Pangdivif 2 Kostrad Sambut Wapres

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 27 Juni 2024 - 18:03 WIB

50205 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malang – Pangdivif 2 Kostrad Mayjen TNI Anton Yuliantoro, S.I.P., M.Tr.(Han)., bersama dengan Pj. Gubemur Jawa Timur, Pangdam V/Brawijaya, Kapolda Jawa Timur, Danlanud Abdul Rachman Saleh dan Danlanal Malang menyambut kedatangan Wakil Presiden RI Prof. Dr. (H.C) K.H. Ma’ruf Amin beserta Ibu HJ. Wury Ma’ruf Amin dan rombongan di Pangkalan Udara TNI AU Abdul Rachman Saleh, Kabupaten Malang, Provinsi Jawa Timur. Malang, Kamis (27/06/2024).

Baca Juga :  Dukung Asta Cita Presiden, Menpora Dito dan Mendes Yandri Teken Nota Kesepahaman Sinergitas Program

Kedatangan Wakil Presiden RI Prof. Dr. (H.C) K.H. Ma’r uf Amin beserta Ibu HJ. Wury Ma’ruf Amin dan rombongan menggunakan Pesawat Khusus Kepresidenan Boeing 737-400 milik TNI-AU.

Berdasarkan resume kunjungan kerja, Wakil Presiden RI berada di Malang, Jawa Timur selama dua hari ini dalam rangka peresmian gedung dan pabrik pengolahan limbah B3 PT. Prada Tanara Pratama yang berdislokasi di Kabupaten Pasuruan dan peresmian Graha Manarul Qur’an (GMQ) serta gedung SMK NU Sunan Ampel yang berdislokasi di Jl. Raya Sumber Pasir, No. 9A, Desa Sumberpasir, Kec. Pakis, Kab. Malang. (Pendiv 2)

Baca Juga :  Sufmi Dasco, Tidak Hanya Pemain Politik Tapi Dapat Menjadi Arsitek Persatuan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Kades Mandalamukti Klarifikasi Isu Pembangunan Aula Mangkrak
PW GPA DKI Apresiasi BNN Ungkap Jaringan Narkoba Vape di Jakarta Utara
Desa Banggae Raih Peringkat ke-2 Nasional Pengguna Aktif DigiDes
Minim Pengawasan? Proyek Jalan Dana Desa Rp36 Juta di Batujajar Timur Cepat Rusak, Pemdes Bungkam
Perkuat Sinergi Antar Daerah Pemprov DKI Jakarta Hibahkan Mobil Pemadam Kebakaran Ke Pemkab Karo
Capaian Kepala BGN dan Jajaran Tahun 2025, DPP LPPI ; Berhasil Gerakkan Ekonomi Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru