Memperingati HGN Pj Bupati Nagan Raya Fitriany Farhas Beri Tiket Umrah Empat Guru Berprestasi.

- Redaksi

Senin, 20 November 2023 - 06:23 WIB

50513 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Nagan Raya – Aceh : Dengan momentum HGN tahun 2023,sebanyak 4 guru berprestasi di Kabupaten Nagan Raya,raih tiket umrah dari Pemkab Nagan Raya melalui Dinas Pendidikan Kabupaten setempat.

Penyerahan tiket umrah kepada 4 guru berprestasi tersebut,berlangsung dalam kegiatan peringatan HGN tahun 2023 di Halaman Kantor Bupati Nagan Raya Kompleks Perkantoran Suka Makmue,senin (20/11/2023).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kadisdik Nagan Raya Zulkifli menyebutkan,4 guru yang berhasil meraih tiket umrah tersebut,merupakan hasil seleksi kepala sekolah dan guru berprestasi pada minggu yang lalu.

Dalam seleksi tersebut,sebanyak 2 kepala sekolah berprestasi dan 2 guru berprestasi,berhasil meraih tiket umrah yang telah disiapkan oleh Dinas Pendidikan Kabupaten Nagan Raya,kata Zulkifli kepada sejumlah awak media.

Baca Juga :  14 Puskesma Se Nagan Raya Terima SK BLUD Dari Pj Bupati . Ini Pesannya.?

Selain 4 guru berprestasi yang berhasil meraih tiket umrah itu,sebanyak 8 kepala sekolah serta guru berprestasi lainnya,juga menerima penghargaan serta uang pembinaan dari Disdik Nagan Raya,pungkasnya.

Sementara itu Pj Bupati Nagan Raya Fitriany Farhas menambahkan,penyerahan tiket umrah untuk guru berprestasi tersebut,juga merupakan kado istimewa dalam peringatan Hari Guru Nasional (HGN) tahun 2023.

Oleh karena itu,bagi kepala sekolah dan guru berprestasi yang telah menerima tiket umrah,serta uang pembinaan dan penghargaan itu,dapat digunakan dengan sebaik baiknya,kata Fitriany Farhas.

Dengan momentum HGN tersebut,Fitriany Farhas menyampaikan rasa terima kasih atas jasa para tenaga pendidik,sehingga kita semua dapat merasakan cahaya terang ditengah kegelapan.

Baca Juga :  Kapolres Nagan Raya Gelar Jumat Curhat Bersama Pimpinan BUMN, Tingkatkan Sinergi untuk Keamanan.

Untuk itu,Pj Bupati Nagan Raya juga mengharapkan,dengan memperingati HGN tersebut,juga dapat bergerak bersama rayakan merdeka belajar,pungkasnya

Adapun para guru berprestasi yang menerima tiket umrah antara lain,Misnan Kepsek SMPN 1 Seunagan,Muhammad Yunus Kepsek SDN Krueng Ukam II,Nurjannah guru SMPN 1 Seunagan, serta Barnoni HS guru SDN 1 Pulo Tengeuh Darul Makmur.

Sedangkan 8 Kepsek dan guru berprestasi lainnya yang menerima penghargaan dalam rangka HGN yaitu, Saiful Ardhi Kepsek SMPN 3 Beutong,Rita Handayani Kepsek SDN Kuala Baro,Junia Fitri guru SMPN 1 Seunagan,Wahyuni guru SDN 1 Simpang Peut.

Selanjutnya Samsuar Kepsek SMPN Beutong Ateuh,Aslamiyah Kepsek SDN Meunasah Pante,Nurul Mulyani guru SMPN 2 Kuala, serta Nurlela guru SDN Bunga Bangsa. ( red )

Berita Terkait

Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot
Tim Terpadu Nagan Raya Periksa PT KIM Terkait Perizinan. HGU Dan Plasma
Batalyon C Pelopor Gelar Sertijab Danki dan Perwira Jajaran.
Pemkab Nagan Raya Umumkan Hasil Seleksi Bantuan Biaya Pendidikan Mahasiswa Berprestasi dan Santri Tahun 2026
Tiga Remaja Diduga Pencurian Kotak Amal Masjid : Kasat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan
Peletakan Batu Pertama Sekolah Rakyat di Nagan Raya, Bupati TRK Apresiasi Presiden Prabowo
TRK Bupati Nagan Raya Buka Diklat Kader MKGR Aceh 2025 Secara Resmi.
Pemkab Nagan Raya Tutup Perusahaan PT Mon Jambe Karna Belum Ada Izin

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 00:53 WIB

Partai Cinta Negeri Usung Pendiri Sekaligus Ketua Umumnya, Samsuri S.Pd.I., M.A., sebagai Capres RI 2029

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:17 WIB

Putusan MK Nomor 145/PUU-XXlll/2025, Teguhkan Peran Pers Sebagai Pilar Demokrasi dan Penyeimbang Kekuasaan 

Sabtu, 17 Januari 2026 - 12:14 WIB

DPP AKPERSI: Sobang Terancam Pendidikan, Kesehatan dan Pertanian 

Jumat, 16 Januari 2026 - 20:53 WIB

BNN Bongkar Produksi Vape Narkoba Omzet Rp 18 M, PW GPA DKI : BNN Selamatkan Ribuan Pemuda Dari Bahaya Narkoba

Jumat, 16 Januari 2026 - 04:24 WIB

Kamis, 15 Januari 2026 - 03:09 WIB

Kejati Malut diminta segera menetapkan tersangka kasus dugaan korupsi tunjangan anggota DPRD Provinsi Maluku Utara

Selasa, 13 Januari 2026 - 22:04 WIB

RKAB PT HSM Dipersoalkan Aktivis Maluku Utara Datangi Dirjen Minerba dan PT CNGR

Senin, 12 Januari 2026 - 19:51 WIB

PDIP Ungkap 8 Tantangan Utama Bangsa dalam Penutupan Rakernas I

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB