Pemkab Karo Laksanakan Pertandingan Olahraga Sambut Haornas 2024

- Redaksi

Minggu, 1 September 2024 - 01:41 WIB

50315 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

Dilaksanakan di Stadion Sepak Bola Samura Kabanjahe. Jumat, (30/08/24). Diselenggarakan pertandingan olahraga, Kegiatan dilakukan untuk menyambut Hari Olahraga Nasional (HAORNAS) tahun 2024.

Salah satu misi kementrian pemuda dan olahraga adalah mendorong peningkatan pemassalan dan pembudayaan alahraga yang komprehensif kepada seluruh lapisan masyarakat.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutannya bupati karo, Cory Sriwaty Sebayang mengucapkan terima kasih dan rasa bangga kepada seluruh peserta, pendamping dari kecamatan, sekolah dan opd yang hadir dan ikut memeriahkan acara.

Baca Juga :  Audensi Panitia Pelantikan DPC PWDPI Kabupaten Karo Diterima Wakil Bupati Karo, Theopilus Ginting

“Saya berharap melalui event ini, seluruh lapisan masyarakat dapat lebih aktif lagi dalam mengikuti setiap kegiatan olah raga, sehingga kita bisa menyampaikan ke seluruh dunia bahwa kita masyarakat karo adalah masyarakat yang sehat dan berjiwa sportif” ucap bupati karo.

Pemerintah Kabupaten karo melalui dinas kebudayaan, pemuda dan olahraga serta pariwisata kabupaten karo menyelenggarakan beberapa pertandingan olah raga yaitu pertandingan Bola Voli Campuran (Fun Volly Ball) antar OPD/ instansi se- kabupaten karo, lomba senam lansia antar kecamatan dan lomba baris berbaris antar pelajar.

Baca Juga :  Dalam Rangka Cooling System Pilkada 2024 Polres Tanah Karo Gelar Subuh Keliling

Turut hadir wakil bupati karo, Theopilus Ginting, seluruh kepala OPD Kabupaten Karo, dan Camat se- Kabupaten Karo.

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Rapat Persiapan Revalidasi Toba Caldera UNESCO Global Geopark Tahun 2025 Dihadiri Bupati Karo
Pentahbisan Gedung Gereja GBKP, Rumah Personalia, dan Gedung KAKR GBKP Runggun Ajibuhara, Klasis Berastagi Dihadiri Bupati Karo
Bupati Karo Tegaskan Percepatan Perbaikan Jembatan Rusak di Kutaraja
MUSDA XVIII HIPMI Sumut,Kolaborasi Pengusaha Muda Untuk Sumut Berkah
Federasi SBSI Kunjungi Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Karo Terkait Pemberhentian Herlina Harahap
Rapat Sekretariat Forkopimda Kabupaten Karo Bulan Juni 2025 Bahas Isu Strategis Yang Berkembang di Masyarakat
Hari Krida Pertanian 2025 Momen Untuk Menghargai Kontribusi Petani dan Peternak
Kak Eva Novarisma Purba Ketua LPAI Sumut Lantik Pengurus LPAI Kab. Karo

Berita Terkait

Sabtu, 28 Juni 2025 - 17:25 WIB

Bupati Karo Tegaskan Percepatan Perbaikan Jembatan Rusak di Kutaraja

Sabtu, 28 Juni 2025 - 13:40 WIB

Sebanyak 222 Desa KDMP Di Nagan Raya Resmi Berbadan Hukum. Wujud Nyata Dukungan Terhadap Asta Cita Presiden Prabowo

Jumat, 27 Juni 2025 - 01:03 WIB

Said Mudhar PLT Camat Seunagan Timur Terbitkan SE Jadwal Tanam Serentak Tahun 2025.

Kamis, 26 Juni 2025 - 14:56 WIB

Rapat Sekretariat Forkopimda Kabupaten Karo Bulan Juni 2025 Bahas Isu Strategis Yang Berkembang di Masyarakat

Rabu, 25 Juni 2025 - 16:52 WIB

Wabup Nagan Raya Buka Rakor Tim Percepatan Penurunan Stunting Tahun 2025

Rabu, 25 Juni 2025 - 14:23 WIB

Kunker Ke Desa Alue Buloh Bunda PAUD Nagan Raya Mengunakan Rakit.

Rabu, 25 Juni 2025 - 08:39 WIB

Hari Krida Pertanian 2025 Momen Untuk Menghargai Kontribusi Petani dan Peternak

Selasa, 24 Juni 2025 - 20:06 WIB

Gerak Cepat: Brimob Polda Aceh Ungkap 25 Hektare Ladang Ganja, Sita 180 Ton Barang Bukti di Nagan Raya

Berita Terbaru