Dandim Gayo Lues Dampingi Plt Sekda Membuka Perlombaan Pacuan Kuda

Waspada Indonesia

- Redaksi

Senin, 21 Agustus 2023 - 09:50 WIB

50192 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES – Bertempat di Arena Pacuan kuda buntul nege, Kecamatan blangpegayon, Kabupaten Gayo Lues, Komandan Kodim 0113/Gayo Lues Letkol Inf Krismanto S.pd yang diwakili Danramil Blangpegayon Kapten Inf Andrianto, bersama Plt.Sekda Kab. Gayo Lues, H.Jata, SE., M.M. membuka lomba pacuan kuda dalam rangka HUT RI ke-78. Senin (21/08/2023)

Dalam sambutannya Plt. Sekda Kab Gayo Lues H.Jata, Se., M.M, Even pacuan kuda ini juga selalu dilaksanakan dalam kaitkan memeriahkan hari kemerdekaan republik indonesia ke 78 yang bertema terus melaju untuk indonesia maju. maka harapan kami agar even pacuan kuda ini mampu menumbuhkan semangat patriotisme sebagai anak bangsa dan semakin memperkuat silaturrahmi kita dalam menyonsong kemajuan dan kemandirian bangsa kita.

“Mengingat even pacuan kuda ini memiliki atensi dan partisiasi yang besar dari segenap komponen masyarakat, maka perlu kami ingatkan kepada kita semua untuk menjaga ketertiban dan kedamaian demi kenyamanan kita bersama, hindarilah hal-hal yang dapat merugikan orang lain dan diri kita sendiri”,

Baca Juga :  Subdenpom Persiapan Gayo Lues Sosialisasi Oprasi Gaktib dan Yustisi di Jajaran Kodim 0113/Gayo Lues

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kepada para petugas keamanan, baik dari unsur polri, tni dan satpol pp, agar dapat mengantisipasi sedini mungkin segala bentuk kekacauan yang bisa saja terjadi”, Imbuh beliau

“perkenankan kami menyampaikan terimakasih dan apresiasi kepada panitia pelaksana yang telah mempersiapkan acara ini dengan baik, dan terimakasih juga atas dukungan dari semua pihak.
dan kami harapkan agar seluruh peserta terutama pada para joki, untuk senantiasa mejunjung sportifitas”. Tutup nya

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Bersama PJU dan Bhayangkari Serahkan Bantuan Sosial Berupa Sembako Kepada Masyarakat dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024

Turut Hadir dalam pembukaan Pancuan Kuda tersebut antara Lain
Plt.Sekda Kab. Gayo Lues, H.Jata, SE., M.M, Dandim 0113/Gayo Lues diwakili Danramil Blangpegayon Kapten Inf Andrianto, Kapolres Gayo Lues diwakili Wakapolres Gayo Lues, Kompol Edy Yaksa S.Sos, Kajari Gayo Lues diwakili Kasi PB3R, Hendra Salpina PA, S.H. H.Ali Husin, S.H. Ketua Mahkamah Syar’iah Blangkejeren, T.Swandi, S.H.I., M.H. Anggota DPRK Gayo Lues, M.Jafar. Asisten I Setdakab Gayo Lues, H.Muslim, S.E., M.Ap. Danki Brimob Kompi 4 Yon C Pelopor Peparik Gaib, Akp Imanta Purba. Para Staf Ahli Bupati Gayo Lues, Para Kepala SKPK Gayo Lues. Para Ketua Pordasi Kabupaten Gayo Lues, Aceh Tengah, Bener Meriah, Aceh Tenggara. Serta Masyakat Kabupaten Gayo lues, (RED)

Berita Terkait

Jembatan Putus di Tripe Jaya, Gayo Lues, Ganggu Distribusi Logistik dan Mobilitas Warga Antarwilayah
Kapolres Gayo Lues Harap Yasinan Bersama Jadi Momentum Tahanan untuk Memperbaiki Diri
Kapolres Gayo Lues Paparkan Rangkaian Operasi Satresnarkoba yang Bongkar Sindikat Ganja Libatkan Ibu dan Anak di Kecamatan Pining
Dedikasi dan Inovasi, AKBP Hyrowo Dianugerahi Penghargaan Pemimpin Inspiratif Nasional
Hamdani Hamid, Mantan DPRA Dua Periode, Menjadi Motor Desentralisasi Gema Bangsa di Aceh
Andi Saragih Terima Penghargaan Gemar Membaca dari Pemkab Gayo Lues atas Dedikasi Literasi
Wujud Kepedulian Sosial, Brimob Gayo Lues Ajak TNI dan Masyarakat Turut Donor Darah
Kapolres Gayo Lues Dinilai Berperan Penting dalam Pengungkapan Ladang Ganja 60 Hektare dan Penangkapan 56 Tersangka Narkotika

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 16:15 WIB

Kapolsek Bilah Hilir Bersama JABIR Bagi Sembako Kepada Warga Tidak Mampu di Desa Sei Tarolat dan Sei Kasih.

Senin, 24 November 2025 - 14:16 WIB

Pemilik PT Natana Marine Corp Diduga Melakukan Penipuan Import Mangga

Senin, 24 November 2025 - 00:28 WIB

Pai dan 1,85 Gram Serbuk Putih Diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Pangkatan.

Selasa, 18 November 2025 - 22:35 WIB

Polsek Bilah Hilir Kembali Gerebek Sarang Narkoba, 3 Orang Pria di Pangkatan Diduga Lakukan Tindak Pidana Narkotika.

Jumat, 14 November 2025 - 21:48 WIB

Masyarakat Merasa Puas Kinerja Polsek Bilah Hilir Ungkap Kasus di Desa Sei Tampang.

Kamis, 13 November 2025 - 20:38 WIB

Laporan Warga Berujung Penangkapan Rian Warga Sei Tampang Oleh Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir, 2, 74 Gram Sabu Turut Diamankan.

Selasa, 11 November 2025 - 19:40 WIB

Kepala Desa Sei Kasih dan Warga Apresiasi Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Kampung Nilon.

Rabu, 5 November 2025 - 14:36 WIB

Gerebek Sarang Narkoba, Kepala Dusun Sei Tampang Apresiasi Langkah Cepat Polsek Bilah Hilir Tindak Lanjuti Keresahan Masyarakat.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB