Mengenal Lebih Dekat Sosok Joan Angelina Puteri Indonesia Bangka Belitung 2024

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 23 Januari 2024 - 17:32 WIB

50206 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta — Audisi nasional tahap pertama Puteri Indonesia 2024 sukses digelar pada tanggal 15-16 Januari 2024. Rangkaian audisi tersebut dilaksanakan di Graha Mustika Ratu, Jakarta. Pada acara tersebut, para wanita cantik dari berbagai penjuru Indonesia mengikuti proses seleksi yang diadakan oleh tim penyelenggara Puteri Indonesia.

Hasil audisi tahap pertama menghasilkan 15 nama finalis yang dinyatakan lolos untuk mewakili provinsi asal di ajang nasional Puteri Indonesia 2024. Joan Angelina adalah salah satu wanita yang beruntung terpilih menjadi finalis mewakili Provinsi Bangka Belitung.

 

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Joan Angelina adalah gadis berusia 22 tahun dan memiliki tinggi badan 171 cm berparas cantik, anggun, cerdas dan berwawasan luas. Pada tahun lalu, berhasil menyelesaikan pendidikan jenjang sarjana di jurusan Manajemen Rekayasa dari Institut Teknologi Bandung (ITB).

Baca Juga :  Jaksa Agung ST Burhanuddin: “Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Harus Berperan dalam Membangun Karakter Keluarga Berintegritas

Joan menyatakan kecintaannya terhadap ilmu pengetahuan sehingga ia menyelesaikan sertifikasi Harvard Business School Credential of Readiness (CORe) dan mendapatkan predikat Pass with High Honor di Jakarta, Selasa (23/1/2024).

Joan sosok perempuan muda yang bertalenta, berani dan berpikir out of the box memiliki garis keturunan Bangka Belitung. Ia pernah menorehkan prestasi tingkat nasional pada Kompetisi Piano dan Olimpiade Sains di bidang Kimia.


Sebelum mengikuti ajang pemilihan Puteri Indonesia 2024, ia pernah menjadi perwakilan Indonesia di bawah naungan Yayasan El John Indonesia untuk kontes kecantikan tingkat dunia yakni Miss Chinese World 2023 dan mendapatkan posisi 1st Runner-Up serta Top 5 Best Talent.

Baca Juga :  Idealnya Muhammad Nasir Djamil Calon Gubernur Aceh Koalisi Poros Perubahan

Prestasi demi prestasi ia torehkan, semangat untuk menjadi manusia pembelajar, berkarakter dengan segenap kreativitas dan inovasi ia terus memperbesar kapasitas diri menjadi sosok perempuan muda yang menginspirasi dan kaya prestasi.

Untuk menunjang persiapannya di kontes kecantikan Puteri Indonesia, Joan telah bergabung di kelas training yang diadakan oleh portal pageant tertua di tanah air, yakni Indonesian Pageant.

Joan menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasih sebesar-besarnya telah atas support yang disampaikan oleh rekan-rekan, sahabat dan keluarga. Saya memohon doa restu kepada masyarakat khususnya masyarakat Bangka Belitung untuk terus mendukung dan mendoakan, ujar Joan.

Berita Terkait

DPP ASWIN,Buka Peluang Berkarir bagi Jurnalis di Seluruh Kabupaten/Kota Di Propinsi Lampung
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Ketua PW GPA DKI : Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Idola Superkids Indonesia 2025 dan Puteri Tionghoa Indonesia Singing Competition 2025 Angkat Beberapa Lagu Jennifer Aurelia
Kepentingan Emak-emak, DPRD Desak Pemerintah Renovasi Pasar Sunan Giri
Legislator PSI Minta BUMD Pasar Jaya Segera Renovasi Pasar Gardu Asem dan Sunan Giri

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru