Rapat Final Persiapan Festival Bunga dan Buah Kab Karo Tahun 2025 Bahas Rundown Acara

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Selasa, 29 Juli 2025 - 17:26 WIB

50779 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesis

Digelar Senin, (28/07/25) di Aula Kantor Bupati Karo. Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekda Kabupaten Karo, Drs. Dapatkita Sinulingga, hadiri Rapat Final Persiapan Festival Bunga dan Buah Kabupaten Karo 2025,rapat ini dihadiri oleh FORKOPIMDA Kabupaten Karo, Dinas terkait, PKK, Dharma Wanita dan Perwakilan dari Camat se-Kabupaten Karo .

Pembahasan mencakup penyusunan rundown acara, pengaturan posisi tamu VVIP dan VIP, konfirmasi kehadiran undangan, durasi setiap sesi kegiatan, serta jalur akses tamu dan peserta festival.

Baca Juga :  Wakil Bupati Karo Pimpin Upacara Harkitnas 2025

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, dibahas program unggulan Business Matching yang bertema “Ciptakan Komoditi Lokal Unggul Menjadi Juara di Pasar Lokal dan Menembus Pasar Internasional” yang melibatkan pelaku UMKM, petani, dan industri melalui talkshow, workshop, serta kunjungan showcase.

Pembahasan teknis lainnya meliputi layout area festival, flow pengunjung, penempatan petugas keamanan, titik parkir, rute pawai mobil hias, serta sistem lalu lintas. Jumlah mobil hias akan disesuaikan dengan kontingen peserta. Sebagai bentuk apresiasi, Bapenda akan memberikan cenderamata bagi masyarakat yang melunasi PBB selama festival berlangsung.

Baca Juga :  Rapat Sekretariat Forkopimda Kabupaten Karo Bulan Juni 2025 Bahas Isu Strategis Yang Berkembang di Masyarakat

Festival ini diharapkan menjadi ajang inovatif yang memperkuat identitas budaya Karo secara terarah dan berkelas.

(Nathan 366)

Berita Terkait

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding Indikator Keberhasilan Pemulihan Dan Penguatan Jaringan Irigasi Kawasan Terdampak Banjir
Ribuan ASN Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo Ikuti Apel Gabungan
Pastikan Pembangunan Drainase Berfungsi Baik Bupati Karo Tinjau Hasil Pembangunan Saluran Drainase Tigapanah
Ramah Tamah Tahun Baru 2026 di Pendopo Rumah Dinas Bupati Karo Wadah Saling Bertukar Pikiran Komitmen Bersama Membangun Kabupaten Karo
Rapat Evaluasi Kinerja Pembangunan Kabupaten Karo Tahun 2025
Arus Lalu Lintas di Sekitar Mikie Holiday Berastagi Masih Landai, Petugas Tetap Siaga
Dukung Ketahanan Pangan BUMDES Silegin Ukur Desa Martelu Ternak Bebek Petelur

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru