Kunker Ke Pantan Cuaca, Pj Bupati Gayo Lues Berbicara Tetang Kopi

Waspada Indonesia

- Redaksi

Senin, 14 Agustus 2023 - 15:49 WIB

50404 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES- Di Sela Kesibukannya, Pj Bupati Gayo Lues Drs, Alhudri, MM bersama sejumlah kepala SKPK melakukan kunjungan Kerja (Kunker) di Kecamatan Pantan Cuaca, yaitu di Kantor camat setempat, Senin, (14/8/23).

Di sini Pj Bupati didampingi Kadis Pertanian Gayo Lues Juanda Syahputra, S. H. M. H., bersama Camat Pantan cuaca dan Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL) sempat membahas tentang potensi pertanian di Kecamatan pantan cuaca, yaitu tanaman kopi yang merupakan salah satu komoditi unggulan di negeri seribu bukit tersebut.

Melalui Camat dan PPL pantan Cuaca, Pj Bupati mengajak masyarakat setempat agar memberikan motivasi dan mengembangkan tanaman kopi yang selama ini terus terlibat den berperan membangun perekonomian masyarakat Pantan Cuaca khususnya

Baca Juga :  Tindak Lanjut Dugaan Korupsi Dana Desa, Kejari Aceh Tenggara Dapat Apresiasi LSM LIRA atas Penetapan Tersangka Kades Lembah Haji

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bagian terpenting menurut Pj Bupati dalam melakukan budidaya, Dia menyarankan supaya petani melakukan sistem budidaya kopi secara organik dengan cara memanfaatkan sumber daya yang ada untuk dijadikan kompos sebagi sumber nutrisi bagi tanaman.

Biasanya selain memiliki nilai jual yang tinggi, Kopi organik lebih sehat baik bagi lingkungan, aman untuk petani dan juga memiliki kualitas yang berbeda bila dibandingkan dengan budidaya pertanian secara kimiawi.

Jika ingin memperoleh penghasilan lebih, Pj Bupati juga menyarankan petani pantan cuaca supaya melakukan budidaya kopi secara tumpang sari, seperti tanaman kopi dengan alpukat, sebab sudah menjadi pengalaman Pimpinan kepala daerah itu, dengan sistem tumpang sari ini bisa melipat gandakan penghasilan seorang petani.

Baca Juga :  Terkait Penangkapan Iskandar Muda Oleh Polisi, itu Dijebak

Sementara itu, Kadis pertanian menyampaikan, luas di kecamatan pantan cuaca sudah mencapai luas 2.200 hektar lebih kurang, yang sudah berproduksi seluas 1.500 hektar, data tersebut diperoleh dari petugas lapangan.

Sejauh ini petani pantan cuaca cukup antusias menanam kopi , hal itu terbukti dari luas tanaman kopi yang sudah tumbuh di pegunungan dan lembah kecamatan pantan cuaca. Mereka masih sangat jarang memanfaatkan pupuk kimia sebagai sumber nutrisi tanaman. (Syukri)

Berita Terkait

Polres Gayo Lues Tanggap Pascabencana, AKBP Hyrowo Pimpin Pembangunan Jembatan Gantung Antar-Desa
Satreskrim Polres Gayo Lues Gerebek Pelaku Pencurian yang Sudah Lama Diresahkan Warga Kecamatan Blangkejeren
A. MALIK MUSA, SH., M.Hum, Ketua PWM Aceh Tak Kenal Lelah Mengurus Korban Bencana Sampai Ke Seribu Bukit
Demi Warga Terdampak, Bupati Suhaidi dan Kapolres Gayo Lues Lintasi Medan Ekstrem Menuju Lesten
Kapolsek Blangkejeren Tekankan Pentingnya Meneladani Isra’ Mi’raj untuk Penguatan Iman Generasi Muda di Era Modern
Kapolres Gayo Lues Bersama Forkopimda Sambut Kedatangan Kapolda Aceh Tinjau Pengungsi Banjir dan Longsor
Peringatan Isra’ Mi’raj di Pengungsian, Pemerintah dan Ulama Beri Dukungan Moril untuk Warga Agusen
Polres Gayo Lues Bersama Brimob Polda Sumsel Sediakan Air Bersih Siap Minum bagi Pengungsi

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 16:29 WIB

Kakon Banjar Agung Udik Bersama Warga Bergotong Royong Perbaiki Jembatan Gantung

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:29 WIB

Sertijab Kepala Kejaksaan Negeri Pringsewu Digelar di Kejaksaan Tinggi Lampung

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:04 WIB

Pemkab Pringsewu Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:13 WIB

Umi Laila Buka Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:03 WIB

Umi Laila Buka Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 13:00 WIB

Umi Laila Buka Rakercab XI Gerakan Pramuka Pringsewu

Kamis, 22 Januari 2026 - 07:11 WIB

Pemprov Lampung Dorong Peran Jasaboga Perkuat Gizi, Pariwisata, dan Ekonomi Daerah

Rabu, 21 Januari 2026 - 21:02 WIB

Hermawan S.T Wakil Ketua DPRD Pringsewu Fraksi PKB Apresiasi Polisi Bongkar Komplotan Pencuri Sapi Lintas Kabupaten

Berita Terbaru

KAMPAR

Kapolres Kampar Dukung Bibit Balap di Kejuaraan Grasstrack

Minggu, 25 Jan 2026 - 23:40 WIB