Kesbangpol Kota Tangerang Kunjungi DPD IWO-I untuk Sinergi dan Koordinasi

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 31 Oktober 2025 - 15:49 WIB

5044 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Tangerang, 30 Oktober 2025 –  Kesbangpol Kota Tangerang melakukan kunjungan ke DPD IWO-I (Ikatan Wartawan Online Indonesia) yang bersekertariat di Jl. Pada Suka I, RT 01 RW 10 No. 12, Kelurahan Pabuaran Tumpeng, Kecamatan Karawaci, Kota Tangerang.

Kunjungan ini membahas tentang surat keterangan tanda lapor yang akan diberikan dalam 14 hari ke depan. Kumjungan dihadiri oleh Kabid Poldagri, Bapak Rudi Kusnadi, serta para stafnya, Ibu Novi dan Rifai Sanrodi (Kucay).

Baca Juga :  Warga Panbar Curhat ke Helmy Halim Soal SMP Negeri

Sinergi dan Koordinasi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pertemuan tersebut, Bapak Rudi Kusnadi mengajak para organisasi dan lembaga untuk bersinergi dengan Pemerintah Kota Tangerang.

“Ayo bersama membangun kota,” ujarnya.

Beliau berharap dengan adanya sinergi ini, dapat meningkatkan kemajuan kota Tangerang.

Terima Kasih dan Harapan

Baca Juga :  Berikut 8 Alasan, Mochtar Mohamad Maju Pilkada Walikota Bekasi 2024

Ketua DPD IWO-I, Bapak Nanang Ruhiyanah, mengucapkan banyak terima kasih atas kunjungan Kesbangpol Kota Tangerang.

Beliau berharap dengan adanya kunjungan ini, media yang bernaung di bawah Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWO-I) dapat bersinergi dengan baik dan bersama-sama membangun Kota Tangerang.

“Insyaallah kita dapat bersinergi dengan baik dan sama-sama dapat membangun kota Tangerang,” ujarnya. (*)

Berita Terkait

Dinilai bungkam dan tutup mata dinas pendidikan kab.bekasi,AWIBB DPD Jabar putuskan kirim surat peringatan pertama (somasi)
Tomy Suswanto Resmi Terpilih Ketua Umum Ikatan Alumni BEM Nusantara Periode 2025 2030
Guru Besar FHUI Serukan Reformasi Menyeluruh Demi Indonesia yang Demokratis dan Berkeadilan
RSUD Cabangbungin Catat Prestasi Gemilang Meski Fasilitas Terbatas
FPII Ingatkan Wakil Walikota Serang: Wartawan Dilindungi Undang-Undang, Bukan Untuk Dikriminalisasi
Penghargaan Satuan Kerja Terbaik Diberikan kepada Korem 051/Wijayakarta oleh KPPN Bekasi dalam Stakeholder Day 2025
PT Dongyang Diduga Kamuflase Perizinan, OJK dan Disnaker Diminta Bertindak!”
Hari Kedua Pasca Lebaran, Suasana Kekeluargaan Warnai Kantor Desa Sukamantri

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 13:24 WIB

Polres Aceh Tenggara Raih Penghargaan Penyelesaian Perkara Terbaik dari Kapolda Aceh

Rabu, 29 Oktober 2025 - 12:06 WIB

Bupati Aceh Tenggara Sambut Kepala BNPB, Dorong Penguatan Mitigasi Bencana di Daerah

Kamis, 23 Oktober 2025 - 20:54 WIB

Aceh Berpeluang Dapat Rp704 Miliar Jika 32 Proposal Kampung Nelayan Merah Putih Lolos

Kamis, 23 Oktober 2025 - 10:01 WIB

Bea Cukai Tegaskan Komitmen Lindungi Masyarakat Lewat Penindakan dan Pemusnahan Barang Ilegal di Banda Aceh

Rabu, 22 Oktober 2025 - 18:30 WIB

Kontribusi untuk Profesi dan Daerah, Nurdiansyah Alasta Dianugerahi Penghargaan oleh Fakultas Kedokteran Hewan USK

Rabu, 22 Oktober 2025 - 16:53 WIB

Konferensi Pers Bea Cukai di Banda Aceh Ungkap Peningkatan Nilai Penindakan 24 Persen di Tengah Penurunan Jumlah Kasus

Rabu, 22 Oktober 2025 - 02:49 WIB

Lewat AMEH, Bea Cukai Aceh Jadi Rujukan Pengelolaan Media Bagi Bea Cukai Tanjung Pinang

Minggu, 19 Oktober 2025 - 08:57 WIB

Pernyataan Bupati Aceh Besar Tuai Kritik, SMPA: Pemimpin Tak Boleh Arogan

Berita Terbaru