KOMSOS HUMANIS DENGAN IBU-IBU, BABINSA BERIKAN MOTIVASI DEMI TINGKATKAN EKONOMI

Waspada Indonesia

- Redaksi

Minggu, 12 Mei 2024 - 04:45 WIB

50221 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues : Dalam rangka menjalin hubungan silaturahmi serta meningkatkan rasa keakraban dan kekeluargaan didesa binaan, Serda Sudarmaji Babinsa Koramil 08/Blangpegayon Kodim 0113/Gayo Lues melaksanakan kegiatan komsos dengan ibu-ibu warga binaan didesa Gantung Geluni, Minggu (12/05/2024)

Rasa Keakraban ini sangat nampak, Bagaimana seorang Babinsa bisa hadir dan ada bagi masyarakat dan juga sebagai Babinsa harus bisa membuat masyarakat merasa aman, Tentram, Nyaman dan harus bisa mencari segala solusi kesulitan masyarakat sehingga Babinsa akan selalu dicintai dan ada dihati masyarakat

Baca Juga :  Pj Bupati Alhudri Serahkan Bantuan Pangan Pada 90 Keluarga Miskin

Seperti yang dilakukan Serda Sudarmaji yang selalu rutin kedesa binaanya dengan selalu mengedepankan sikap yang humanis, Sehingga masyarakat akan merasa senang, Karena sebagai seorang Babinsa harus bisa mengaplikasikan Tegur, Senyum, Sapa dan Salam

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kali ini Serda Sudarmaji melaksanakan komsos dengan Ibu-ibu warga binaanya yang sedang melaksanakan pembersihan dan pengupasan bawang merah untuk dijadikan bawang goreng untuk di jual di rumah dan di pajak terpadu, Untuk bawang goreng sendiri mereka menjual dengan harga 150.000/kg dikarenakan harga bawang merah di harga petani sudah naik di harga 35.000/kg dan 45.000/kg di pajak terpadu Gayo Lues

Baca Juga :  Satreskrim Polres Gayo Lues Berhasil Amankan Pemilik Gading Gajah Super Yang Harganya Pantasis.?

Dengan naiknya harga bawang merah di tingkat petani, Maka petani sedikit merasa lega dan terbantu dikarenakan semua kebutuhan pokok juga naik, Untuk itu Serda Sudarmaji selalu memberikan masukan dan motivasi kepada masyarakat agar selalu optimis dalam melaksanakan segala kegiatan, Baik itu bertani, Berkebun, Berdagang dan berwira usaha lainya sehingga bisa meningkatkan ekonomi masyarakat”ungkapnya”

Berita Terkait

Serah Terima Jabatan Komandan Kodim 0113/ Gayo Lues
Jalin hubungan kerja yang baik, Babinsa melaksanakan Komsos dengan masyarakat desa binaan
Cegah Kenakalan Remaja, Babinsa Komsos Dengan Tokoh Pemuda di Wilayah Binaan.
Polres Gayo Lues Gelar Bazar Ramadhan Murah Bersama Bhayangkari Cabang Gayo Lues
Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025, Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru