DPD KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang Buka Puasa Bersama Dalam Kesederhanaan

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 5 April 2024 - 18:28 WIB

50196 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO BERSAMA : Pengurus dan Anggota DPD KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang foto bersama saat buka puasa bersama di Sufi Cofee Shop & Resto Tembung, Jumat (05/04/2024). (Foto Dok/KOMNAS WI)

 

Deli Serdang |  Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasional Wartawan Indonesia ( KOMNAS WI) Kabupaten Deli Serdang melaksanakan buka puasa bersama dalam kesederhanaan di Sufi Cofee Shop & Resto Pasar VII Beringin, Desa Tembung, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Jumat (05/04/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Acara buka puasa bersama yang di awali dengan sambutan dari Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasional Wartawan Indonesia (DPD), Zulkarnain Lubis yang menyampaikan rasa terima kasih atas kehadiran Pengurus dan Anggota yang hadir.

“Terima kaskih atas atensi rekan-rekan untuk kegiatan buka puasa bersama kali ini. Lewat kegiatan ini, di harapkan solidaritas dan silaturahmi tetap bisa kita jaga,” ujarnya sembari menyebut untuk Anggota yang tidak bisa hadir di harapkan memiliki rasa memiliki (sense of belongging) Organisasi ini.

Baca Juga :  Warga Dusun IV Sigara-gara Protes Rancangan Perdes TPU

Usai menyampaikan sambutan, acara di rangkai dengan makan buka puasa bersama yang di awali doa yang di pimpin Harun Harahap.

Dengan bersemangat, peserta buka puasa bersama menikmati hidangan yang di sajikan.

Setelah menikmati hidangan, Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasional Waetawan Indonesia (KOMNAS WI) Kabupaten Deli Serdang, Tumpal Manik, SPd., SH., MH memberikan arahan agar DPD KOMNAS WI Kabuoateb Deli Serdang bisa lebih maju ke depannya.

“Ini membuktikan DPD KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang masih solid dan memiliki kesehatian meski pun dalam suasana sederhana,” ucapnya.

Baca Juga :  Miris! Besok Pas Sebulan Rumah Wartawan di Pancur Batu di Bom Molotov, Pelaku nya Diduga "Orang Sakti" Tidak Bisa Ditangkap Polisi ?

Tumpal Manik berharap Anggota yang ada berperan aktif untuk memajukan DPD KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang dengan ide-ide program yang bermanfaat untuk orang banyak.

“Mari kita majukan DPD KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang ini dengan berbagai ide program. Inilah ciri khas Organisasi ini yang beda yang lain. DPD KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang selalu melahirkan ide yang bermanfaat, bukan ide plagiat,” tandasnya.

Di akhir arahan, Tumpal Manik meminta agar meningkatkan rekonsiliasi dengan berbagai pihak sebagai mitra dan narasumber.

“Tetap tekankan rekonsiliasi dengan semua sehingga Organisasi ini tetap eksis memberilan dampak yang baik dan bermanfaat,” tutupnya.

Semua rangkaian acara buka puasa bersama berlangsung dengan baik yang di tutup dengan sesi foto bersama dan hiburan karoke.(Redaksi/KOMNAS WI Kabupaten Deli Serdang)

 

 

Berita Terkait

Kapolresta Deli Serdang Kombes Hendria Lesmana Pimpin Upacara Sertijab Kasat Narkoba Kompol Fery Kusnadi
‎Prioritaskan Ekonomi Rakyat, Kepala Desa Silau Padang Resmikan Jembatan Gantung Paletokan sebagai Urat Nadi Baru Dusun Terisolir
Warga Kutalimbaru Tanami Lahan Sengketa, Lawan Penguasaan PT Serdang Hulu dengan Pohon Kehidupan
Doa dan Cinta Dari Lapas Lubuk Pakam Untuk Indonesia
Penyuluhan Hukum, Lapas Lubuk Pakam dan LBH Adiwangsa Pura Keadilan Bekali Warga Binaan Menuju Hidup Taat Aturan
Provokasi Murahan di Tanjung Morawa, Husen Tamora Jadi Sasaran Fitnah, Masyarakat Desak Polisi Tangkap Provokator
Setetes Darah untuk Sesama, Lapas Lubuk Pakam Peringati HUT RI dengan Donor Darah
Juanda Korban Penganiayaan, Ketua F.SPTSI Pertanyakan Kaitan dengan Penggeledahan Lokasi Parkir

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru