Pj,Bupati Pringsewu Dr.H.Marindo Hadiri Penyampayan Laporan Hasil Pemeriksaan LKPP DAN IHPS II Tahun 2023 Di Jakarta.

hayat

- Redaksi

Senin, 8 Juli 2024 - 11:07 WIB

50227 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Lampung:waspadaindonesia.com*

Jakarta, Senin (8/7/2024) – Pj. Bupati Pringsewu Dr. H. Marindo menghadiri acara penyampaian Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Tahun 2023 dan Ikhtisar Hasil Pemeriksaan Semester (IHPS) II Tahun 2023, yang berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC).

Acara tersebut dihadiri oleh berbagai pejabat tinggi negara, termasuk Presiden Joko Widodo yang tiba sekitar pukul 09.08 WIB. Hadir juga Ketua BPK RI Isma Yatun serta sejumlah menteri dan kepala daerah, antara lain Ketua DPR Puan Maharani, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, serta Menko Perekonomian Airlangga Hartarto.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya, Presiden Joko Widodo mengapresiasi kinerja BPK RI dalam pemeriksaan laporan keuangan pemerintah pusat dan menyatakan penghargaannya atas predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang diraih oleh jajaran pemerintah pusat dalam laporan keuangan tahun ini.

Baca Juga :  Kepala Badan Gizi Nasional Jenguk Korban Insiden Kendaraan MBG, DPP LPPI : kepedulian kemanusiaan dan Beri Contoh Kepada Jajaran

Berdasarkan Hasil Audit BPK Thn 2023 Kabupaten Pringsewu yaitu audit belanja dan audit Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) itu tindak lanjut penyelesaiannya
terhadap LKPD, untuk Kabupaten Pringsewu telah selesai merealisasikan pengembalian sebesar 92 % dari total pengembalian sehingga Kabupaten Pringsewu berkesempatan diundang langsung dalam gelaran BPKP Expo yang diadadakan di Hall Krakatau TMII jakarta pada bulan Mei lalu.

Kabupaten Pringsewu berhasil mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk kesembilan kalinya secara berturut-turut. WTP yang diterima pada 2024 ini berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) serta Kabupaten Pringsewu 2023 serta dinobatkan sebagai kabupaten terbaik tingkat provinsi lampung dan Nasional dengan nilai 94,74 % untuk tindak lanjut temuan BPK tahun 2024.

Baca Juga :  Penutupan Sidang Majelis Sinode GBKP ke-37 Dirangkai Dengan Peringatan 135 Tahun Injil Masuk ke Tanah Karo

Menurut Penjabat Bupati Pringsewu Dr. H. Marindo Kurniawan, diraihnya kembali opini WTP dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) tahun ini, merupakan bukti komitmen Pemkab Pringsewu dalam meningkatkan tata kelola pemerintahan serta transparansi keuangan daerah.

“Saya ingin menyampaikan penghargaan dan apresiasi serta terimakasih kepada BPK RI yang telah melaksanakan tugas pemeriksaan keuangan negara dan terus meningkatkan profesionalismenya dalam fungsi pemeriksaan. Juga saya ingin menyampaikan selamat kepada jajaran pemerintah pusat dan daerah atas predikat WTP dalam laporan keuangan pemerintah tahun ini,” ujar Presiden.

Acara ini menandai komitmen pemerintah dalam menjaga transparansi dan akuntabilitas keuangan negara serta memperkuat sinergi antara pemerintah pusat dan daerah dalam pengelolaan keuangan negara.

Pewarta:Hayat*

Berita Terkait

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Kapolda Riau Saat Orasi di Hadapan 1.000 Siswa se-Provinsi Riau:  Generasi Muda Adalah Kunci Menjaga Alam, Kepercayaan, dan Masa Depan
PPA Dorong Rekonstruksi Pascabanjir Berbasis Konsep Bangun Lebih Baik Bagi Korban Bencana
Ketua PWM A.Malik Musa Memeberikan Arahan: Pendidikan Adalah Jalan Perubahan, Wisudawan Muhammadiyah Harus Menjadi Cahaya bagi Aceh dan Bangsa
Dua Tersangka Narkoba Diamankan Team Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir.

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru