PW SEMMI ACEH Mengutuk Orang-Orang Yang Melakukan Teror Politik Menjelang Pilkada

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 3 September 2024 - 07:16 WIB

5099 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banda Aceh, 2 September 2024 | Kabid Hukum Dan HAM, Rahmad Ananda Menanggapi Terkait Pengeboman Yang Terjadi pada Tanggal 2 September 2024 pagi

“Pilkada Merupakan Sebuah Momentum Dimana Rakyat Untuk Memilih Siapa Pemimpin Yang Layak Untuk Dijadikan Sebagai Nahkoda Pada Suatu Daerah”

Tepatnya Hari ini Kita melihat Di Vidio Yang Beredar di media sosial, ada 2 Orang Pemuda Yang Dengan Sengaja Ingin Membuat Pilkada Di aceh Menjadi Kacau, Yaitu Dengan melemparkan BOM di rumah Salah Satu Calon Gubernur Aceh,
Tentu Hal ini Menjadi Salah satu Contoh Yang Negatif Kepada Masyarakat aceh,

Baca Juga :  Rektor USK Kunjungi Kampus PGSD di Lampeuneurut

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kita Seharusnya Sebagai Pemuda Aceh Hari Ini Harus Mengambil Peran dalam Menjaga Pilkada Yang Harmonis, Bukan Malah Membuat Onar Ditengah – Tengah Pilkada Aceh
“Ungkap Rahmad ananda”

Baca Juga :  Sekjen PW FRN Aceh Ucapkan Selamat Kepada AZAN Bupati Aceh Timur Periode 2025- 2030

Kita Tidak Berbicara Tentang Politik Tapi Hari Ini kita berbicara Tentang Menjaga Kerharmonisan Dalam Menuju Pilkada Aceh

Maka Oleh Itu PW SEMMI ACEH Mengutuk Keras Orang Orang Yang ingin Membuat Kekacauan Dalam Menuju Pilkada Di aceh “tutup Rahmad Ananda selaku Kabid Hukum Dan Ham PW SEMMI ACEH”

Berita Terkait

Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh
Muslim Aiyub Siap Jadi Bagian PPA Dan Optimis PPA Akan Jadi Partai Besar Di Aceh
Polemik UU TNI Dilihat Secara Objektif, Mantan Panglima GAM Sayed Mustafa Angkat Bicara
Ketua Influencer Badan Pemenangan Aceh, Tarmizi AGe, Dukung Gekrafs Aceh Dorong Pembentukan Dinas Ekonomi Kreatif
Kami Rakyat Aceh Protes Harga Tiket Pesawat Mahal
SAPA Desak Pemerintah: Wujudkan Keadilan Harga Tiket Pesawat ke Aceh
PUSDA Kritik Kebijakan CSR Bupati Aceh Barat: Jangan Hambat Investasi!
Ketua TP-PKK Provinsi Aceh, Ny. Marlina Muzakir Resmi Lantik Ketua TP-PKK Nagan Raya

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru