Terus Cecar Prajurit, Pangdivif 2 Kostrad Berikan Pengarahan Kepada Seluruh Prajurit Satuan Dalam Madivif 2 Kostrad

Waspada Indonesia

- Redaksi

Sabtu, 22 Juni 2024 - 17:11 WIB

50112 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malang (22/6/2024) – Bertempat di Gedung Sandoyo Madivif 2 Kostrad, Singosari, Kab. Malang, Panglima Divisi Infanteri 2 Kostrad Mayjen TNI Anton Yuliantoro, S.I.P., M.Tr.(Han)., memberikan pengarahan kepada seluruh prajurit satuan dalam Madivif 2 Kostrad. Hadir dalam pengarahan tersebut seluruh pejabat utama Divif 2 Kostrad. Jumat (21/06/2024).

Mengawali pengarahannya, Pangdivif 2 Kostrad menekankan kepada setiap prajurit agar memiliki rasa cinta dan bangga terhadap satuannya sehingga nantinya tumbuh rasa malu apabila akan berbuat pelanggaran. Kepada para prajurit baru khususnya Panglima mengingatkan agar tidak menjadi benalu di satuan yang dapat merusak nama baik satuan sebaliknya dapat memperkuat satuan serta mengharumkan nama baiknya dengan mencatat sejarah yang baik.

Baca Juga :  Tahun 2023, Muslihan S.Pd.I,M.Pd Upayakan Perbub 55 Segera Diubah

Perintah Pangdiv “Agar para prajurit sekalian menggali potensi yang ada dalam diri-sendiri prajurit, jika pribadi baik, seksi baik, regu baik, peleton baik dan seterusnya maka satuan akan baik. Terus lakukan kreativitas dan ber-inovasi yang positif dalam pelaksanaan tugas sehingga dapat dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, publikasi di media sehingga diketahui oleh khalayak ramai”.

Baca Juga :  "Gerakan Seribu" Program Kapolsek Iptu Suheri, Layak Diapresiasi, Giat Penyaluran Untuk Masyarakat Rambah Dan Bangun Purba

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelum mengakhiri pengarahannya beliau Pangdivif 2 Kostrad berpesan “Jangan ada prajurit Divif 2 Kostrad yang main judi online, tidak ada bandar judi yang siap kalah apalagi judi itu sudah di desain komputer sehingga pemain sudah pasti kalah, hindari judi online sebelum judi menghancurkan kalian. Syukuri yang telah Tuhan karuniakan kepada kita, ingat senyum anak, senyum istri dan senyum orangtua jika kalian akan melakukan pelanggaran”. pungkas Pangdiv. (Pendiv 2)

Berita Terkait

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong
Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Bupati Karo Tinjau Langsung Kegiatan Gotong Royong Kebersihan Massal ASN di Perbatasan Karo – Deli Serdang hingga Kabanjahe
Kunjungan Humanis Pemdes Sukamantri: Langkah Kecil, Makna Besar untuk Masa Depan Sukabumi
Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, S.P Buka Secara Resmi kegiatan Seleksi Paskibraka Tingkat Daerah TA 2025, Diikuti 182 Orang Peserta
Liputan Kandang Ayam Berujung Maut: Wartawan Masuk IGD Usai Dikeroyok
Hari Kedua Pasca Lebaran, Suasana Kekeluargaan Warnai Kantor Desa Sukamantri

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru