Ketua IWO Wilayah Kaltim Lakukan Kunjungan Ke PPU

REDAKTUR UTAMA

- Redaksi

Senin, 29 Juli 2024 - 14:55 WIB

50116 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penajam Paser Utara – Pengurus Wilayah Ikatan Wartawan On line (IWO) berkedudukan di Kalimantan Timur (Kaltim) diketuai Arya Rusdi melakukan kunjungan ke Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) pada Senin 29 Juli 2024.

Ketua IWO Arya Rusdi disambut sejumlah awak media lokal, adapun tujuan utamanya adalah bersilaturahmi dengan rekan rekan wartawan di PPU.

Selain itu Arya Rusdi ingin melihat secara langsung suasana daerah Kabupaten PPU dimana terdapat Kawasan Ibukota Negara (IKN) yang baru yang tak lama lagi akan diselenggarakan Upacara Memperingati Detik detik Proklamasi Kemerdekaan RI pada HUT RI ke 79, Tanggal 17 Agustus 2024 yang akan datang dipimpin Presiden RI Joko Widodo.

Baca Juga :  Pilu Orantji Kehilangan Job Usai Dinonaktifkan Jadi Member Herbalife, Kini Berjuang di PN Jaksel

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Arya Rusdi mengisyaratkan ada kemungkinan akan dibentuk pengurus IWO Cabang yang berkedudukan di wilayah Kabupaten PPU, sekaligus melakukan berbagai persiapan, antara lain perekrutan sejumlah personel yang duduk sebagai pengurus Cabang IWO yang anggotanya terdiri dari para wartawan setempat.

Baca Juga :  Fahri: Persiapan Silaturrahmi Kebangsaan Menyambut HUT RI ke-79 Tuntas!

“ Untuk mendukung keberadaan IWO di PPU kami sudah menyiapkan infrastruktur berupa Sekretariat dan kelengkapannya untuk menunjang dan mengoptimalkan kinerja para awak media yang bernaung di bawah IWO di Penajam Paser Utara,” ujar Arya Rusdi.

Sumber: Pengurus Pusat IWO
[Arya Rusdi]

Berita Terkait

DPP ASWIN,Buka Peluang Berkarir bagi Jurnalis di Seluruh Kabupaten/Kota Di Propinsi Lampung
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Ketua PW GPA DKI : Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Kepentingan Emak-emak, DPRD Desak Pemerintah Renovasi Pasar Sunan Giri
Legislator PSI Minta BUMD Pasar Jaya Segera Renovasi Pasar Gardu Asem dan Sunan Giri
Bahlil Lahadalia: Mimpi buruk Prabowo dan Partai Golkar.
Polemik Pemilihan RW 011 TSI Duri Kosambi, Kuasa Hukum Darsuli SH : Kami Akan Melakukan Upaya Hukum

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru