Babinsa Koramil Pining Berikan Sumbangan Untuk Masjid Di Desa Binaan

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 29 Februari 2024 - 03:47 WIB

50224 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES-Sembari melaksanakan tugas sebagai Babinsa Koramil 05/Pining, Kodim 0113/Gayo Lues, Serka Efriadi sisihkan Gaji untuk disumbangkan membeli ambal yang akan dihadiahkan ke masjid di desa Pintu Rime Kecamatan Pining,Kamis (29/02/2024).

Disampaikan Babinsa Itu, bantuan ini merupakan wujud dukungan dari TNI dalam mendukung kegiatan keagamaaan bagi masyarakat binaan yaitu di desa Pintu Rime Kecamatan Pining. Walaupun nilainya tidak seberapa, Serka Efrianda Berharap bisa bermanfaat bagi masyarakat.

Baca Juga :  Dandim 0113/Gayo Lues hadiri Lempas Sambut Kapolres Gayo Lues

“Semoga bantuan yang diberikan ini bisa memberikan manfaat bagi warga di desa binaan dalam melaksanakan kegiatan ibadah sehari-hari”, Sampai Serka Efriadi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini merupakan salah satu bentuk kepedulian babinsa terhadap warga dan tentu tidak lepas dari upaya untuk memakmurkan Masjid di wilayah tugasnya.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Kegiatan Anjangsana Dan Silaturahmi Di Desa Remukut

Tidak lupa dalam kesempatan itu, juga memberikan himbauan pada warga binaannya untuk tetap menjaga situasi Kamtibmas yang mana hal tersebut merupakan tugas pokok dari Babinsa. (RED)

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Tanggap Pascabencana, AKBP Hyrowo Pimpin Pembangunan Jembatan Gantung Antar-Desa
Satreskrim Polres Gayo Lues Gerebek Pelaku Pencurian yang Sudah Lama Diresahkan Warga Kecamatan Blangkejeren
A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit
Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten
Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern
Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor
Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen
Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 00:10 WIB

Judi Online Tak Terkendali: ‎Ketum AKPERSI Minta Presiden RI Reshuffle Menkomdig

Senin, 26 Januari 2026 - 22:36 WIB

Sosialisasi KUHP Nasional: Lapas llA Pekanbaru Ikuti During

Senin, 26 Januari 2026 - 18:59 WIB

Green Policing Polda Riau Tuai Apresiasi dalam RDP Komisi III DPR RI Bersama Kapolri

Minggu, 25 Januari 2026 - 23:22 WIB

Pembukaan Kejuaraan Berkuda Car Jumping Fest Dirangkai Green Policing Penanaman Pohon 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 15:37 WIB

Merajut Iman di Balik Jeruji, WBP Kristen Lapas Pekanbaru Ikuti Ibadah

Sabtu, 24 Januari 2026 - 01:44 WIB

Lapas llA Pekanbaru Dorong Warga Binaan Hidup Sehat Lewat Senam Pagi

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:55 WIB

Dukung Pendidikan Kesetaraan Bagi Warga Binaan, Lapas Pekanbaru Ikuti Arahan Proksi ke-11 Keminimipas

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:05 WIB

Kejati Riau Gelar Senam Bersama dan Penanaman Pohon, Wujudkan Lingkungan Kerja yang Sehat dan Asri

Berita Terbaru