Kapolsek : Jasat Korban atas Permintaan Keluarga Tidak Boleh di Visum

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 16 Januari 2024 - 16:34 WIB

5090 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDA ACEH | Marbot Masjid Oman Al Makmur, Wahyu Sutrisna (42), ditemukan telah meninggal dunia di rumahnya digampong Panteriek, Kecamatan Lueng Bata Banda Aceh, kemarin malam. Korban diduga telah meninggal sejak 5 hari lalu.

Benar korban semalam ditemukan sekitar pukul 22.00 WIB, kata Kapolresta Banda Aceh Kombes Pol Fahmi Irwan melalui Kapolsek Lueng Bata Iptu Rizu Fahmi, Selasa (16/1/2024).

Korban pertama kali ditemukan oleh temannya yang berkunjung ke rumahnya untuk menemui korban. Saksi mengaku sudah lama tidak bertemu dengan korban, namun setelah sampai di rumah korban, saksi mencium bau yang tidak sedap. Ia kemudian melaporkan hal tersebut ke tetangga dan kepala dusun setempat untuk menghubungi Kepolisian.

Baca Juga :  Pilkada Aceh Aman dan Lancar, Abu Razak Ingatkan Penyelenggara Tidak ‘Memantik Api’

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Korban tinggal seorang diri di rumah tersebut, orang tuanya sudah meninggal dan korban merupakan warga lamprit, tapi tinggal di panteriek.

Itu rumah orang tuanya, kata Fahmi.

Korban kata Fahmi, diperkirakan telah meninggal 5 atau 6 hari lalu karena korban ditemukan dalam kondisi sulit untuk terkelupas dan wajahnya tidak dikenal lagi.

Baca Juga :  Diumumkan Gerindra, Prof Adjunct. Dr. Marniati Diajukan Sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur Aceh

Korban sempat dibawa ke rumah sakit umum Zainal Abidin untuk di visum, namun pihak keluarga menolak dengan alasan korban meninggal secara wajar, sambungnya.

“korban memiliki riwayat penyakit jantung dan diabetes dan tidak dilakukan visum karena pihak keluarga tidak setuju sebab mereka tahu korban memiliki penyakit jantung dan DM,” pungkasnya. (RED)

Berita Terkait

Desak Pemerintah Pusat berikan hak kelola Migas diatas 12 Mil untuk Aceh
Muslim Aiyub Siap Jadi Bagian PPA Dan Optimis PPA Akan Jadi Partai Besar Di Aceh
Polemik UU TNI Dilihat Secara Objektif, Mantan Panglima GAM Sayed Mustafa Angkat Bicara
Ketua Influencer Badan Pemenangan Aceh, Tarmizi AGe, Dukung Gekrafs Aceh Dorong Pembentukan Dinas Ekonomi Kreatif
Kami Rakyat Aceh Protes Harga Tiket Pesawat Mahal
SAPA Desak Pemerintah: Wujudkan Keadilan Harga Tiket Pesawat ke Aceh
PUSDA Kritik Kebijakan CSR Bupati Aceh Barat: Jangan Hambat Investasi!
Ketua TP-PKK Provinsi Aceh, Ny. Marlina Muzakir Resmi Lantik Ketua TP-PKK Nagan Raya

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru