Warga Apresiasi Kanit Reskrim Polsek Medan Baru Arjuna Bangun Respek Pengaduan Masyarakat

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 12 Oktober 2023 - 19:05 WIB

50110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN, Warga berterimakasih kepada Kabid Propam Polda Sumut dan Kapolsek Medan Baru dalam hal ini Kanit Reskrim Polsek Medan Baru AKP Harjuna Bangun yang telah respek terhadap pengaduan masyarakat terkait dugaan tangkap lepas juru tulis (Jurtul) togel bernama Rivaldo di warung dekat TPU Kristen Simalingkar B Medan. Rivaldo diamankan beserta barang bukti pada tanggal 9 Oktober 2023 yang lalu.

Baca Juga :  Laksanakan 3 Kunci Pemasyarakatan Maju, Jajaran Pengamanan Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Kanwil Kumham Sumut Gelar Razia Insidentil

“Terimakasih informasinya. Kami pasti menerima setiap pengaduan masyarakat”, ucap Kanit Reskrim Polsek Medan Baru AKP Harjuna Bangun, pada Kamis Sore bersama awak media yang bertugas.

Terkait dugaan itu, Kanit membantahnya dan tetap menjalankan kinerja dengan baik. Informasi dari masyarakat sangat diperlukan untuk menjaga Kamtibmas dan perlunya dalam mengkroscek secara valid di lapangan, namun ia telah memakluminya.

Baca Juga :  Kapolda Sumut bersama Ratusan Santri Hadiri Pembacaan Yasin 41 Ratib Al Hadad

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terimakasih informasinya. Kami akan bekerja dengan baik di tengah-tengah masyarakat dan akan bekerja semaksimal mungkin untuk memberantas penyakit masyarakat”, tutupnya kepada media.(Red/Tim)

Berita Terkait

Berkat Informasi Warga, Iwan Diciduk Unit Reskrim Polsek Panai Tengah di Depan Pajak Ajamu.
ASM Diciduk Personil Reskrim Polsek Bilah Hilir Akibat Curanmor di Pangkatan.
Cemburu Diduga Menjadi Motif RB Aniaya Seorang Security PT. HPP Hingga Tewas.
Kapolsek Bilah Hilir Pimpin Pengamanan Pawai Takbir Idul Fitri 1446 H di Kecamatan Bilah Hilir.
Soal Inisial D Diduga Mendapatkan Perlakuan Istimewa di Lapas Kelas I Medan.
Di Bawah Kepemimpinan HA. Nuar Erde, IMO Sumut Hadir untuk Berbagi dan Menginspirasi
Gunakan Kursi Roda, Korban Dugaan Malpraktek RS Mitra Sejati minta Kapoldasu Tindaklanjuti Laporannya
Ketua DPW IMO Indonesia Sumut Sesalkan Oknum yang Memanfaatkan Profesi Wartawan untuk Meminta-minta

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 06:10 WIB

Kritik Dan Provokatif Yang Terselubung Yang Mendiskriditkan Wartawan Dan LSM Serta APH

Jumat, 18 April 2025 - 19:55 WIB

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong

Kamis, 17 April 2025 - 04:18 WIB

Relawan Bara JP Hadir ke Solo Bela Jokowi, Terkait Rencana Aksi Polemik Ijazah

Rabu, 16 April 2025 - 12:36 WIB

Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya

Selasa, 15 April 2025 - 15:17 WIB

HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB

Sabtu, 12 April 2025 - 17:59 WIB

Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia

Sabtu, 12 April 2025 - 12:15 WIB

Bupati Karo Hadiri Undangan Sosialisasi Pembentukan Sekolah Rakyat dan Dialog dengan Pilar-Pilar Sosial di Provinsi Sumatera Utara bersama Menteri Sosial Republik Indonesia

Jumat, 11 April 2025 - 19:11 WIB

Bupati Karo Tinjau Langsung Kegiatan Gotong Royong Kebersihan Massal ASN di Perbatasan Karo – Deli Serdang hingga Kabanjahe

Berita Terbaru

TANGGAMUS

Polres Tanggamus Identifikasi Banjir di Pugung dan Bulok

Senin, 21 Apr 2025 - 19:06 WIB