Pererat Sinergitas Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Melaksanakan Komsos Dengan Warga Desa Kuala Jernih

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 1 Agustus 2023 - 03:04 WIB

50110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Untuk meningkatkan kerjasama yang baik dengan masyarakat desa di wilayah binaan Sertu Supratman Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Kodim 0113/Gayo Lues melaksanakan Komsos bersama masyarakat Desa di desa Kuala Jernih, Kecamatan Tripe Jaya Kabupaten Gayo Lues.

Guna meningkatkan hubungan kerja yang baik di wilayah binaan, Babinsa melaksanakan Komsos bersama masyrakat, komsos tersebut dilaksanakan untuk menjalin silaturahmi dan sebagai pembinaan teritorial terhadap masyarakat di wilayah desa binaan.

Baca Juga :  Gayo Lues Kembali Berduka,  8 Rumah di Desa Ulun Tanoh Gayo Lues Hangus Terbakar  

Sertu Supratman mengatakan, kegiatan Komsos ini besar manfaatnya, selain mempererat tali silaturahmi juga meningkatkan koordinasi dan membangun komunikasi dengan masyarakat, khususnya di wilayah binaan.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia juga mengatakan, Komsos dengan masyarakat secara langsung hasilnya akan lebih efektif, sehingga nantinya dapat menyebar luaskan apa yang menjadi masukan atau informasi dari Babinsa kepada warganya dan sebaliknya kita juga lebih cepat mendapatkan informasi dan mengetahui permasalahan-permasalahan yang berkembang di masyarakat, guna lakukan deteksi dini dan cegah dini (RED)

Baca Juga :  Tinjau Pelaksanaan Pembangunan Jalan Desa, Pj. Bupati Gayo Lues Minta Kontraktor Perhatikan Kualitas

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Gelar Bazar Ramadhan Murah Bersama Bhayangkari Cabang Gayo Lues
Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2025, Polres Gayo Lues Siap Amankan Idul Fitri 1446 H
Kodim 0113/ Gayo Lues Gelar Pembagian Takjil Gratis Kepada Pengguna Jalan Yang Melintas Di Depan Pendopo Gayo Lues
Sat Reskrim Polres Gayo Lues Bersama Disperindagkop Lakukan Pengecekan Volume “MINYAK KITA” yang Beredar di Wilayah Gayo Lues
Dalam sepekan Satresnarkoba Polres Gayo Lues berhasil Gagalkan Ratusan Kilogram Ganja Lintas Provinsi
Babinsa Koramil 10/Pantan Cuaca Melaksanakan Komsos Dengan Masyarakat Desa Binaan Desa Suri Musara
Kapolres Gayo Lues Kunjungi Lapas Kelas IIB Blangkejeren, Tinjau Keamanan dan Titik Rawan
Personel Polwan Polres Gayo Lues Gelar Bagi Takjil Kepada Pengguna Jalan Yang Tertib Berlalu Lintas

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:27 WIB

Kepentingan Emak-emak, DPRD Desak Pemerintah Renovasi Pasar Sunan Giri

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:23 WIB

Legislator PSI Minta BUMD Pasar Jaya Segera Renovasi Pasar Gardu Asem dan Sunan Giri

Selasa, 18 Maret 2025 - 19:49 WIB

Bahlil Lahadalia: Mimpi buruk Prabowo dan Partai Golkar.

Minggu, 16 Maret 2025 - 17:23 WIB

Polemik Pemilihan RW 011 TSI Duri Kosambi, Kuasa Hukum Darsuli SH : Kami Akan Melakukan Upaya Hukum

Kamis, 13 Maret 2025 - 04:03 WIB

Efisiansi RI menutup satu celah KORUPSI tetapi membuka ratusan pintu TIKUS KORUPTOR baru

Selasa, 11 Maret 2025 - 12:46 WIB

Launching Buku  “7 SUNNAH SEHAT JALAN NINJA KU”

Minggu, 9 Maret 2025 - 08:35 WIB

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Lenteng Agung, Jakarta Selatan.

Rabu, 5 Maret 2025 - 02:12 WIB

PW GPA DKI JAKARTA Menilai Kapolda Metro Jaya Tidak Tauh Menahu Soal BBM Seperri Yang Di Tudingkan Di Medsos

Berita Terbaru