Usai 2 Jam Lebih Diguyur Hujan Deras, Jembatan di Sumur Putri Ambruk, Way Lunik Terparah

hayat

- Redaksi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 07:48 WIB

50534 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BANDAR LAMPUNG: Sejumlah wilayah di Bandar Lampung, dikepung banjir bandang setelah hampir 2 jam hujan deras mengguyur wilayah Bandar Lampung dan sekitarnya pada Jumat (17/1/2025).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari data yang dihimpun Waspadaindonesia.com, sejumlah daerah yang dikepung banjir yakni Way Lunik, Panjang, Bumi Waras, Teluk Ambon, Kelurahan Sukarame II, Telukbetung Barat, dan sejumlah daerah di Telukbetung.

Dari informasi, banjir terarah menerjang wilayah Kelurahan Way Lunik, Panjang. Akibat hujan deres itu, juga turut menghanyutkan dan merobohkan jembatan gantung bendungan yang ada di Taman Wisata Sumur Putri, Telukbetung Selatan, Bandar Lampung.

Baca Juga :  Malam Takbiran, Warga Binaan Lapas Perempuan Medan Kumandangkan Takbir Bersama

KLIK DAN TONTON VIDEONYA: DETIK-DETIK PUTUSNYA JEMBATAN GANTUNG TAMAN WISATA SUMUR PUTRI AKIBAT TERJANGAN BANJIR

Banjir di wilayah Kelurahan Way Lunik, Panjang, juga turut menghanyutkan beberapa kendaraan warga sekitar dan pengendara yang melintas. “Banjir di wilayah Way Lunik, Panjang, saat ini debit air sudah mencapai satu meter lebih. Banjir ini diakibatkan adanya saluran air yang tersumbat,” kata salah satu warga di Way Lunik, dari video yang beredar di grup-grup WhatsApp.

Baca Juga :  Penyaluran Bakti Ikawiga untuk Bencana Sumatera

Hingga berita ini diturunkan, hujan masih terus mengguyur wilayah Bandar Lampung. Sementara hingga kini juga belum ada keterangan resmi dari Pemerintah Kota (Pemkot) Bandar Lampung terkait data wilayah yang banjir dan lainnya. ***

(RML)

Berita Terkait

Sertijab Kepala Kejaksaan Negeri Pringsewu Digelar di Kejaksaan Tinggi Lampung
Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Diduga Manipulasi Dana BOS, Kepala SMPN 2 Tanjung Raja dan Bendahara Jadi Sorotan Publik
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
LSM Trinusa Desak BPK RI Wilayah Lampung Audit Menyeluruh Kegiatan Anggaran Tahun 2025 Sekretariat DPRD Bandar Lampung
Asap Hitam di PT Antam, GMPB Desak Pemda dan Polres Bogor Usut Tuntas

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru