Cegah Radikalisme Menjelang Pemilu 2024

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 15 Agustus 2023 - 14:03 WIB

50233 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Potensi munculnya kelompok-kelompok radikal menjelang Pemilu 2024 masih akan tetap ada. Hal yang patut diwaspadai dalam suksesi parlemen dan kepemimpinan nasional 2024 adalah munculnya politik identitas, di mana hal ini dapat memicu pemahaman dan gerakan radikalisme-terorisme.

Kelompok-kelompok radikal-teroris akan memanfaatkan momentum Pemilu dan Pilpres untuk memainkan isu agama, tujuannya agar masyarakat terprovokasi dan terpengaruh dengan informasi-informasi palsu atau hoaks di media sosial.

Peran aktif dan produktivitas seluruh elemen masyarakat dibutuhkan dalam melakukan glorifikasi. Pesatnya perkembangan teknologi informasi di media sosial berpotensi memicu pihak-pihak tidak bertanggung jawab untuk menyebarkan paham-paham yang tidak sesuai dengan falsafah negara Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Narasumber : dr. Sairul Basri, S.Ag., SH., M.Pd.I (Stafsus Kemenhan RI Wilayah Lampung)

Masa menjelang pemilu dapat berpotensi dimanfaatkan oleh kelompok radikal dan teroris untuk menyebar hoaks dan propaganda dengan tujuan memperlihatkan ketidakpecayaan masyarakat pada Pemerintah.

Baca Juga :  Tingkatkan Pelayanan Peradilan Sederhana, MA Keluarkan Terobosan SEMA

Menurut H. Ade Utami Ibnu, S.E, Anggota DPRD Provinsi Lampung, kita menginginkan perubahan dalam kehidupan sehari-hari jauh lebih baik, terleboh dalam mempersiapkan pesta demokrasi 5 tahun sekali untuk memilih kepemimpinan nasional secara damai.

Ade mengimbau, bagi siapapun yang akan melakukan perubahan dapat dilakukan dengan cara-cara damai, jangan melalui cara radikal. “Di pemilu 2024, pasti akan ada banyak bendera, perbedaan pendapat, perbedaan dukungan yang tidak boleh mengarah pada radikalisme. Kalau ada bibit-bibit radikal, maka kita semua berkewajiban untuk STOP, JANGAN GUNAKAN GAYA RADIKAL UNTUK MELAKUKAN PERUBAHAN. Kita lakukan dengan penuh cinta dan damai untuk Indonesia yang lebih maju. Semangat, sukseskan Pemilu 2024!,” tegasnya melalui keterangan, Selasa (15/8).

Baca Juga :  Riduansyah, Pasangan Suhaidi-Maliki Siap Bangun Gayo Lues
Narasumber: H. Ade Utami Ibnu, S.E. (Anggota DPRD Provinsi Lampung)

Sementara itu, Dr. Sairul Basri, S.Ag, S.H, M.Pd.I Staffsus Kemenhan RI Wilayah Lampung melalui keterangannya, Selasa (15/8), mengimbau pada seluruh masyarakat untuk turut menjaga kondusifitas pelaksanaan Pemilu 2024 terhadap adanya isu-isu, paham-paham terorisme-radikalisme yang meresahkan dan menimbulkan keresahan masyarakat. Apabila ditemukan adanya indikasi radikalisme, segera melaporkan pada pihak yang berwajib. Selanjutnya pada seluruh elemen masyarakat untuk menjaga kondusifitas dalam rangka menghadapi Pemilu 2024.

“Oleh sebab itu, apabila ada ancaman-ancaman yang menyebabkan keresahan, kerusuhan, sehingga menghambat perjalanan proses pemilu 2024, maka segera turut melaporkan kepada pihak yang berwajib,” pungkasnya. (Red).

Berita Terkait

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Kades Mandalamukti Klarifikasi Isu Pembangunan Aula Mangkrak
PW GPA DKI Apresiasi BNN Ungkap Jaringan Narkoba Vape di Jakarta Utara
Desa Banggae Raih Peringkat ke-2 Nasional Pengguna Aktif DigiDes
Minim Pengawasan? Proyek Jalan Dana Desa Rp36 Juta di Batujajar Timur Cepat Rusak, Pemdes Bungkam
Perkuat Sinergi Antar Daerah Pemprov DKI Jakarta Hibahkan Mobil Pemadam Kebakaran Ke Pemkab Karo
Capaian Kepala BGN dan Jajaran Tahun 2025, DPP LPPI ; Berhasil Gerakkan Ekonomi Masyarakat

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru