Operasi Keselamatan Toba 2025 Diharapkan Masyarakat Semakin Disiplin dan Kecelakaan Dapat Diminimalkan

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Selasa, 18 November 2025 - 08:56 WIB

5072 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

Dilakasanakan di Lapangan Apel Polres Tanah Karo, Jalan Veteran Kabanjahe, Senin (17/11/25). Pemerintah Kabupaten Karo menyatakan dukungan penuh terhadap pelaksanaan Operasi Keselamatan Toba 2025, yang ditandai dengan pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Toba 2025

Apel dipimpin oleh Wakapolres Tanah Karo, Kompol Gering Damanik, S.H., dan dihadiri oleh unsur Forkopimda dan pejabat daerah antara lain Sekretaris Daerah Kabupaten Karo, Gelora Kurnia Putra Ginting, S.STP, M.M,Perwakilan Dandim 0205/TK, Kapten Inf Jul Efendi, Perwakilan Danyon 125/Simbisa, Letda Inf Sutrisno,Perwakilan Jasa Raharja,Kepala Dinas Perhubungan Pemkab Karo, Frolin A. Perangin-angin, S.H., M.Si,Perwakilan BUMN,
Serta para Pejabat Utama Polres Tanah Karo.

Baca Juga :  Kasus Pembunuhan, Judi dan Narkoba Diungkap, Polres Tanah Karo Gelar Konferensi Pers

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Karo melalui Sekretaris Daerah, Gelora Kurnia Putra Ginting, menegaskan bahwa Pemkab Karo mendukung penuh Operasi Keselamatan Toba 2025 sebagai bagian dari upaya bersama menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas) di Kabupaten Karo.

“Kami mengajak masyarakat untuk selalu tertib dalam berkendara, seperti memakai helm, menyiapkan surat kendaraan, dan tidak berkendara ugal-ugalan,” ujar Sekda.

Baca Juga :  Pemkab Nagan Raya Kerjasama Dengan Yayasan HAKA Program Kampung Iklim Tahun 2024.

Sekda juga menekankan pentingnya meningkatkan kesadaran masyarakat dalam mematuhi aturan lalu lintas serta memastikan kelengkapan kendaraan dan keselamatan diri sebelum berkendara.

“Jadikan keselamatan sebagai kebutuhan. Dengan kesadaran bersama, kita wujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas yang aman dan nyaman menjelang Operasi Lilin Toba 2025 di Sumatera Utara, serta mampu menekan angka kecelakaan di Kabupaten Karo,” tambahnya.

Pemerintah Kabupaten Karo berharap melalui operasi ini, masyarakat semakin disiplin dan angka kecelakaan di wilayah Karo dapat diminimalkan.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Pin Merah Putih Untuk Bupati Karo
Prevalensi Stunting di Kabupaten Karo Tahun 2024 Turun Menjadi 17,6 Persen
Ratusan Warga Nagan Raya Mengikuti Pelatihan Konversi Hak Anak. Ini Kata Teuku Nih Peunawa
42 Pejabat Administrator Dan Pengawas di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Karo Resmi Dilantik
Densus 88 Satgaswil Sumut Ajak Pelajar SMA Katolik Kabanjahe Tingkatkan Nasionalisme dan Tolak Paham Radikal
Kabupaten Karo Gelar Penandatanganan MoU dan Pengukuhan Forum Pengurangan Risiko Bencana (PRB)
Inalum Tanam 600 Pohon, Tanda Dimulainya Penghijauan 500 Hektar di DTA Danau Toba
Peringatan Hari Pahlawan di Kabupaten Karo Bupati Karo Silaturahmi Ke Mantan Bupati Karo D.D. Sinulingga.

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 10:21 WIB

DPRK Aceh Tenggara Desak Bupati Lakukan Mutasi dan Rotasi Pejabat

Selasa, 18 November 2025 - 00:11 WIB

Bupati Aceh Tenggara Gelar Peusijuek Kajari Baru, Simbol Doa dan Penguatan Sinergi

Selasa, 18 November 2025 - 00:08 WIB

Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara Bongkar Jaringan Peredaran Sabu di Pulonas Baru

Sabtu, 15 November 2025 - 23:36 WIB

Hakiki Wary Desky Resmi Jabat Ketua Kadin Aceh Tenggara Masa Bakti 2025–2030

Jumat, 14 November 2025 - 20:51 WIB

Dana Rp 92,2 Juta Milik Nasabah BSI di Kutacane Raib dalam Tiga Transaksi Misterius, Bank Anggap Valid dan Nasabah Siap Tempuh Jalur Hukum

Jumat, 14 November 2025 - 20:13 WIB

Gerak-Gerik Mencurigakan, Dua Pemuda Di Ringkus Personel Polsek Darulhasanah

Rabu, 12 November 2025 - 22:17 WIB

Viral Dugaan Penyimpangan Dana Desa di Aceh Tenggara, Investigasi Temukan Fakta yang Berbeda di Lapangan

Rabu, 12 November 2025 - 15:51 WIB

Dinas Kesehatan Aceh Tenggara Imbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem, Bupati Minta Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan

Berita Terbaru

ACEH TENGGARA

DPRK Aceh Tenggara Desak Bupati Lakukan Mutasi dan Rotasi Pejabat

Selasa, 18 Nov 2025 - 10:21 WIB