Di Tahun 2024, Bandara Blangkejeren Akan Tambah Rute Penerbangan

- Redaksi

Kamis, 23 November 2023 - 08:51 WIB

50171 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues – Pada tahun 2024, bandara Blangkejeren akan menambahkan rute penerbangan baru. Pemerintah daerah dan pihak pengembangan bandara telah menyepakati hal ini.

Itu diungkapkan Pejabat Bupati Drs. Alhudri saat melakukan Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah ( NPHD ) antara Pemerintah Kabupaten Gayo Lues dengan Direktorat Jenderal Perhubungan Udara di Bandar Udara Blangkejeren, Kamis 23 November 2023.

Ia mengatakan tahun depan akan tersedia penambahan rute selain ke Banda Aceh, akan ada ke Medan dan Takengon.

Baca Juga :  Kasus Judol Oknum Komdigi, Polisi Tetapkan Dua Tersangka Jadi DPO

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

” ini salah satunya upaya memutuskan jarak tempuh antara daerah kita dengan daerah tersebut ” Ungkapnya

Dalam kesempatan itu Hudri juga berjanji akan meningkatkan infrastruktur jalan yang berada di depan gerbang masuk Bandara Blangkejeren.

” Saat ini masih satu jalur dan kita akan tingkatkan menjadi Dua jalur” Pungkas Alhudri yang sambut tepuk tangan oleh pihak Bandar Udara.

Baca Juga :  Usai Pembukaan PKA Ke -8 Pj Bupati Nagan Raya Disambut Dengan Adat Peusijuk.

Sementara itu Kepala UPBU Bandar Udara Rembele Muhammad Subhan Fazri dalam menyebut, Tiga rute yang di usulkan ke Direktorat Jenderal Perhubungan Udara semua di setujui yaitu Rute Banda Aceh, Sumatra Utara dan Aceh Tengah.

“Meskipun saat Bandar Udara Blangkejeren saat masih berstatus di bawah naungan Bandara Rembele Takengon, namun kita berharap Bandara Blangkejeren akan berdiri sendiri”, katanya.

Berita Terkait

Pengungkapan Ganja 640 Kg di Gayo Lues Diapresiasi, Polda Aceh Serahkan Penghargaan Kepada Satresnarkoba Setempat
Dedikasi dalam Penegakan Hukum Narkotika, Kasat Gayo Lues IPTU Bambang Pelis Diganjar Penghargaan Tinggi
Sepuluh Pemuda Agara Gelar Aksi, Minta Kepala Mahkamah Syar’iyah Kutacane Dicopot Terkait Penundaan Vonis Kasus Rudapaksa
Kapolres Gayo Lues Serahkan Piagam Kehormatan kepada Bara News sebagai Simbol Kemitraan dan Komitmen Bersama untuk Daerah
Hari Bhayangkara di Gayo Lues, Kapolres AKBP Hyrowo Serukan Peran Aktif Masyarakat dalam Menjaga Kamtibmas
Feri Rusdiono Kritik Keras Pemerintah Jawa Barat yang Dinilai Belum Maksimal Jalin Kerjasama dengan Media
SWI Dorong Wartawan kembangkan Kompetensi Jadi Paralegal, Siap Advokasi Masyarakat Hukum Dan Kebijakan Publik
AKBP Hyrowo Tegaskan Komitmen Kemanusiaan Polri Lewat Donor Darah di Hari Bhayangkara ke-79

Berita Terkait

Jumat, 4 Juli 2025 - 22:35 WIB

Jumat Berkah, Sat Reskrim Polres Batu Bara Berbagi Sembako Untuk Masyarakat Kurang Mampu

Kamis, 3 Juli 2025 - 23:57 WIB

Proyek Drainase Di Jalinsum Kecamatan Lima Puluh Kota Dinilai Tidak Sesuai Spesifikasi

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

PD IWO Kabupaten Batu Bara Gelar Rapat Kerja Daerah Rakerda 2025, Komitmen Bangun Jurnalisme Berkualitas

Minggu, 29 Juni 2025 - 00:09 WIB

Jelang Dirgahayu Bhayangkara Ke-79, Kanit Reskrim Polsek Indrapura Ipda Efan Hatabarat Berikan Bantuan Sembako Kepada Jamaat Gereja HKBP Indrapura

Sabtu, 28 Juni 2025 - 23:29 WIB

Ketua DPC Pejuang Bravo 5 Batu Bara Berharap Rumah Sakit Tipe D Yang Dapat Layani BPJS Kesehatan Semakin Banyak

Selasa, 17 Juni 2025 - 23:08 WIB

Menjalin Kebersamaan Di Hari Raya Idul Adha 1446 H, Inalum Salurkan 47 Hewan Kurban Untuk Masyarakat

Selasa, 17 Juni 2025 - 22:55 WIB

Inalum Kembali Raih Dua Penghargaan Bergengsi Di Ajang Top CSR Awards 2025

Selasa, 17 Juni 2025 - 22:34 WIB

Inalum Catat Kinerja Cemerlang Sepanjang 2024, Siap Perkuat Hilirisasi Aluminium Nasional

Berita Terbaru