Mengawali Debutnya Ronny Merdiyanto ADM Perhutani Bondowoso Langsung Tancap Gas Guna Memastikan Pekerjaan Yang Sudah Terkawal

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 22 Agustus 2023 - 15:40 WIB

50180 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BONDOWOSO – Mengawali debutnya di wilayah Divisi Regional Jawa Timur, Ronny Merdiyanto Administratur Perum Perhutani KPH Bondowoso, langsung tancap gas dengan berkunjung ke wilayah kerjanya guna memastikan pekerjaan sudah terkawal dengan baik sesuai dengan rencana.

Di hari kedua menjabat, Putra asli Bojonegoro ini melakukan inspeksi mendadak (sidak) untuk melihat secara langsung terkait ketersediaan bibit kebutuhan tanaman tahun 2023 dan sulaman tanaman tahun 2022 ke lokasi persemaian yang ada di RPH Sumber Wringin BKPH Sukosari selasa 22/8/23,

Horsis Asper/KBKPH Sukosari yang didampingi oleh Didik Sunarianto KRPH Sumber Wringin, kepada Administratur menjelaskan bahwa total kebutuhan bibit dipersemaian yang harus disiapkan berjumlah 49.976 Plances terdiri dari Pinus 40.158 Plc, Alpukat 4.129 Plc, Suen 364 Plc, Durian 240 Plc dan Manting 5.085 Plc dimana jumlah jumlah kebutuhan tersebut sampai saat ini sudah dapat terealisasi dan tercukupi 100 % sesaui dengan rencana kebutuhan untuk tanaman tahun 2023, Saya dan seluruh petugas lapangan siap terus berupaya maksimal guna meningkatkan kwalitas bibit,ungkap Horsis

Baca Juga :  Minal aidil wal faidzin, mohon maaf lahir dan bathin, _Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1446 H/2025 M_

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam lawatan awal Ronny Merdiyanto yang didampingi oleh Lisiyanto Kepala seksi (Kasi) Pembinaan sumberdaya hutan dan Dheni Firmansyah Kasubsi Perencanaan KPH Bondowoso, menyampaikan ucapan terimakasih dan apresiasi kepada seluruh Jajaran BKPH Sukosari yang telah melakukan upaya maksimal sehingga kebutuhan bibit telah terpenuhi.

Alhamdulillah berkat keperdulian dan upaya gigih petugas lapangan (Asper dan jajaran) dari segi volume bibit sudah tercukupi sesuai kebutuhan, untuk itu saya minta petugas tetap konsentrasi dalam melakukan perawatan dan pemeliharaan secara maksimal,sehingga pada saatnya nanti bibit sudah betul-betul siap untuk di distribusikan dan ditanam pada petak tanaman, demikian ucap Ronny saat dikonfirmasi oleh media.

Baca Juga :  H. Ni'matullah, S.E., AK., Beri Sekitar 17.700 bibit durian Musang King ke Petani

sambil menatap dan menunjuk ke hamparan bibit, Ronny berujar Inilah cikal bakal dan masa depan Perhutani, karena berawal dari bibit tanaman yang segar ini kedepan akan mendatangkan keuntungan baik pada Perhutani dan juga bagi masyarakat utamanya yang berada disekitar kawasan hutan. Semoga jerih payah dan upaya para rimbawan bersama dengan ridho illahi dan tercatat sebagai amal ibadah, harap sang nahkoda baru Perhutani Bondowoso ini.

(Redaksi)

Berita Terkait

Honorarium Pengurus BAZNAS Ogan Ilir Melebihi Batas Perpres, BPK Temukan Kelebihan Bayar Ratusan Juta Rupiah
Baznas Dinilai Kian Menyulitkan Rakyat Miskin: Syarat Aneh, Birokrasi Berbelit, & Seruan Mendesak Kepada Pemerintah RI
Terkait Kasus ITE Kepada Seorang Ibu, Keluarga Korban Sesalkan Sikap Penyidik Polda Riau yang Diduga Meminta Sejumlah Uang dan Paksakan P21 Terhadap M
Birokrasi Kian Ruwet di Ogan Ilir: Rakyat Miskin Dipaksa “Ngadap Raja” Demi Sekedar Bantuan Mendesak
Dugaan Pencemaran Sungai Citarum, Limbah MBG SPPG Sumur Bandung Diduga Dibuang Tanpa Pengolahan
Lapas Narkoba Kelas IIA Muara Beliti Berkunjung, Gandeng DPC Akpersi Musi Rawas 
Dugaan Skandal Gaji PNS Terpidana di Ogan Ilir: Aktivis Sumsel Desak Inspektorat & APH Bongkar Mafia Administrasi di BKPSDM
Gubernur NTB Didesak Diperiksa, FPNM Nilai Dana BTT Tak Transparan

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 16:15 WIB

Kapolsek Bilah Hilir Bersama JABIR Bagi Sembako Kepada Warga Tidak Mampu di Desa Sei Tarolat dan Sei Kasih.

Senin, 24 November 2025 - 14:16 WIB

Pemilik PT Natana Marine Corp Diduga Melakukan Penipuan Import Mangga

Senin, 24 November 2025 - 00:28 WIB

Pai dan 1,85 Gram Serbuk Putih Diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Pangkatan.

Selasa, 18 November 2025 - 22:35 WIB

Polsek Bilah Hilir Kembali Gerebek Sarang Narkoba, 3 Orang Pria di Pangkatan Diduga Lakukan Tindak Pidana Narkotika.

Jumat, 14 November 2025 - 21:48 WIB

Masyarakat Merasa Puas Kinerja Polsek Bilah Hilir Ungkap Kasus di Desa Sei Tampang.

Kamis, 13 November 2025 - 20:38 WIB

Laporan Warga Berujung Penangkapan Rian Warga Sei Tampang Oleh Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir, 2, 74 Gram Sabu Turut Diamankan.

Selasa, 11 November 2025 - 19:40 WIB

Kepala Desa Sei Kasih dan Warga Apresiasi Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Kampung Nilon.

Rabu, 5 November 2025 - 14:36 WIB

Gerebek Sarang Narkoba, Kepala Dusun Sei Tampang Apresiasi Langkah Cepat Polsek Bilah Hilir Tindak Lanjuti Keresahan Masyarakat.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB