Dispora Rohil Tampilkan Bujang & Dara Terbaik Di Acara Pawai Ta’ruf MTQ Inhu

Waspada Indonesia

- Redaksi

Minggu, 12 November 2023 - 18:10 WIB

50194 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bagansiapiapi —- “Entah apa yang merasuk difikiran Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Sinaboi,Rokan Hilir (HIMASI ROHIL) Aldy Syahputra yang katanya sangat Berang dan Beri Peringatan Keras (BPK) terhadap pihak Disparpora Rokan Hilir yang dianggap menggantikan secara sepihak Dara Pertama saudari Nita Kesumawati tanpa alasan apapun, Ungkapnya disalah satu Media Online 12/11/2023.

Aldy sangat berang dan beri BPK kepada Dispora koperatif terhadap Bujang dan Dara telah mengantikan Dara Pertama Nita Kasumawati dengan Dara Kedua pada pawai Ta’aruf Pembukaan Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Propinsi Riau ke-XLI yang diselenggarakan pada hari Sabtu tanggal 11 November 2023 di Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) Minggu (12/11/2023) sedang berlangsung hari ini.

Baca Juga :  HUT ke 63, Jaka adalah Kepala BPN Pati, Berikut Tips Pengurusan Sertifikat

Kepala Dinas Pariwisata dan Olahraga Rohil (Dispora) Kabupaten Rokan Hilir Budiman menanggapi apa yang disampaikan oleh Ketum Himasi-Rohil Aldy Syahputra, Dispora telah mengantikan Bujang dan Dara Pertama kepada Dara Kedua yang kesannya Dispora tidak Koperatif. Ungkap Kadispora melalui Telpon Via WhatsApp 12/11.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Budiman mengatakan, “Kita tidak pernah membeda-bedakan bujang dara yang mana untuk tampil pada Pawai Ta’aruf untuk mewakili pemudi dari Kabupaten Rokan hilir diacara Pembukaan Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat Propinsi Riau ke-XLI.

Baca Juga :  Pemkab Nagan Raya Presentasi Strategi Pengelolaan Layanan Informasi Publik Selama Tahun 2022.

Dispora memberikan kesempatan kepada Bujang Dara Kedua untuk mewakili pemudi dari Rohil tampil diacara Pawai Ta’ruf Pembukaan MTQ di Inhu. Ujarnya

Kalau bicara yang terbaik, Dispora sudah menampilkan finalis bujang dara yang terbaik, karna semua finalis bujang dara mempunyai kompetensi, Sopan dan Ramah, maka Dispora memberikan kesempatan kepada Dara kedua. Tutup Budiman (Redaksi)

Sumber : DPP AMI

Berita Terkait

Bupati Takalar DAENG MANYE dinobatkan Sebagai Kepala Daerah Inspiratif Bidang Ekonomi Daerah pada ajang Herald.ID Award 2025
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Diduga Manipulasi Dana BOS, Kepala SMPN 2 Tanjung Raja dan Bendahara Jadi Sorotan Publik
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Asap Hitam di PT Antam, GMPB Desak Pemda dan Polres Bogor Usut Tuntas
Viral!!, Diduga Ada Jual-Beli Jabatan, Kepala Sekolah di Ogan Ilir Mengaku Diperas Oknum Disdikbud
Mantan Dansatpom Rsn Pekanbaru Letkol Pom I Gede Eka Santika, Promosi Jabatan Kolonel

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:53 WIB

Partai Cinta Negeri Usung Pendiri Sekaligus Ketua Umumnya, Samsuri S.Pd.I., M.A., sebagai Capres RI 2029

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:17 WIB

Putusan MK Nomor 145/PUU-XXlll/2025, Teguhkan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi dan Penyeimbang Kekuasaan 

Sabtu, 17 Januari 2026 - 12:14 WIB

DPP AKPERSI: Sobang Terancam Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian 

Jumat, 16 Januari 2026 - 20:53 WIB

BNN Bongkar Produksi Vape Narkoba Omzet Rp 18 M, PW GPA DKI : BNN Selamatkan Ribuan Pemuda Dari Bahaya Narkoba

Jumat, 16 Januari 2026 - 04:24 WIB

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:09 WIB

Kejati Malut diminta segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi tunjangan anggota DPRD Provinsi Maluku Utara

Selasa, 13 Januari 2026 - 22:04 WIB

RKAB PT HSM Dipersoalkan Aktivis Maluku Utara Datangi Dirjen Minerba dan PT CNGR

Senin, 12 Januari 2026 - 19:51 WIB

PDIP Ungkap 8 Tantangan Utama Bangsa dalam Penutupan Rakernas I

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB