Pj. Bupati Gayo Lues Lantik Dua pejabat Eselon II

Waspada Indonesia

- Redaksi

Senin, 11 September 2023 - 10:22 WIB

50340 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Blangkejeren |  Pj. Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri kembali melantik dua pejabat Esselon II. Pelantikan dilakukan kepada Sartika Maya Sari Kadis P3AP2KB yang sebelumnya menjabat Kadis PMK dan Syamsul Bahri menjadi Staf Ahli sebelumnya Kadis Syariat Islam Gayo Lues.

Pelantikan berlangsung di Kantor Bupati Gayo Lues pada Senin 11/09/23.

Hadir menyaksikan  pelantikan  Jajaran kepala SKPK Gayo Lues.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala  BKPSDM Djamaluddin menyebutkan keduanya pejabat  seharusnya dilantik pada 25 Agustus 20203 bersama 9 orang pejabat eselon II lainya,  namun pada pelantikan tersebut keduanya sedang melaksanakan tugas di luar Daerah hingga hari ini baru bisa dilakukan pelantikan susulan.

Baca Juga :  Suhaidi-Maliki Siap Bekerjasama dengan Para Ulama Gayo Lues

 

Bupati Gayo Lues Drs. Alhudri mengatakan pergeseran kepala Dinas PMK (Pemberdayaan Masyarakat dan Kampung ) Sartika Mayasari SSTP. Ke DP3AP2KB untuk membantu menyelesaikan berbagai permasalahan masyarakat  terkait dengan Tufoksinya . Mengingat jabatan kepala dinas P3AP2KB MASIH Dalam kondisi kosong.

Selain itu  berbagai permasalahan seperti stunting pelecehan perempuan menjadi perhatian serius bagi Pemeritah Aceh juga pemerintah Daerah.

Baca Juga :  Ajak Masyarakat Dukung dan Pilih Al Qudri untuk DPR RI, Pemuda Gayo Lues : Sudah Saatnya Masyarakat Pilih Perwakilan Tepat ke Senayan

Diharapkan Sartika Mayasari mampu untuk mengatasi berbagai peroslana yang ada. Sebut Sartika Mayasari.  Sebut Alhudri.

Sementara pergeseran Dinas Syariat Islam atas permintaannya pribadinya. Agar dapat digeser ketempat yang nyaman .

Diharap semua kepala einas baru dilantik bisa bekerja maksimal, bekerja cerdas dan bekerja ikhlas. Agar Gayo Lues mampu bangkit mensejajarkan diri dengan daerah lainya di Aceh . (Yud)

Berita Terkait

Satreskrim Polres Gayo Lues Gerebek Pelaku Pencurian yang Sudah Lama Diresahkan Warga Kecamatan Blangkejeren
A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit
Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten
Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern
Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor
Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen
Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi
PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:17 WIB

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:07 WIB

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:02 WIB

Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh

Rabu, 21 Januari 2026 - 10:43 WIB

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

Publik Gempar! Dugaan Asusila Libatkan Oknum Sekdes Ogan Ilir, Korban Tak Terlacak Keberadaannya

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik

Minggu, 18 Januari 2026 - 16:27 WIB

Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:44 WIB

Polres Kampar Gandeng Kodim 0313/KPR, Tertibkan Tambang Ilegal, Amankan Alat Berat & Pelaku

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB