Apel Kendaraan Dinas, Pj Bupati Alhudri, Bukan Pencitraan!

Edi Sutami, SE

- Redaksi

Kamis, 14 September 2023 - 07:03 WIB

50605 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pejabat Bupati Gayo Lues Drs.AlHudri, MM yang langsung memimpin Apel Kendaraan Dinas di lapangan Kantor Dinas Pemuda dan Olahraga ( Dispora), Kamis 14 September 2023.

Alhudri mengatakan, kegiatan mengumpulkan kendaraan dinas milik pemerintahan bukan pencitraan sebagai Bupati, namun hal ini dilakukan untuk memastikan secara langsung layak atau tidaknya penggunaan kendaraan operasional tersebut.

Dalam hal ini PJ Hudri yang sangat dikenal dengan sikap tegas nan berwibawa itu, memberikan beberapa catatan kepada seluruh SKPK dan Badan Kantor yang menggunakan kendaraan Dinas harus selalu dijaga dan dirawat dengan sebaik-baiknya, jangan sampai aset yang dipinjamkan ini rusak, hilang atau bahkan digelapkan.

Baca Juga :  Kadisdik Aceh Alhudri Buka Bintek PKP Swakelola DAK Fisik SMK Tahun 2023

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Mobil Dinas merupakan titipan yang di biayai oleh uang negara bukan untuk kepentingan pribadi” ungkap Pj Al Hudri

Ia juga menambahkan, jangan ada lagi kendaraan yang tidak terawat, karena tak ada alasan untuk tidak merawat kendaraan yang dipercayakan kepada seorang pejabat publik disebabkan semua terkait pemeliharaan sudah dianggarkan.

Baca Juga :  Ketua DPC Apdesi Mirza YB dan Jajarannya Audiensi Bersama Kapolres Tanggamus AKBP Rivandi

Dan ia menegaskan perihal pemakaian kendaraan dinas harus sesuai fungsi dan jabatan, ini terlihat masih ada berapa mobil yang di pakai oleh pegawai yang belum layak mendapatkan fasilitas kendaraan.

“Kedepannya jangan ada lagi mobil dinas yang semberaut” tegasnya

Diakhiri acara beberapa mobil Dinas yang sudah tidak layak beroperasi tampak di tinggalkan untuk mendapatkan perawatan dan akan di bagikan kembali setelah selesai perbaikan.

 

Laber

Berita Terkait

Jalankan Arahan Kapolri, Kapolda Sumut Berhasil Berantas Ratusan Kasus Premanisme
DR. H.M. Nasir Jamil: Premanisme Harus Diberantas Sampai Tuntas!
Menembus Pedalaman, Kapolres Gayo Lues Bawa Bantuan dan Harapan ke Kampung Lesten
Presiden RI ke-7 Ir. Joko Widodo Kunjungi Liang Melas Datas, Dukung Upaya Atasi Serangan Hama Jeruk
Duka di Tengah Pembangunan: Tukang Bangunan Meninggal Tertimpa Runtuhan Sekolah
PELANGGAN MUAK, BUPATI BEKASI WAJIB GANTI DIRUT PERUMDA TIRTA BHAGASASI
Aliansi LSM Alam Bersatu Lamongan Menggelar Aksi Menuntut Bersihkan Markus di Kejari Lamongan
Polres Gayo Lues Gelar Konferensi Pers, Ungkap Kasus Narkoba 18 Tersangka Diamankan

Berita Terkait

Selasa, 20 Mei 2025 - 05:00 WIB

Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah Dirangkai Percepatan Pembentukan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih.

Minggu, 18 Mei 2025 - 06:11 WIB

BUPATI KARO GELAR RAPAT KOORDINASI SEKTOR KESEHATAN, TEKANKAN PELAYANAN YANG UNGGUL, TERJANGKAU, DAN BERBASIS PEMERINTAH

Sabtu, 17 Mei 2025 - 11:47 WIB

Presiden RI ke-7 Ir. Joko Widodo Kunjungi Liang Melas Datas, Dukung Upaya Atasi Serangan Hama Jeruk

Sabtu, 17 Mei 2025 - 01:18 WIB

Bupati Nagan Raya Minta Perusahaan Tunjukkan Tanggung Jawab terhadap Kemajuan Daerah Lewat CSR Tepat Sasaran

Jumat, 16 Mei 2025 - 07:12 WIB

Bupati Karo Hadiri Rapat Koordinasi Penanganan Infrastruktur Jalan dan Jembatan di Provsu

Kamis, 15 Mei 2025 - 11:47 WIB

Bupati Karo Hadiri Konsolidasi SPMB 2025, Teken Komitmen Wujudkan Penerimaan Siswa yang Bersih dan Transparan

Kamis, 15 Mei 2025 - 11:00 WIB

Ketua Tim Penggerak PKK Kab. Karo : Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Desa Melalui Penguatan Peran PKK Serta Transformasi Posyandu dan Posyandu Lansia

Selasa, 13 Mei 2025 - 17:36 WIB

Masyarakat Alue Siron Sambut Kedatangan TRK Bupati Nagan Raya

Berita Terbaru