Ini Daftar Juara Turnamen Volly Ball Tingkat SMA Sederajat

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 27 Juli 2023 - 16:54 WIB

50392 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues , Waspada Indonesia.com |  Dalam rangka Turnamen Volly Ball Piala Bupati Gayo Lues tahun 2023 tingkat SMA Sederajat di selenggarakan oleh Dinas Pemuda Dan Olahraga selama 10 hari, kini telah usai di selenggarakan di stadion Negeri Seribu Bukit.

Selama proses pertandingan Alhamdulillah berjalan dengan lancar, tanpa ada kendala sama sekali, kali ini ada 8 Tim Putra tingkat SMA dan 6 tim Putri yang ikut memeriahkan Cup Volly Ball piala Bupati Gayo Lues tahun 2023, terang Kepala dinas Disprora Gayo Lues yang disampaikan melalui Kabid Olah Raga Faisal Fadli, S.Si pada saat di wawancarai di stadion Seri bukit Kamis, 27 Juli 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  75 Klub di Gayo Lues Rebutkan Piala Bupati

Adapun Daftar Juara sebagai berikut :
Juara l berhasil di menangkan oleh Siswa SMA Negeri 1 Belangkejeren, Juara ll Siswa SMA Negeri 1 Rikit Gaib, Juara lll SMA Negeri 1 Terangun, dan juara ke IV SMA Negeri 1 Blang Pegayon.

Untuk juara Putri pada Tahun ini yakni:
Juara 1 SMA Negeri 1 Blangkejeren, Juara ll SMA Negeri 1 Rikit Gaib, Juara lll MAN Belangkejeren, juara lV SMA Negeri Seribu bukit.

Tujuan kegiatan ini diselenggarakan sebagai pencarian bibit yang berbakat untuk persiapan Pekan olahraga Pelajar Daerah (Popda) yang ke -17 di Aceh Timur pada tahun 2024 mendatang,yang mana nantinya 20 orang siswa dan 20 siswi akan kita seleksi pada awal tahun 2024, yang mana kita akan menampung 10 siswa dan 10 siswi, ujar Faisal.

Baca Juga :  Dukungan Penuh Pemuda Pancasila untuk Suhaidi-Maliki: Harapan Baru bagi Gayo Lues

“Kita sangat berpesan kepada siswa siswa tingkat SMA sederajat agar mampu berkontribusi dalam bidang Volly Ball, dan tentunya bisa menjadi handalan untuk kebanggaan daerah kita ini,dan Kami berharap kepada Pemerintah daerah dalam hal ini pada pak Pj Bupati Gayo Lues agar selalu memberikan bantuan, baik itu secara moril maupun secara anggaran agar tidak ada kendala kita dalam menghadapi persiapan Pobda pada tahun 2024 mendatang”.

Mengingat cabang olah raga yang akan mengikuti Pertandingan sebanyak 12 cabor, tentunya akan membutuhkan banyak kesiapan, baik dari segi pembinaan maupun dari segi pertandingan, Tegasnya Faisal Fadli

Berita Terkait

Dedikasi dan Inovasi, AKBP Hyrowo Dianugerahi Penghargaan Pemimpin Inspiratif Nasional
Hamdani Hamid, Mantan DPRA Dua Periode, Menjadi Motor Desentralisasi Gema Bangsa di Aceh
Andi Saragih Terima Penghargaan Gemar Membaca dari Pemkab Gayo Lues atas Dedikasi Literasi
Wujud Kepedulian Sosial, Brimob Gayo Lues Ajak TNI dan Masyarakat Turut Donor Darah
Kapolres Gayo Lues Dinilai Berperan Penting dalam Pengungkapan Ladang Ganja 60 Hektare dan Penangkapan 56 Tersangka Narkotika
H. Irmawan: Kapolres AKBP Hyrowo Telah Tunjukkan Komitmen Luar Biasa Berantas Narkoba di Gayo Lues
Kapolres Gayo Lues Sebut Pengungkapan 1,95 Ton Ganja dan Ladang 60 Hektare sebagai Momen Emas Pemberantasan Narkoba
Polres Gayo Lues Bersama PMI dan RSU Muhammad Ali Kasim Laksanakan Donor Darah untuk Peringati Humas Polri ke-74 Tahun 2025

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 13:24 WIB

Polres Aceh Tenggara Raih Penghargaan Penyelesaian Perkara Terbaik dari Kapolda Aceh

Rabu, 29 Oktober 2025 - 12:06 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sambut Kepala BNPB, Dorong Penguatan Mitigasi Bencana di Daerah

Kamis, 23 Oktober 2025 - 20:54 WIB

Aceh Berpeluang Dapat Rp704 Miliar Jika 32 Proposal Kampung Nelayan Merah Putih Lolos

Kamis, 23 Oktober 2025 - 10:01 WIB

Bea Cukai Tegaskan Komitmen Lindungi Masyarakat Lewat Penindakan dan Pemusnahan Barang Ilegal di Banda Aceh

Rabu, 22 Oktober 2025 - 18:30 WIB

Kontribusi untuk Profesi dan Daerah, Nurdiansyah Alasta Dianugerahi Penghargaan oleh Fakultas Kedokteran Hewan USK

Rabu, 22 Oktober 2025 - 16:53 WIB

Konferensi Pers Bea Cukai di Banda Aceh Ungkap Peningkatan Nilai Penindakan 24 Persen di Tengah Penurunan Jumlah Kasus

Rabu, 22 Oktober 2025 - 02:49 WIB

Lewat AMEH, Bea Cukai Aceh Jadi Rujukan Pengelolaan Media Bagi Bea Cukai Tanjung Pinang

Minggu, 19 Oktober 2025 - 08:57 WIB

Pernyataan Bupati Aceh Besar Tuai Kritik, SMPA: Pemimpin Tak Boleh Arogan

Berita Terbaru