Tiga Kecamatan Terima Bantuan Air Bersih, Satlantas Pati Peduli Sesama

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 8 September 2023 - 16:15 WIB

50113 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PATI – Musim kemarau melanda di sejumlah wilayah Kabupaten Pati, Provinsi Jawa Tengah.” terlihat, masyarakat kesulitan air bersih, karena kekeringan.” hal tersebut mendapat perhatian khusus dari Satlantas Polresta Pati.

Pasalnya, kami melihat situasi sekarang memang sangat luar biasa terutama terkait cuaca yang sangat extrim  panasnya.” banyaknya sumur- sumur warga masyarakat sangat kering dan untuk kebutuhan sehari – hari aja memang kesusahan, Kamis (7/9/23).

Dengan adanya itu, Kasatlantas Polresta Pati Kompol Asfauri, S.H, M.H bersama jajaran punya ide dan gagasan melakukan pengiriman air bersih ke pemukiman masyarakat yang membutuhkan.

Baca Juga :  Diduga Milik Oknum APH, Unit Intel Kodim 0321 Rohil Berhasil Amankan Puluhan Slop Rokok Ilegal

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terutama hari ini ada 20  truck tangki bantuan air bersih dikirim ke wilayah dan rasa bahagia warga masyarakat terlihat saat dilokasi mengantri air bersih dan akhirnya apa yang menjadi keluhan selama ini bisa teratasi untuk kebutuhan sehari – hari “, kata Kompol Asfauri, S.H, M.H saat diwawancarai awak media dilokasi, Rabu (6/9/23).

“Lebih lanjut, Kasatlantas Polresta Pati menambahkan berdasarkan :  1. Undang-undang No. 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia, 2. Undang-undang No.22 Tahun 2009 tentang Lalu lintas dan angkutan jalan, 3. Surat Telegram Kapolda Jateng Nomor: ST/1552/VIII/REN.2.2/2023 tanggal 31 Agustus 2023 tentang Jukrah pelaksanaan kegiatan memperingati hari Lalu Lintas Bhayangkara ke 68 tahun 2023.

Baca Juga :  Pemkab Karo dan Masyarakat Karo Bersama Sama Tindak Lanjuti Pemenang Lomba Kuliner Tradisional Pada Hari Jadi Karo ke 79

Ia berharap turunnya bantuan ini di tiga kecamatan terutama Gabus, Pucakwangi dan Jakenan, semoga bisa mengurangi beban mereka, untuk kebutuhan sehari – hari terkait air bersih, karena sumur disetiap pemukiman sudah banyak kering.

Terlihat, antusias warga berdatangan saat air bersih turun dan Satlantas Polresta Pati memang mengutamakan kepedulian sesama terkait sosial demi kesejahteraan masyarakat ” Polri Presisi”,” tegas Kasatlantas Polresta Pati.(@Gus Kliwir)

Berita Terkait

Tingkatkan Kebersihan Lingkungan ASN Kabupaten Karo Laksanakan Gotong Royong
Cegah Salah Persepsi Prihal Pengurusan Sertifikasi Lahan Garap Blok Cinumpang, DPC.AWIBB Sukabumi Raya Temui Ketua Panitia Pelaksananya
HALAL BIHALAL KECAMATAN SAGULING KBB YANG DIHADIRI OLEH WAKIL BUPATI KBB
Bupati Karo Tinjau Langsung Kegiatan Gotong Royong Kebersihan Massal ASN di Perbatasan Karo – Deli Serdang hingga Kabanjahe
Kunjungan Humanis Pemdes Sukamantri: Langkah Kecil, Makna Besar untuk Masa Depan Sukabumi
Wakil Bupati Karo, Komando Tarigan, S.P Buka Secara Resmi kegiatan Seleksi Paskibraka Tingkat Daerah TA 2025, Diikuti 182 Orang Peserta
Liputan Kandang Ayam Berujung Maut: Wartawan Masuk IGD Usai Dikeroyok
Hari Kedua Pasca Lebaran, Suasana Kekeluargaan Warnai Kantor Desa Sukamantri

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru