Tinjau Pembangunan Infrastruktur Jalan, Pj Bupati Tekankan Harus Sesuai RAB

Waspada Indonesia

- Redaksi

Rabu, 16 Agustus 2023 - 14:31 WIB

50212 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gayo Lues, Waspada Indonesia  – Pejabat Bupati Drs. H. Alhudri, MM. Didampingi Plt Sekda Jata, SE. dan Kepala Dinas PUPR Mansuruddin.ST. Meninjau langsung pengerjaan pembangunan infrastruktur jalan yang sedang dikerjakan, Rabu 16 Agustus 2023.

Adapun Kegiatan peningkatan jalan yang di tinjau kali ini terletak di 3 titik pengerjaan yaitu Jalan Desa Rigeb-Rerebe, Kecamatan Dabun Gelang, Jalan Desa Blower- sentang Kecamatan Blangkejeren dan Jalan Desa Kampung Jawa.

Dalam hal ini Pj Bupati menekan kepada pihak rekanan melalui kepala Dinas PUPR Kabupaten Gayo Lues agar pengerjaan jalan tersebut tidak terkesan asal jadi.

Baca Juga :  Dalam Waktu 3 (tiga) Jam Tim Resmob Polres Gayo Lues dan Polsubsektor Rumah Bundar Berhasil Menangkap AH Pelaku Curanmor

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Pekerjaan harus sesuai dengan Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang sudah ditentukan” ungkap Alhudri di lokasi proyek.

Ia juga mengatakan, jalan merupakan akses utama bagi masyarakat dalam menjalankan mobilitas sehari-hari.
“infrastruktur sangat penting dalam memutus isolasi Desa, terutama dalam meningkatkan ekonomi masyarakat”, katanya.

Sementara itu Kepala Dinas PUPR Mansuruddin. ST. didampingi Zulfahmi Aqib, ST. selaku PPTK menuturkan, Kegiatan peningkatan jalan ini bersumber dari DAK tahun 2023, dan dilaksanakan oleh PT lembah alas grup.

Baca Juga :  Kapolres Gayo Lues Pimpin Kegiatan Binrohtal, Ajak Personel Sisihkan Rezeki untuk Berangkat Umroh

“Desa Rigeb-Rerebe penanganan Aspal 1.35 km, nilai kontrak 3.9 Miliar., Jalan Desa Blower- sentang penanganan aspal 670 meter, nilai kontrak 1,8 Miliar dan Jalan Desa Kampung Jawa penanganan aspal 1.5 KM. untuk penanganan rutin 2.5 km, termasuk pekerjaan struktur bahu jalan, saluran, tembok dan nilai kontrak 4,3 Miliar”, ungkap Zulfahmi

(Laber)

Berita Terkait

KONI Gayo Lues Terjunkan Tim Salurkan Bantuan Sembako untuk Pengungsi Terdampak Banjir dan Longsor
Brimob Aceh, Hadir dalam Pengabdian, Percepat Pemulihan Fasilitas Pendidikan Pasca Banjir Gayo Lues
Wakapolres Gayo Lues Pimpin Langsung Gotong Royong Bangun Bendungan Pengalihan Sungai Aih Bobo
Perusahaan Lokal Bantu Pulihkan Gayo Lues, PT. Rosin Trading Internasional Patut Diapresiasi
Pengamanan Distribusi Elpiji di Blangkejeren Jadi Prioritas, Polisi Tegaskan Penyaluran Harus Sesuai Data dan Domisili Warga
POLRI–TNI Amankan Perayaan Natal di Kabupaten Gayo Lues Pascabanjir
Pulihkan Trauma Banjir, Personel Polres Gayo Lues dan Brimob Bersihkan Rumah dan Lingkungan Warga Desa Cane Toa
Penyaluran Gas 3 Kg untuk Warga Kecamatan Blangpegayon Berjalan Lancar dan Tertib

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 21:32 WIB

LSM Jati DPD Provinsi Lampung Soroti Dugaan Pengolahan Limbah “Gelundung” Emas secara Ilegal di Desa Harapan Jaya Pesawaran

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:36 WIB

LSM Trinusa dan WN88 Desak Pengusutan Pengolahan Limbah Emas Ilegal di Desa Bunut Pesawaran, Pelaporan dan Aksi Unjuk Rasa akan digelar

Minggu, 21 Desember 2025 - 16:11 WIB

LSM AMUNISI Lampung Desak PT. Brantas Abibraya Putus Kontrak dengan Subkon, Proyek Irigasi Way Oro -Oro Pesawaran Diduga Cacat Mutu

Minggu, 21 Desember 2025 - 12:31 WIB

LSM AMUNISI LAMPUNG SOROTI DIDUGA CACAT MUTU PEKERJAAN IRIGASI DI PESAWARAN

Jumat, 28 November 2025 - 15:52 WIB

LSM SIMULASI Soroti Dugaan Korupsi Pengelolaan Anggaran di MTsN 1 dan MTsN 2 Pesawaran, Ancam Aksi Unjuk Rasa

Sabtu, 22 November 2025 - 17:59 WIB

Febriansyah Resmi Menjadi Nahkoda Baru DPC ASWIN Kabupaten Pesawaran

Selasa, 11 November 2025 - 19:24 WIB

JARINGAN LISTRIK BERKEKUATAN 150 KILOVOLT, yang melintas wilayah pesawaran Siap di Realisasikan

Selasa, 11 November 2025 - 19:17 WIB

JARINGAN LISTRIK BERKEKUATAN 150 KILOVOLT, yang melintas wilayah pesawaran Siap di Realisasikan

Berita Terbaru

ACEH

KASAD KIRIM ALAT BERAT, SURYADI DJAMIL ANGKAT SUARA

Kamis, 8 Jan 2026 - 14:26 WIB