Laga Persahabatan PWI VS Kajari Agara Berimbang Skor 20-20

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 16 Januari 2025 - 12:26 WIB

50323 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUTACANE WASPADA INDONESIA –Laga persahabatan futsal antara Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) dan Kejaksaan Negeri (Kejari) Aceh Tenggara berlangsung seru dan kedua tim bermain berimbang dengan skor 20:20.

Dalam Pertandingan persahabatan itu berlangsung di lapangan Agara Futsal Desa Pulonas, Kecamatan Babusalam, Aceh Tenggara. Dalam pertandingan tersebut kedua tim menunjukkan permainan yang cukup memukau, terlihat jual beli serangan dan torehan gol silih berganti.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian sorak meriah penuh dengan canda tawa ditunjukan tim suporter kedua tim, betapa sangit nya gol tercipta menembus gawang. Pergantian pemain terus dilakukan untuk terus mencipta peluang gol.

Dalam 30 menit pertandingan permainan yang indah dan adu skill selalu ditampilkan dengan kedudukan gol yang silih berganti diciptakan.

Memasuki menit ke 15 tim futsal PWI Aceh Tenggara, memimpin skor tipis dengan skor 17:19 kemudian di menit ke 12 tim Kejari menyusul dengan mencetak dua gol menjadi imbang 19:19.

Baca Juga :  Pembagian Bantuan Langsung Tunai (BLT) Kepada Warga Kurang Mampu Desa Perapat Hulu

Silih berganti jual beli serangan, tim futsal PWI kembali mencetak gol di menit ke 10 sehingga membuat pertandingan menegangkan . Tak kenal putus asa menyerang pertahanan PWI, Kejari Agara tembus membobol gawang PWI kembali sehingga skor sama 20:20.

Detik detik terkahir kedua tim dengan skor imbang terus jual beli serangan. Hingga akhirnya kedua tim harus puas dengan skor imbang 20:20.

Kepala Kejari Aceh Tenggara Lilik Setiyawan, menyampaikan pertandingan persahabatan antara Kejari dengan PWI Aceh Tenggara merupakan wujud nyata dalam merajut silaturahmi dan kemitraan dengan Insan Pers.

“Kalah dan menang itu biasa dalam pertandingan, paling utama sportifitas dalam pertandingan sehingga permainan yang diciptakan enak untuk ditonton,”kata Lilik usai pertandingan, Rabu 15 Januari 2025 malam

Baca Juga :  Abi Hasan Resmi Dikukuhkan sebagai Ketua PKS Aceh Tenggara Periode 2025–2030, Tegaskan Komitmen Sinergi dan Pembangunan Berkeadilan

Lilik juga berharap melalui pertandingan futsal Persahabatan ini sinergitas Kejari dan PWI akan semangkin baik dan solid, khususnya dalam melaksanakan tugas dan fungsinya masing-masing.

“Tujuan utama pertandingan futsal ini untuk berolahraga dan sekaligus menjaga silaturahmi antara jurnalis dengan Kejari,” cetusnya lagi.

Ketua PWI Kabupaten Aceh Tenggara Sumardi melalui Ketua Bidang Pendidikan dan Olahraga PWI, Samsuri Maidani mengatakan, pertandingan futsal kemitraan ini sudah direncanakan beberapa hari yang lalu dan terlaksanakan pada malam ini.

“Pertandingan ini luar biasa, karena menjunjung tinggi sportifitas dan mempererat silaturahmi antara jurnalis dengan Kejari Aceh Tenggara,” ucapnya.

(Laporan Salihan Beruh)

Berita Terkait

Protes Warga Desa Lawe Beringin Horas Meningkat, Kejaksaan Didesak Bertindak Tegas Terkait Kasus Dana Publik
Tabligh Akbar Peringati Isra Mi’raj di Aceh Tenggara Berlangsung Khidmat, Wakil Bupati Ajak Masyarakat Teladani Keteladanan Rasulullah SAW
DPRK Aceh Tenggara Akan Panggil BPBD Terkait Dugaan Penumpukan Logistik Bantuan
Kapolda Aceh Serahkan 300 Kasur untuk Korban Banjir Bandang di Ketambe
Menanti Taji APH di Aceh Tenggara: Antara Anggaran “Hantu” dan Pembiaran Sistematis
Respons Cepat Dinsos Agara: Nasi Bungkus untuk Korban Kebakaran Strak Pisang
Wakil Bupati Ajak Masyarakat Jadikan Isra Mi’raj Sebagai Momentum Memperkuat Iman dan Kepedulian Sosial
STKIP Usman Safri Kutacane Wisuda 87 Mahasiswa, Pemkab Apresiasi Kontribusi Dunia Pendidikan bagi Pembangunan Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:17 WIB

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:07 WIB

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:02 WIB

Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh

Rabu, 21 Januari 2026 - 10:43 WIB

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

Publik Gempar! Dugaan Asusila Libatkan Oknum Sekdes Ogan Ilir, Korban Tak Terlacak Keberadaannya

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik

Minggu, 18 Januari 2026 - 16:27 WIB

Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:44 WIB

Polres Kampar Gandeng Kodim 0313/KPR, Tertibkan Tambang Ilegal, Amankan Alat Berat & Pelaku

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB