Kunker Ke Pantan Cuaca, Pj Bupati Gayo Lues Berbicara Tetang Kopi

Waspada Indonesia

- Redaksi

Senin, 14 Agustus 2023 - 15:49 WIB

50387 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES- Di Sela Kesibukannya, Pj Bupati Gayo Lues Drs, Alhudri, MM bersama sejumlah kepala SKPK melakukan kunjungan Kerja (Kunker) di Kecamatan Pantan Cuaca, yaitu di Kantor camat setempat, Senin, (14/8/23).

Di sini Pj Bupati didampingi Kadis Pertanian Gayo Lues Juanda Syahputra, S. H. M. H., bersama Camat Pantan cuaca dan Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) sempat membahas tentang potensi pertanian di Kecamatan pantan cuaca, yaitu tanaman kopi yang merupakan salah satu komoditi unggulan di negeri seribu bukit tersebut.

Melalui Camat dan PPL pantan Cuaca, Pj Bupati mengajak masyarakat setempat agar memberikan motivasi dan mengembangkan tanaman kopi yang selama ini terus terlibat den berperan membangun perekonomian masyarakat Pantan Cuaca khususnya

Baca Juga :  Fauzul Iman, ST, MSi. Kembali Dipercaya Menduduki Jabatan Kepala BNNK Gayo Lues

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bagian terpenting menurut Pj Bupati dalam melakukan budidaya, Dia menyarankan supaya petani melakukan sistem budidaya kopi secara organik dengan cara memanfaatkan sumber daya yang ada untuk dijadikan kompos sebagi sumber nutrisi bagi tanaman.

Biasanya selain memiliki nilai jual yang tinggi, Kopi organik lebih sehat baik bagi lingkungan, aman untuk petani dan juga memiliki kualitas yang berbeda bila dibandingkan dengan budidaya pertanian secara kimiawi.

Jika ingin memperoleh penghasilan lebih, Pj Bupati juga menyarankan petani pantan cuaca supaya melakukan budidaya kopi secara tumpang sari, seperti tanaman kopi dengan alpukat, sebab sudah menjadi pengalaman Pimpinan kepala daerah itu, dengan sistem tumpang sari ini bisa melipat gandakan penghasilan seorang petani.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 09/ PB Komunikasi Sosial Dgn Warga Desa Binaan Untuk Mempererat Tali Silaturahmi

Sementara itu, Kadis pertanian menyampaikan, luas di kecamatan pantan cuaca sudah mencapai luas 2.200 hektar lebih kurang, yang sudah berproduksi seluas 1.500 hektar, data tersebut diperoleh dari petugas lapangan.

Sejauh ini petani pantan cuaca cukup antusias menanam kopi , hal itu terbukti dari luas tanaman kopi yang sudah tumbuh di pegunungan dan lembah kecamatan pantan cuaca. Mereka masih sangat jarang memanfaatkan pupuk kimia sebagai sumber nutrisi tanaman. (Syukri)

Berita Terkait

Jembatan Putus di Tripe Jaya, Gayo Lues, Ganggu Distribusi Logistik dan Mobilitas Warga Antarwilayah
Kapolres Gayo Lues Harap Yasinan Bersama Jadi Momentum Tahanan untuk Memperbaiki Diri
Kapolres Gayo Lues Paparkan Rangkaian Operasi Satresnarkoba yang Bongkar Sindikat Ganja Libatkan Ibu dan Anak di Kecamatan Pining
Dedikasi dan Inovasi, AKBP Hyrowo Dianugerahi Penghargaan Pemimpin Inspiratif Nasional
Hamdani Hamid, Mantan DPRA Dua Periode, Menjadi Motor Desentralisasi Gema Bangsa di Aceh
Andi Saragih Terima Penghargaan Gemar Membaca dari Pemkab Gayo Lues atas Dedikasi Literasi
Wujud Kepedulian Sosial, Brimob Gayo Lues Ajak TNI dan Masyarakat Turut Donor Darah
Kapolres Gayo Lues Dinilai Berperan Penting dalam Pengungkapan Ladang Ganja 60 Hektare dan Penangkapan 56 Tersangka Narkotika

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 10:42 WIB

Breaking News: Hujan Deras Warga  Beutong Ateuh Terkurung Dengan Banjir.

Rabu, 26 November 2025 - 09:54 WIB

Danyon TP 856/SBS Terima Bantuan Alat Perkebunan Dari Ketua MKGR Nagan Raya

Selasa, 25 November 2025 - 23:27 WIB

222 Kades Dan 222 Bendahara Nagan Raya Mengikuti Sosialisasi Pengawasan Keuangan Gampong

Selasa, 25 November 2025 - 20:01 WIB

Peringati HGN 2025 di Nagan Raya, Bupati TRK Tandatangani Prasasti Penegerian 18 Sekolah

Selasa, 25 November 2025 - 00:29 WIB

30 Dewan Guru MIN 3 Nagan Raya Menerima Penghargaan Dari Kepala Madrasah

Senin, 24 November 2025 - 10:18 WIB

Fatmi Riska Yeni, Keuchik Desa Meugatmeh Salurkan Bantuan Masa Panik Korban Kebakaran

Senin, 24 November 2025 - 01:10 WIB

Respons Cepat Keluhan Petani, Tampa Hari Libur Bupati TRK: Tinjau Saluran Irigasi Ujong Fatihah

Minggu, 23 November 2025 - 12:07 WIB

Puluhan Santri TPQ BSN Nagan Raya Di Wisuda. M Azam Umar Alzam Berhasil Mencapai Tahfidz Qur’an 4 Juz.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB