUT Ke-51: Komitmen Perkuat Kemajuan dan Kesejahteraan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 22:42 WIB

Usai Upacara HUT ke-51, Pemkab Aceh Tenggara Gelar Diskusi Pembangunan: Rumuskan Rekomendasi Strategis Demi Akselerasi Kemajuan Daerah

Kamis, 26 Juni 2025 - 22:40 WIB

Gubernur Aceh Muzakir Manaf Pimpin Upacara HUT ke-51 Aceh Tenggara, Tegaskan Komitmen Bangun Daerah dan Jaga Generasi Muda

Berita Terbaru