PW GPA SUMUT: Pj Bupati Tapteng Perlu Belajar Komunikasi Yang Baik

Waspada Indonesia

- Redaksi

Jumat, 29 Desember 2023 - 15:38 WIB

50487 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN | Pimpinan Wilayah Gerakan Pemuda Alwashliya Sumatera Utara sayangkan pernyataan PJ Bupati Tpanuli Tengah (Tapteng) Sugeng Riyanta yang mengatakan ‘jangan berkomunikasi dengan LSM dan Wartawan nanti ujung ujung nya meras dan menipu.’

“Pernyataan seperti ini perlu di klarifikasi oleh PJ Bupati Tapteng karen bisa sangat menyinggung perasaan dan membuat gaduh bagi kawan-kawan LSM dan wartawan, mereka juga punya tugas dan tanggung jawab yang sama dalam pengawasan dan juga bisa memberikan dampak positif untuk informasi bagi masyarakat,” ungkap wakil ketua PW GPA Sumut Ilham Hutabarat. (29/12/2023).

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Ilham Hutabarat, Pj Bupati Tapteng juga harus belajar ilmu berkomunikasi dalam menjalankan tugas sebagai orang nomor satu di Kabupaten Tapteng supaya tidak membuat gaduh para kawan Kawan LSM dan Wartawan.

Baca Juga :  Ada Apa CCTV Universitas Prima Yang Ditemukan Mayat Diduga Terhapus ?

“Ucapan itu tidak mencerminkan pemimpin yang baik. Pesan dari kami GPA SUMUT untuk PJ Bupati Tapteng perlu belajar lagi tentang ilmu komunikasi, semua kita ini perlu saling berkomunikasi baik itu LSM dan wartawan karena dalam komunikasi akan mendapatkan informasi yang baik,” tuturnya.

Selain itu, GPA Sumut juga menganggap Sugeng Riyanta tidak pantas menjabat sebagai Pj Bupati Tapteng, hanya membuat gaduh. dan meminta Mendagri untuk mengevaluasi Sugeng Riyanta dari jabatannya.

Baca Juga :  Tolak Perpecahan, AMPI Sumut Gelar Deklarasi Dukung Pemilu Damai 2024

“Kami meminta Mendagri untuk segera mengevaluasi PJ Bupati Tapteng Sugeng Riyanta dari jabatannya, karena dinilai tidak mampu beradaptasi di Sumatera Utara, sebaliknya hanya membuat kegaduhan di sumut ini, puangkas Ilham. Menurutnya Pj. Bupati Tapteng orang yang tidak kompeten di Sumut. jangan kotori daerah Tapteng dengan cara menuduh ‘LSM dan wartawan hanya menipu dan memeras’. Kabupaten Tapteng sekian lama menjadi percontohan kerukunan dan toleransi di Sumut. Tidak pernah ada watak pejabat yang suka mengancam apa lagi ini soal mengurus negara daerah Tapanuli Tengah,” tukas Ilham.

Berita Terkait

200 Ribu Paving Blok Buatan Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Kembali Terjual
Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut
Perkuat Sinergi, Karutan Kelas I Medan Hadiri Upacara Dan Syukuran Hari Bhayangkara KE-79 Di Mapolda Sumut
Rutan Kelas I Medan Gelar Makan Gratis Dengan Anak-anak Panti Asuhan
900 Warga Binaan Rutan Kelas I Medan Khusyuk Berdzikir Peringati Tahun Baru Islam 1447 Hijriah
Lapas Kelas I Medan Laksanakan Program Pramuka WBP sebagai Bagian Pembinaan Berbasis Karakter
Dari Medan, Kakanwil PAS Sumut Hadiri Pembukaan Perkemahan Satya Darma Bhakti yang Digelar Serentak Nasional
Karutan I Medan Hadiri Pembukaan Perkemahan Nasional Satya Dharma Bhakti Pemasyarakatan Melalui Zoom dari Rutan Medan

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 00:10 WIB

Dedikasi dalam Penegakan Hukum Narkotika, Kasat Gayo Lues IPTU Bambang Pelis Diganjar Penghargaan Tinggi

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:02 WIB

Kapolres Gayo Lues Serahkan Piagam Kehormatan kepada Bara News sebagai Simbol Kemitraan dan Komitmen Bersama untuk Daerah

Selasa, 1 Juli 2025 - 15:54 WIB

Hari Bhayangkara di Gayo Lues, Kapolres AKBP Hyrowo Serukan Peran Aktif Masyarakat dalam Menjaga Kamtibmas

Kamis, 26 Juni 2025 - 21:05 WIB

AKBP Hyrowo Tegaskan Komitmen Kemanusiaan Polri Lewat Donor Darah di Hari Bhayangkara ke-79

Rabu, 25 Juni 2025 - 12:04 WIB

Kisah di Balik Tetesan Darah: Polres Gayo Lues Hadirkan Harapan di Hari Bhayangkara ke-79

Selasa, 24 Juni 2025 - 02:56 WIB

Kapolsek Blangkejeren Serukan Pentingnya Edukasi Bahaya Narkoba kepada Warga sebagai Bentuk Perlindungan Keluarga

Sabtu, 21 Juni 2025 - 00:09 WIB

Sambut HUT Bhayangkara ke-79, Kapolres Ajak Masyarakat Gayo Lues Junjung Sportivitas dalam Bhayangkara Cup

Jumat, 13 Juni 2025 - 14:23 WIB

Pemakaman Istri Koptu M. Arifin Dihadiri Dandim 0113/Gayo Lues dan Jajaran Kodim sebagai Bentuk Kekeluargaan

Berita Terbaru