Terkendalanya Proyek Pipanisasi, Aliansi Warga Desa Tongging Kecewa Dengan Kinerja Pemerintah

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Selasa, 21 November 2023 - 04:00 WIB

50813 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

 

Aliansi Warga Desa Tongging Kecamatan Merek, Kabupaten Karo menuntut Pemerintah Desa untuk menyelesaikan persoalan tidak mengalirnya air bersih ke rumah warga, padahal proyek Pipanisasi sudah di bangun sejak tahun 2019 lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Sudah empat tahun kami menunggu dan setiap tahun pula anggaran dikeluarkan, tapi sampai saat ini kami masih kekurangan air bersih. Jika hal ini tidak diselesaikan, maka kami siap melaporkan dan menempuh jalur hukum ”ujar Ketua Aliansi warga Desa Tongging Perianto Munthe.

 

“kita sudah beberapa kali menyampaikan kepada Kepala Desa Tongging, baik BPD dan Staff – staff Desa, agar diperbaiki sesegera mungkin penyaluran air bersih ke rumah – rumah Warga” kata Perianto yang didampingi Sekretarisnya, Asril Sijabat dan Bendahara Adi Munthe.

Baca Juga :  SEMARAK MILANGKALA DESA GADOBANGKONG YANG KE 43 DAN SEKALIGUS MEMPERINGATI HUT RI YANG KE- 80

 

Saat diwawancara , Perianto Munthe mengatakan, Sebelumnya sudah dua kali kita sampaikan saat Musrembang Desa mengenai penyaluran air bersih ke rumah – rumah Warga, bahkan saat Pelaksanaan Musrembang beberapa hari lalu juga yang diadakan di Losd Desa Tongging Kecamatan Merek Kabupaten Karo juga kita sampaikan kepada pak Camat Merek Bartolomeus Barus, pada hari Kamis ( 16/11/2023 ). Camat Merek Bartolomeus Barus mengatakan kepada Ketua Aliansi Perinto Munthe, “Silahkan usut jika begitu, sepertinya ada dana terselubung di desa ini, lebih lanjut di teruskan pihak berwenang atau ke Inspektorat Kabupaten Karo,” ujar Camat

Sementara itu salah satu warga yang tergabung dalam Aliansi Warga Desa Tongging, Maringan Simanjorang (70 tahun) juga merasa dirugikan, yang mana pada saat dibangun penampungan Air di lahan beliau mulai tahun 2019 silam tidak difungsikan sama sekali sampai saat ini. “Setahu saya dari dana APBDES setiap tahun itu dikeluarkan untuk pembangunan dan perawatan Pipanisasi desa,”ujar Maringan

Baca Juga :  Cabup dan Wabup Antonius Ginting-Komando Tarigan Dideklarasikan Partai

 

“Seharusnya jika lahan saya dibangun untuk penampungan air warga, saya kan menerima ganti rugi dari Pemerintah desa, tapi tidak saya harapkan, akan tetapi penampungan air tersebut difungsikan demi kebutuhan warga ” tuturnya

 

 

” Harapan Aliansi Warga Desa Tongging, agar secepatnya dilaksanakan penyaluran air bersih ke rumah warga,karena warga sangat butuh air bersih, apalagi Desa Tongging di keliling mata air. Mohon Instansi yang terkait, agar peduli kepada kami ” harap Perianto Munthe dengan wajah sedih.

 

( Nathan 366 )

 

 

Berita Terkait

Bupati Takalar DAENG MANYE dinobatkan Sebagai Kepala Daerah Inspiratif Bidang Ekonomi Daerah pada ajang Herald.ID Award 2025
Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Panen Raya Padi Sawah di Kecamatan Mardingding Indikator Keberhasilan Pemulihan Dan Penguatan Jaringan Irigasi Kawasan Terdampak Banjir
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Diduga Manipulasi Dana BOS, Kepala SMPN 2 Tanjung Raja dan Bendahara Jadi Sorotan Publik
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Ribuan ASN Di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo Ikuti Apel Gabungan

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:53 WIB

Partai Cinta Negeri Usung Pendiri Sekaligus Ketua Umumnya, Samsuri S.Pd.I., M.A., sebagai Capres RI 2029

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:17 WIB

Putusan MK Nomor 145/PUU-XXlll/2025, Teguhkan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi dan Penyeimbang Kekuasaan 

Sabtu, 17 Januari 2026 - 12:14 WIB

DPP AKPERSI: Sobang Terancam Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian 

Jumat, 16 Januari 2026 - 20:53 WIB

BNN Bongkar Produksi Vape Narkoba Omzet Rp 18 M, PW GPA DKI : BNN Selamatkan Ribuan Pemuda Dari Bahaya Narkoba

Jumat, 16 Januari 2026 - 04:24 WIB

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:09 WIB

Kejati Malut diminta segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi tunjangan anggota DPRD Provinsi Maluku Utara

Selasa, 13 Januari 2026 - 22:04 WIB

RKAB PT HSM Dipersoalkan Aktivis Maluku Utara Datangi Dirjen Minerba dan PT CNGR

Senin, 12 Januari 2026 - 19:51 WIB

PDIP Ungkap 8 Tantangan Utama Bangsa dalam Penutupan Rakernas I

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB