Bupati Rohil, Resmi Menyandang Gelas Magister Sain (M.SI)

Waspada Indonesia

- Redaksi

Rabu, 18 Oktober 2023 - 18:01 WIB

50223 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pekanbaru- Bupati Rokan Hilir (Rohil) Afrizal Sintong,S.IP, M.SI mengikuti Rapat Terbuka Senat Universitas Islam Riau (UIR) dalam rangka Wisuda Program Doktor, Magister Dan Sarjana Periode ke III tahun 2023
Di GOR, Rabu (18/10/2023) Pekanbaru.

Sebanyak 189 Orang dari program Pascasarjana UIR Riau yang ikut di wisuda kan pada rapat senat tersebut, salah satu yang menjadi peserta diantaranya Bupati Rokan Hilir Afrizal Sintong.

Afrizal Sintong yang telah menempuh Pendidikan di Program Studi Ilmu Administrasi Bidang Kajian Administrasi Publik, kini telah mendapat gelar Magister Sain (M.SI) yang di sandang kan di belakang nama besarnya sebagai orang nomor satu di Kabupaten Rokan Hilir.

Baca Juga :  Pimpin Apel Pagi Lapas Narkotika Rumbai, Ka. KPLP Ingatkan Jajaran Untuk Selalu Menjauhi Narkoba

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya mampu meraih hasil yang maksimal dengan meraih Indeks Prestasi Komulatif (IPK) 3,67 dengan predikat sangat memuaskan.

Usai diwisuda, Bupati Rohil Afrizal Sintong mengucapkan selamat kepada seluruh mahasiswa yang diwisuda dengan harapan dapat mengabdikan diri kepada masyarakat.

“Tentunya kesuksesan ini dapat membawa semangat antusiasme serta motivasi baru untuk segera mengaplikasikan ilmu, seraya mengabdikan diri kepada masyarakat, bangsa dan negara, Khususnya daerah Kabupaten Rohil,” katanya.

Baca Juga :  Cederai Nama Pers Indonesia,Ismail Sarlata Minta Ansori Laporkan Dugaan Penipuan Yang Diduga Dilakukan oleh Windy dan Wajib di Kawal AMI

Bupati juga mengucapkan terima kasih kepada keluarga dan istri tercinta serta dari masyarakat yang telah mendukung dengan Sepenuh hati untuk menyelesaikan pendidikan tersebut.

“Tentunya kami ucapkan ribuan terima kasih kepada dosen dan terutama yang telah membimbing kami sampai menyelesaikan magister, begitu juga selama melaksanakan aktifitas belajar mengajar sebagai manusia biasa tentunya ada kesilapan, sekali lagi kami mengucapkan mohon maaf,”pungkasnya.

Sri imelda

Berita Terkait

Lapas llA Pekanbaru Dorong Warga Binaan Hidup Sehat Lewat Senam Pagi
Dukung Pendidikan Kesetaraan Bagi Warga Binaan, Lapas Pekanbaru Ikuti Arahan Proksi ke-11 Keminimipas
Kejati Riau Gelar Senam Bersama dan Penanaman Pohon, Wujudkan Lingkungan Kerja yang Sehat dan Asri
Bimtek Penggunaan Aplikasi CMS Bank Riau Kepri Syariah untuk SMP Negeri oleh Kabid SMP Pekanbaru
Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta
Kalapas Pekanbaru Blusukan Bertajuk Waksabi, Perkuat Pengawasan dan Teguhkan Komitmen Pembinaan Warga Binaan
Terima Challenge Tanam Pohon dari Kapolda, Siswa SMA Riau Dapat SIM Gratis
Kerja Keras Polda Riau, Berhasil Tangkap Tersangka yang Caplok Lahan Tesso Nilo

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:38 WIB

LSM LIRA Ungkap Dugaan Pelanggaran oleh Kasat Narkoba dalam Penanganan Bandar di Medan

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:23 WIB

Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Aceh mengerahkan 70 Relawan untuk membersihkan SMPN 5 Karang Baru Aceh Tamiang

Selasa, 6 Januari 2026 - 21:04 WIB

Ketum PPA Desak Presiden Ringankan Tagihan PDAM dan PLN bagi Korban Banjir di Aceh

Selasa, 6 Januari 2026 - 20:58 WIB

Aliansi Pers Akan Kawal Rehab Rekon Pasca Banjir Aceh, Sediakan Layanan Keluhan

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15 WIB

Hasil Evaluasi APBA 2026 dari Kemendagri Diterima, TAPA Segera Kaji dan Laporkan ke Gubernur

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:23 WIB

Dari Dapil Ke Senayan : Kisah Jamaluddin Idham Mengawal Harapan Rakyat Selama 365 Hari

Selasa, 30 Desember 2025 - 16:55 WIB

Ketua DPRK Banda Aceh Bantu Petani Cabai Aceh Tengah

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:22 WIB

Sekjen DPW Fanst Respon Aceh Desak Kapolda Bentuk Tim Lapangan Tangani Kayu Gelondongan Pascabanjir

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB