Kasat Lantas Polres Nagan Raya Gelar Operasi Menertikan Knalpot Brong Para Siswa SMA

- Redaksi

Selasa, 9 Januari 2024 - 07:37 WIB

50534 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nagan Raya – Aceh : Personil Lantas Polres Nagan Raya melaksanakan kegiatan penertiban knalpot brong bagi pelajar di SMA Negeri 1 Seunagan dan SMA Negeri 3 Seunagan. Kabupaten Nagan Raya. Selasa, 9/01/2024.

Kasat Lantas Polres Nagan Raya beserta personil Satuan Lalu Lintas Polres Nagan Raya turut serta dalam operasi ini, yang berlangsung sekira mulai pukul 09.00 WIB hingga selesai.

Dalam kegiatan ini, sekitar 20 unit sepeda motor tipe R2 yang menggunakan knalpot brong melanggar aturan lalu lintas menjadi sasaran penertiban. Tindakan ini diambil sebagai langkah nyata untuk menciptakan Keamanan, Keselamatan, dan Ketertiban (Kamseltibcar) Lalu Lintas, serta menjaga ketertiban masyarakat (guantibmas) di wilayah hukum Polres Nagan Raya.

Baca Juga :  Menjelang Pendaftar Cabup Dan Cawabup KIP Nagan Raya Gelar Rakor.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turut serta dalam penertiban ini adalah Kasat Lantas Polres Nagan Raya, Kabid Darat Dinas Perhubungan Nagan Raya, Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Nagan Raya, Kanit Patroli Satlantas Polres Nagan Raya, personil Satlantas Polres Nagan Raya, dan personil Dinas Perhubungan Nagan Raya. Kolaborasi ini mencerminkan sinergi antara kepolisian dan instansi terkait dalam menciptakan kondisi lalu lintas yang lebih aman.

Baca Juga :  Polres Tebing Tinggi Tangkap Pengedar Sabu

Kapolres Nagan Raya Polda Aceh AKBP Rudi Saeful Hadi, Sik melalui Kasat Lantas AKP  Alfi Syafrin, menekankan bahwa kegiatan penertiban ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran pelajar terhadap pentingnya mematuhi aturan lalu lintas demi keselamatan bersama.

Lanjut Alfi Syafrin Kegiatan serupa akan terus dilaksanakan sebagai upaya preventif guna menciptakan keamanan dan ketertiban di jalan raya,dibawah hukum Polres Nagan Raya. Ucapnya.

Alfi Syafrin juga mengharapkan kepada warga Nagan Raya agar mengontrok anaknya tentang mengunakan knalpot brong tersebut, tutupnya. (red)

Berita Terkait

Publik Gempar! Dugaan Asusila Libatkan Oknum Sekdes Ogan Ilir, Korban Tak Terlacak Keberadaannya
Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot
Polres Kampar Gandeng Kodim 0313/KPR, Tertibkan Tambang Ilegal, Amankan Alat Berat & Pelaku
Tim Terpadu Nagan Raya Periksa PT KIM Terkait Perizinan. HGU Dan Plasma
Batalyon C Pelopor Gelar Sertijab Danki dan Perwira Jajaran.
Pemkab Nagan Raya Umumkan Hasil Seleksi Bantuan Biaya Pendidikan Mahasiswa Berprestasi dan Santri Tahun 2026
Tiga Remaja Diduga Pencurian Kotak Amal Masjid : Kasat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan
Peletakan Batu Pertama Sekolah Rakyat di Nagan Raya, Bupati TRK Apresiasi Presiden Prabowo

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 19:26 WIB

A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit

Senin, 19 Januari 2026 - 22:57 WIB

Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten

Jumat, 16 Januari 2026 - 22:51 WIB

Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:09 WIB

Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor

Senin, 12 Januari 2026 - 22:39 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen

Senin, 12 Januari 2026 - 21:33 WIB

Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Sabtu, 10 Januari 2026 - 22:18 WIB

PIKABAS Bank Aceh Salurkan Bantuan Kemanusiaan dan Layanan Kesehatan Spesialis bagi Korban Banjir Aceh

Jumat, 9 Januari 2026 - 23:42 WIB

Kapolres Gayo Lues Buka Akses Jalan Darurat Penghubung Desa Pertik–Desa Ekan

Berita Terbaru