Kalapas llA Pekanbaru: Tekankan Disiplin Seragam dan Kebersihan Hunian Saat Apel Pagi

ROSBINNER HUTAGAOL

- Redaksi

Senin, 26 Januari 2026 - 23:15 WIB

5031 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru,  waspadaindonesia.com – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pekanbaru melaksanakan apel pagi pada Senin, 26 Januari 2026, yang bertempat di halaman Lapas Pekanbaru. Apel pagi ini dipimpin langsung oleh Kepala Lapas Kelas IIA Pekanbaru, Yuniarto.

Kegiatan apel pagi diikuti oleh seluruh pejabat struktural, staf, serta pegawai magang Lapas Kelas IIA Pekanbaru. Apel berlangsung dengan tertib sebagai bentuk kedisiplinan sekaligus sarana penyampaian arahan pimpinan kepada seluruh jajaran.

Dalam amanatnya, Kepala Lapas Kelas IIA Pekanbaru menekankan pentingnya kepatuhan seluruh petugas terhadap penggunaan seragam baru Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan yang telah diberlakukan sejak 5 Januari 2026.

Baca Juga :  Di Fitnah Secara Keji, Kedua Orang Tua Desi Novita Pimred MO Mahkota Riau Angkat Bicara Dan Akan Melaporkan Ke APH

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya harap seluruh petugas sudah menggunakan seragam baru Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan sesuai ketentuan yang berlaku. Hal ini merupakan bagian dari identitas dan profesionalisme kita sebagai aparatur pemasyarakatan,” tegas Yuniarto.

Selain itu, Kalapas juga memberikan arahan khusus kepada jajaran pengamanan agar lebih memperhatikan kebersihan blok hunian demi menciptakan lingkungan yang nyaman bagi warga binaan.

Baca Juga :  Kapenrem 031/WB Riau Sigap Mendengar Unek-Unek dari Rekan Insan Pers

“Kebersihan blok hunian harus menjadi perhatian bersama, khususnya petugas pengamanan, agar warga binaan merasa nyaman dan kondisi hunian tetap terjaga dengan baik,” tambahnya.

Melalui apel pagi ini, diharapkan seluruh jajaran Lapas Kelas IIA Pekanbaru dapat terus meningkatkan kedisiplinan, profesionalisme, serta komitmen dalam memberikan pelayanan pemasyarakatan yang optimal.

 

Sumber: Humas Lapas llA Pekanbaru

(Idam Lanun)

Berita Terkait

Judi Online Tak Terkendali: ‎Ketum AKPERSI Minta Presiden RI Reshuffle Menkomdig
Sosialisasi KUHP Nasional: Lapas llA Pekanbaru Ikuti During
Green Policing Polda Riau Tuai Apresiasi dalam RDP Komisi III DPR RI Bersama Kapolri
Pembukaan Kejuaraan Berkuda Car Jumping Fest Dirangkai Green Policing Penanaman Pohon 
Merajut Iman di Balik Jeruji, WBP Kristen Lapas Pekanbaru Ikuti Ibadah
Lapas llA Pekanbaru Dorong Warga Binaan Hidup Sehat Lewat Senam Pagi
Dukung Pendidikan Kesetaraan Bagi Warga Binaan, Lapas Pekanbaru Ikuti Arahan Proksi ke-11 Keminimipas
Kejati Riau Gelar Senam Bersama dan Penanaman Pohon, Wujudkan Lingkungan Kerja yang Sehat dan Asri

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 16:43 WIB

Brigjen TNI Dr. Agustatius Sitepu, S.Sos., M.Si., M.Han., Jabat Komandan Resor Militer (Danrem) 031/Wira Bima

Minggu, 25 Januari 2026 - 10:15 WIB

8 ( Delapan) Imam Baru di Gereja St. Fransiskus Assisi Berastagi Ditahbiskan

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:55 WIB

Tupon dan 10,45 Gram Sabu Diamankan Team Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Kelurahan Negerilama.

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:07 WIB

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:02 WIB

Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh

Rabu, 21 Januari 2026 - 10:43 WIB

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:34 WIB

Kapolda Riau Saat Orasi di Hadapan 1.000 Siswa se-Provinsi Riau:  Generasi Muda Adalah Kunci Menjaga Alam, Kepercayaan, dan Masa Depan

Berita Terbaru

PEKANBARU

Sosialisasi KUHP Nasional: Lapas llA Pekanbaru Ikuti During

Senin, 26 Jan 2026 - 22:36 WIB

HUKUM & KRIMINAL

Kasus Hogi Sleman: Polisi Sebut Noodweer Akses, Tersangka Tak Ditahan

Senin, 26 Jan 2026 - 20:38 WIB