Program “Sister City” Kerja Sama Sektor Pertanian, Pariwisata, Dan Kebudayaan Antara Kabupaten Karo Dan Distrik Jinning Provinsi Yunnan China

Umum Natanael S Milala

- Redaksi

Senin, 1 April 2024 - 04:48 WIB

50874 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Karo || Waspada Indonesia

 

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang, bersama dengan beberapa kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), menghadiri undangan dari Konsulat Jenderal China yang diwakili oleh Mr. Zhang Min di Medan pada Kamis, (28/03/2024).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Pertemuan tersebut diprakarsai oleh Konsulat Jenderal China sebagai tindak lanjut atas program “Sister City” antara Kabupaten Karo dan distrik Jinning Provinsi Yunnan China yang telah berjalan sejak tahun 2008.

 

Dalam pertemuan tersebut, Mr. Zhang Min mengundang delegasi dari Pemkab Karo untuk mengunjungi Distrik Jinning Provinsi Yunnan, dengan tujuan menggali lebih dalam peluang kerjasama di sektor Pertanian, Pariwisata, dan Kebudayaan.

Baca Juga :  Pengukuhan Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa Se Kabupaten Karo Tahun Anggaran 2024

 

Bupati Karo, Cory Sriwaty Sebayang, menyampaikan bahwa sekitar 75% penduduk Kabupaten Karo adalah petani, dengan potensi objek wisata yang luar biasa. Ini membuat kerjasama dalam pengembangan Agrowisata dengan distrik Jinning menjadi sangat sesuai dengan karakteristik daerah Kabupaten Karo.

 

Konsulat Jenderal China di Medan, Mr. Zhang Min, dalam tanggapannya menyoroti kesamaan antara Distrik Jinning dan Kabupaten Karo, terutama dalam sektor Pertanian. Mekanisasi Pertanian yang modern di Distrik Jinning juga dianggap dapat diterapkan di Kabupaten Karo. Selain itu, pada masa pandemi sebelumnya, masyarakat Distrik Jinning turut memberikan bantuan obat-obatan dan perlengkapan kesehatan kepada masyarakat Karo.

 

Pemerintah Kabupaten Karo dapat menjalin kerjasama yang erat dengan Distrik Jinning dalam sektor mekanisasi Pertanian, Pariwisata, Kebudayaan, dan perdagangan, yang diharapkan akan membawa kebahagiaan bagi masyarakat Indonesia, khususnya masyarakat Karo, dan masyarakat China, khususnya masyarakat Distrik Jinning, tutur Bupati Karo di akhir sambutannya

Baca Juga :  Rapat Finalisasi Persiapan Festival Bunga Dan Buah Tahun 2024 Langsung Dipimpin Bupati Karo

 

Pertemuan ditutup dengan pertukaran cinderamata, di mana Bupati Karo Cory Sriwaty Sebayang menyerahkan cinderamata kepada istri Konjen, Madam Liu Yuqing.

 

Turut hadir,Ketua Harian Perhimpunan Indonesia – Tionghoa,Indra Wahidin, tokoh masyarakat Tionghoa Tandeanus, Harianto, Kepala Bappedalitbang, Ir.Nasib Sianturi, Kadis Pertanian Ir.Metehsa Purba, Kadis PUTR Eduard P Sinulingga, Kadis Perindag Hendrik P Tarigan, Kadis Kominfo, Frans Leonardo Surbakti, S.STP, Kabag Prokopim Setda Kab.Karo Natanail Perangin-angin.

 

( Nathan 366 )

Berita Terkait

Vidcon Evaluasi Perkembangan Pembangunan KDMP Bagian Program Pemberdayaan Ekonomi Kerakyatan
222 Kades Dan 222 Bendahara Nagan Raya Mengikuti Sosialisasi Pengawasan Keuangan Gampong
Peringati HGN 2025 di Nagan Raya, Bupati TRK Tandatangani Prasasti Penegerian 18 Sekolah
Tingkatkan Kapasitas Aparatur Pemkab Karo Gelar Pelatihan Keprotokolan
Respons Cepat Keluhan Petani, Tampa Hari Libur Bupati TRK: Tinjau Saluran Irigasi Ujong Fatihah
Ibadah Oikumene Pemkab Karo Pdt. Eliezer Sinukaban Ajak ASN Perbaharui Semangat Pelayanan Serta Jadi Terang Dalam Menjalankan Tugas
Perkuat Sinergi Pemerintah dan Dunia Usaha Pemkab Karo Bentuk Forum TJSL
Sosialisasi Penyerahan Prasarana, Sarana Dan Utilitas (PSU) Perumahan Dan Permukiman Pastikan Tersedianya Fasilitas Terintegrasi

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 16:15 WIB

Kapolsek Bilah Hilir Bersama JABIR Bagi Sembako Kepada Warga Tidak Mampu di Desa Sei Tarolat dan Sei Kasih.

Senin, 24 November 2025 - 14:16 WIB

Pemilik PT Natana Marine Corp Diduga Melakukan Penipuan Import Mangga

Senin, 24 November 2025 - 00:28 WIB

Pai dan 1,85 Gram Serbuk Putih Diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Pangkatan.

Selasa, 18 November 2025 - 22:35 WIB

Polsek Bilah Hilir Kembali Gerebek Sarang Narkoba, 3 Orang Pria di Pangkatan Diduga Lakukan Tindak Pidana Narkotika.

Jumat, 14 November 2025 - 21:48 WIB

Masyarakat Merasa Puas Kinerja Polsek Bilah Hilir Ungkap Kasus di Desa Sei Tampang.

Kamis, 13 November 2025 - 20:38 WIB

Laporan Warga Berujung Penangkapan Rian Warga Sei Tampang Oleh Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir, 2, 74 Gram Sabu Turut Diamankan.

Selasa, 11 November 2025 - 19:40 WIB

Kepala Desa Sei Kasih dan Warga Apresiasi Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Kampung Nilon.

Rabu, 5 November 2025 - 14:36 WIB

Gerebek Sarang Narkoba, Kepala Dusun Sei Tampang Apresiasi Langkah Cepat Polsek Bilah Hilir Tindak Lanjuti Keresahan Masyarakat.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB