“Safari Ramadhan 1445 H”, Kapolda Riau Kunjungi Masjid Muthmainnah dan Sholat Tarawih Berjamaah

SRI IMELDA

- Redaksi

Jumat, 29 Maret 2024 - 04:36 WIB

50140 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru, – Kapolda Riau Irjen Pol Mohammad Iqbal SIK MH menggelar safari Ramadhan di Masjid Muthmainnah Jalan Kartini Pekanbaru, Kamis (28/3/24).

 

Pada kegiatan Safari Ramadhan ini sejumlah pejabat utama Polda Riau turut mendampingi.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kapolda dan rombongan disini mengikuti rangkaian kegiatan mulai solat Isya berjemaah, mendengar tausiyah dan solat tarawih berjamaah.

 

Dalam kesempatannya memberikan kata sambutan, Kapolda mengimbau kepada setiap warga mudik menggunakan kendaraan untuk berhati-hati dan mematuhi aturan lalulintas. Kemudian beristirahat ketika capek.

Baca Juga :  Delapan Orang dan Sejumlah Uang Terjaring OTT Masih Didalami dan Diamankan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi

 

“Saya berpesan selama mudik hati-hati di jalan patuhi rambu-rambu, kalo ngantuk capek istirahat, lebih baik pelan-pelan sampai tujuan semoga Allah SWT membimbing kita menguatkan kita di dalam mengisi kehidupan di dunia ini dan insyaallah kita akan ketemu di surganya,” ucap Kapolda.

 

Kapolda juga mengucapkan terimakasih karena diterima dengan baik di masjid Muthmainnah dan meminta tolong kepada jemaah bantu kepolisian agar maksimal.

 

“Terimakasih banyak sudah menerima saya di sini dan saya meminta tolong kepada seluruh jemaah dan rekan-rekan bantu kami kepolisian agar kerja maksimal,” ungkap Kapolda.

Baca Juga :  Suara Merdu Siswa SLB Sri Mujinab Pekanbaru Tampil Memukau Di Pojok Seni Disdik Riau

 

Jemaah juga diingatkan, agar mengantisipasi gangguan saat meninggalkan rumah untuk mudik ke kampung.

 

“Sebentar lagi akan mudik lebaran meninggalkan rumah mungkin rumah lagi kosong itu penuh dengan potensi gangguan. Kalau bisa di titipkan ke tetangga kabarkan ke RT/ RW dan di jaga listriknya, kompor di matikan,” pesan Jenderal bintang dua ini.

 

Sri Imelda

Berita Terkait

DPRD Provinsi Riau Dukung Pembangunan RS Bhayangkara Dilanjutkan
Ketua Umum AKPERSI Memberikan Dukungan Kepada Kapolda Riau Untuk Berani Menjalankan Perintah Kapolri Untuk Menindak Aksi Premanisme
Kapolda Riau Siap Sikat Preman dan Ormas Pembuat Onar, Bentuk Tim Khusus di Tiap Polres
Kapolda Riau, Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat dan Pemberian Penghargaan Personel Berprestasi “Turut Hadir Wakapolda
SMAN 13 Pekanbaru “Kembali Mengukir prestasi Membanggakan, Tunjukkan Bakat Dan Kreatifitas Di Ajang Lomba Seni Dan Fotografis Raih Juara
Penyelidikan Dugaan Penipuan Dihentikan, Kinerja Dirreskrimum Polda Riau patut Dipertanyakan?
Kapolda Riau dan Dirlantas Tinjau Pos Pengamanan di Siak, Pastikan Kenyamanan Pemudik
Ditlantas Polda Riau dan Tim Takjil Bagikan 200 Paket Berbuka untuk Pemudik dan Driver Bus

Berita Terkait

Kamis, 15 Mei 2025 - 11:47 WIB

Bupati Karo Hadiri Konsolidasi SPMB 2025, Teken Komitmen Wujudkan Penerimaan Siswa yang Bersih dan Transparan

Sabtu, 10 Mei 2025 - 08:28 WIB

Residivis Ditangkap di Gubuk Perladangan, Polres Tanah Karo Amankan 12,21 Gram Sabu

Sabtu, 10 Mei 2025 - 07:40 WIB

Kabupaten Karo Bersiap Jadi Pelopor Program Pengembangan Numerasi Nasional

Sabtu, 10 Mei 2025 - 07:34 WIB

Wakil Bupati Karo Lakukan Audiensi ke Kemendagri Bahas Pembentukan BUMD Dorong Ekonomi Daerah

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:21 WIB

Ketua TP PKK Karo Ajak Kader Tingkatkan Peran Posyandu dalam Sosialisasi di Tigapanah

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:15 WIB

Sebanyak 24 Jamaah Calon Haji dari Kab. Karo Menuju Tanah Suci

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:05 WIB

Pemerintah Kab. Karo Gelar Forum Perangkat Daerah Secara Daring dalam Rangka Penyusunan RPJMD Kabupaten Karo Tahun 2025–2029

Jumat, 9 Mei 2025 - 13:56 WIB

Pemkab Karo Dukung Simposium Sejarah Bertema “Hubungan Kerajaan Aru dan Peradaban Karo”

Berita Terbaru

NAGAN RAYA

Pimpinan Bank Aceh Syariah Cabang Jeuram Peusijuk CJH.

Kamis, 15 Mei 2025 - 17:32 WIB