Kemenko Polkam Pimpin Rakor Lintas Sektor, Jaga Keamanan Fisik dan Siber Natura 2025

ROSBINNER HUTAGAOL

- Redaksi

Rabu, 12 November 2025 - 21:02 WIB

5036 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kemenko Polkam Pimpin Rakor Lintas Sektor

Jakarta, waspadaindonesia.com – Menjelang masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025, Kementerian Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Kemenko Polkam) memimpin rapat koordinasi lintas sektor guna memastikan kesiapan nasional dalam aspek keamanan fisik dan siber di bandar udara. Rabu (12/11/2025).Rapat yang dihadiri unsur TNI, Polri, BSSN, Kemenkomdig, Kemenhub, AirNav, dan PT Angkasa Pura Indonesia ini menyepakati pelaksanaan latihan bersama pengamanan bandara serta pembentukan Satgas lintas sektor untuk memperkuat sinergi pengawasan dan respons cepat terhadap potensi gangguan, baik di ruang udara maupun ruang digital.

Baca Juga :  Festival Pemilu 2024, Regina: Terjun ke Politik Bukan Mencari Kekuasaan Melainkan Memberikan Kesejahteraan Untuk Masyarakat

Asdep Deputi 5 Kemenko Polkam RI, Alpen menegaskan bahwa keamanan publik saat Nataru bukan hanya tanggung jawab satu lembaga, melainkan kerja bersama yang terintegrasi antara pengamanan fisik dan siber, agar masyarakat dapat beraktivitas dengan aman, nyaman, dan penuh kepercayaan pada negara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  BRI KC Jakarta Tanjung Duren Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda, Tanamkan Semangat Nasionalisme pada Insan Brilian

Penyempurnaan SOP dan Protap pengamanan di lingkungan kebandarudaraan juga menjadi fokus utama, agar seluruh mekanisme pengamanan nasional bersifat interoperabel, cepat, dan terukur dalam menghadapi kondisi darurat.

Melalui langkah ini, Kemenko Polkam ingin memastikan koordinasi antar lembaga berjalan efektif, membangun sistem keamanan nasional yang adaptif dan kredibel, serta menguatkan kepercayaan publik terhadap peran pemerintah dalam menjaga stabilitas menjelang libur panjang akhir tahun.

 

Sumber: Humas Polda

(Ros.H)

Berita Terkait

Kemenko Polkam Pimpin Rakor Lintas Sektor, Jaga Keamanan Fisik dan Siber Natura 2025
Josephine Simanjuntak Singgung Ketimpangan Prioritas Anggaran di dalam APBD DKI Jakarta 2026 : Antara Keterpenuhan Kebutuhan Pangan Masyarakat dan Hibah Organisasi
LSM Trinusa DPD Banten: Tiga Kali Datangi Dinas, Tak Ada Respons Terkait Temuan BPK Rp1,08 Miliar
Ketua Umum AKPERSI Ajak Seluruh Anggota Kobarkan Semangat Nasionalisme di Hari Pahlawan 2025
Kerja Sama Alumni BEM Nusantara dan Anthony Andhika Law Firm Jadi Langkah Nyata Perkuat Akses Bantuan Hukum
Ketua PW GPA DKI Jakarta Dukung Pemberian Gelar Pahlawan Nasional kepada Presiden ke-2 RI H. M. Soeharto
Langkah Tepat: Bila Budi Arie Bergabung dengan Partai Gerindra
PW GPA DKI Jakarta Ikut Serta Dalam Jambore Nasional Di Sibolangit, Sumatera Utara

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 15:51 WIB

Dinas Kesehatan Aceh Tenggara Imbau Warga Waspadai Cuaca Ekstrem, Bupati Minta Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan

Rabu, 12 November 2025 - 15:49 WIB

Bupati Salim Fakhry Tegaskan Komitmen Wujudkan Generasi Sehat di Peringatan HKN ke-61 Aceh Tenggara

Selasa, 11 November 2025 - 20:30 WIB

Dua Peserta Kafilah Muda Bersinar di Tengah Kekecewaan: Thayalis dan Mona Fitri Harumkan Nama Aceh Tenggara di MTQ Aceh

Senin, 10 November 2025 - 23:17 WIB

Bupati Aceh Tenggara Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ajak Teladani Semangat Perjuangan

Senin, 10 November 2025 - 23:12 WIB

Peringatan Hari Pahlawan 2025 di Aceh Tenggara, Bupati Ajak Teladani Semangat Juang Para Pahlawan

Minggu, 9 November 2025 - 21:14 WIB

Bupati Aceh Tenggara Ajak Ulama dan Masyarakat Perkuat Nilai Keislaman Lewat Maulid dan Haul Abuya Ja’far Sidiq

Minggu, 9 November 2025 - 20:34 WIB

Bupati Aceh Tenggara Tawarkan Solusi Hidup Sehat Lewat Program Rutin Berbasis Masyarakat

Minggu, 9 November 2025 - 19:55 WIB

Puskesmas Lawe Dua Gaungkan Hidup Sehat Melalui Pemeriksaan Gratis di Aceh Tenggara

Berita Terbaru