Gelar Cofe Morning Danrem 011/LW Dorong Media Berita Akurat

Waspada Indonesia

- Redaksi

Kamis, 20 Juli 2023 - 16:01 WIB

50248 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe – Komandan Korem (Danrem) 011/LW Kolonel Kav Kapti Hertantyawan S.H menggelar acara Coffee Morning dengan Insan Media dan para jurnalis lhokseumawe dan aceh utara bertempat di Makorem 011/LW Jl. Iskandar muda kampung Jawa kec. Banda sakti kota Lhokseumawe, Kamis (20/07/2023).

Danrem 011/LW dalam sambutannya menyampaikan ucapan selamat datang dan terimakasih kepada Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Aceh utara dan Lhokseumawe, Ketua Persatuan Wartawan Aceh (PWA), ketua Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) dan Ketua Aliansi Jurnalis Independen serta seluruh rekan-rekan insan media yang berhadir di Makorem 011/LW dalam kegiatan “Coffee Morning Danrem 011/LW dengan Insan Media”.

Danrem menjelaskan, Media mempunyai peran yang sangat penting di tengah pesatnya perkembangan jaman dan penyebaran informasi saat ini, Kehadiran media sangat dibutuhkan melalui prespektif pemberitaan yang faktual untuk mendorong kemajuan bangsa dalam menjaga dan merawat rasa kebangsaan dalam membina persatuan antar komponen bangsa yang tentunya terokomodirnya informasi yang benar berimbang dan dapat dipertanggung jawabkan.

Baca Juga :  Srikandi PLN UID Aceh Ajak Lulusan Vokasi Mampu Beradaptasi Dengan Kebutuhan Zaman Dalam FGD di Poltek Lhokseumawe

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Keberadaan media di dunia milenial seperti saat ini tidak bisa dipandang sebelah mata, perkembangan kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi serta arus tranformasi informasi yang kian pesat, memiliki peran strategis dalam mengedukasi serta memberikan informasi yang benar, selain itu juga Danrem 011/LW memberikan Apresiasi kepada seluruh awak media yang berada diwilayah kerja Korem 011/LW yang telah mengangkat isu yang menjadi fokus titik konsentrasi penanganan dan pelibatan personil Korem 011/ LW seperti pembangunan desa terpecil tertinggal dan terjauh melalui kegiatan TMMD dan Bhakti TNI, penuntasan stunting, inovasi digitalisasi, keberagaman dan toleransi, melawan radikalisme, pengarusutamaan generasi, TNI AD ditengah kesulitan rakyat dan pelestarian kebudayaan.

Baca Juga :  Danrem Lilawangsa Apresiasi Sarasehan UMKM Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Se-Aceh-Sumut

Saya mengucapkan terimakasih kepada rekan-rekan insan media yang telah mempublikasikan kegiatan-kegiatan Korem 011/LW berserta dengan jajarannya serta berharap dengan dilaksanakan kegiatan Coffee Morning ini diharapkan dapat mempererat tali silahturahmi dan meningkatkan kerjasama antara Korem 011/LW dengan para insan media. Korem 011/LW akan senantiasa terbuka dan siap mendukung segala aktivitas yang berkaitan dengan kepentingan masyarakat” Pungkas Danrem.

Turut hadir dalam acara tersebut kasrem 011/LW Letnan Kolonel Eko Wahyu Sugiarto M. Han, Kasi Intel Korem 011/LW Mayor Inf Abdul Hadi,S.Sos., Kapenrem 011/LW Mayor INF Rony Mahendra, Para Personel Penerangan korem 011/LW,Para insan media Lhokseumawe dan Aceh Utara (RED)

Berita Terkait

Polres Lhokseumawe Tangkap Pelaku Eksploitasi Sumur Minyak Ilegal
Tim Paslon 02 BEM UNIMAL Bantah Tudingan Provokasi dan Kekerasan:
Persoalan Internal Klinik PIM dan Siti Nurmayliza di Selesaikan Dengan Perdamaian
Siti Nurmayliza Merasa di Zalimi Oleh Klinik PIM Ketika Cuti Melahirkan, Minta Disnaker Aceh Bertindak
Teungku Muhammad Nur: Mualem Jangan Tersandera dengan Surat ‘Tupé’
MPC-PP Aceh Utara Gelar Silaturrahmi Akbar, Santunan Dan Bukber Bersama Anak Yatim
Ratusan Orang hadiri Kampanye Akbar Relawan Jemaah Ganjar Aceh di Kota Lhokseumawe
Abang Becak Se Kota Lhokseumawe Konvoi Akbar Suarakan Ganjar – Mahfud Menang

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Pringsewu dan Kodim 0424 Gelar GPM Bersubsidi dan Bazar Ramadan TNI  

Senin, 24 Maret 2025 - 14:50 WIB

Bupati Pringsewu Minta Perangkat Daerah Cermati Masukan DPRD  

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:59 WIB

Wabup Pringsewu Buka Gerakan Pangan Murah Bersubsidi di Pagelaran

Jumat, 21 Maret 2025 - 05:49 WIB

Tekan Pengangguran, Bupati Pringsewu Hi.Riyanto pamungkas Lobi Kemenaker.

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:06 WIB

Riyanto Pamungkas Harapkan dukungan seluruh element Masyarakat Untuk Membangun Pringsewu

Kamis, 13 Maret 2025 - 20:47 WIB

Bupati Pringsewu H. Riyanto Pamungkas Lantik Pengurus TP-PKK Kabupaten Pringsewu Periode 2025-2030

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:36 WIB

Bupati Pringsewu Hadiahi Gubernur Kitab Suci Al-Quran Terjemahan Bahasa Lampung

Kamis, 13 Maret 2025 - 05:28 WIB

Gubernur Lampung & Bupati Pringsewu Ground Breaking Jalan Provinsi

Berita Terbaru