Kapolda Sumut Sambut Kunker Presiden Jokowi di Sumut

Waspada Indonesia

- Redaksi

Minggu, 20 Agustus 2023 - 16:23 WIB

50202 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DELISERDANG – Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, menyambut kedatangan Presiden Jokowi beserta rombongan di Bandara Internasional Kualanamu dalam rangka kunjungan kerja di Sumatera Utara, Sabtu (19/8) pagi.

Dalam penyambutan kunker Presiden itu, Kapolda Sumut turut didampingi Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi, Pangdam I Bukit Barisan Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin, dan Kapolda Sumut Irjen Pol Agung Setya Imam.

Dari bandara, Presiden dan rombongan langsung melanjutkan perjalanan menuju Gedung Serbaguna Pemerintah Provinsi Sumatrea Utara, Kabupaten Deliserdang. Di sana, Kepala Negara akan menghadiri sekaligus meresmikan Pembukaan Muktamar XXIII Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM)Tahun 2023.

Baca Juga :  Formapel Sinergi Pemcam Percut Sei Tuan Bersihkan Sampah Liar Medan Estate

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelahnya, Presiden dan rombongan menuju Pasar Sukaramai untuk meninjau harga serta pasokan sejumlah komoditas pangan. Selain itu, Presiden juga akan membagikan bantuan sosial kepada para pedagang yang ada di pasar tersebut.

Sore harinya, Presiden diagendakan menghadiri Pengukuhan Kepengurusan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) dan Peresmian Pembukaan Rapat Kerja Nasional Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) Tahun 2023. Acara tersebut digelar di Lapangan Banteng, Medan.

Baca Juga :  Majelis Hakim Akan Bacakan Vonis Terduga Kompolotan Pelemparan Bom Molotov Kerumah Wartawan di Pancur Batu, Kira Kira Akan Divonis Berapa Tahun Ya ?

Turut mendampingi Presiden dalam penerbangan menuju Provinsi Sumatera Utara adalah Menteri Pemuda dan Olahraga Ario Bimo Nandito Ariotedjo, Sekretaris Militer Presiden Laksda TNI Hersan, Komandan Paspampres Mayjen TNI Rafael Granada Baay, dan Staf Khusus Presiden Billy Mambrasar.

Pantauan di lapangan, Kapolda Sumut, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, dengan sigap turun langsung melaksanakan pengamanan dalam kunjungan kerja Presiden Jokowi di Kota Medan.(Leodepari)

Berita Terkait

Warga Kutalimbaru Tanami Lahan Sengketa, Lawan Penguasaan PT Serdang Hulu dengan Pohon Kehidupan
Doa dan Cinta Dari Lapas Lubuk Pakam Untuk Indonesia
Penyuluhan Hukum, Lapas Lubuk Pakam dan LBH Adiwangsa Pura Keadilan Bekali Warga Binaan Menuju Hidup Taat Aturan
Provokasi Murahan di Tanjung Morawa, Husen Tamora Jadi Sasaran Fitnah, Masyarakat Desak Polisi Tangkap Provokator
Setetes Darah untuk Sesama, Lapas Lubuk Pakam Peringati HUT RI dengan Donor Darah
Juanda Korban Penganiayaan, Ketua F.SPTSI Pertanyakan Kaitan dengan Penggeledahan Lokasi Parkir
PK IMM FIS UINSU Gelar Aksi “Berbagi Buku” di SMAS Muhammadiyah 06 Sei Bamban
Nama Bupati dan Ketua KONI Deli Serdang Dicatut dalam Isu Bimtek, Keduanya Tegaskan Tak Terlibat

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 10:42 WIB

Breaking News: Hujan Deras Warga  Beutong Ateuh Terkurung Dengan Banjir.

Rabu, 26 November 2025 - 09:54 WIB

Danyon TP 856/SBS Terima Bantuan Alat Perkebunan Dari Ketua MKGR Nagan Raya

Selasa, 25 November 2025 - 23:27 WIB

222 Kades Dan 222 Bendahara Nagan Raya Mengikuti Sosialisasi Pengawasan Keuangan Gampong

Selasa, 25 November 2025 - 20:01 WIB

Peringati HGN 2025 di Nagan Raya, Bupati TRK Tandatangani Prasasti Penegerian 18 Sekolah

Selasa, 25 November 2025 - 00:29 WIB

30 Dewan Guru MIN 3 Nagan Raya Menerima Penghargaan Dari Kepala Madrasah

Senin, 24 November 2025 - 10:18 WIB

Fatmi Riska Yeni, Keuchik Desa Meugatmeh Salurkan Bantuan Masa Panik Korban Kebakaran

Senin, 24 November 2025 - 01:10 WIB

Respons Cepat Keluhan Petani, Tampa Hari Libur Bupati TRK: Tinjau Saluran Irigasi Ujong Fatihah

Minggu, 23 November 2025 - 12:07 WIB

Puluhan Santri TPQ BSN Nagan Raya Di Wisuda. M Azam Umar Alzam Berhasil Mencapai Tahfidz Qur’an 4 Juz.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB