Salah Input di Pusong Aceh Utara, Suara Azhari Cage Bertambah 30 dan Sayed Muliadi 80

Waspada Indonesia

- Redaksi

Rabu, 21 Februari 2024 - 18:21 WIB

50173 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH UTARA – Perbedaan data antara from C1 dengan input Sirekap KPU di situs pemilu2024.kpu.go.id kembali ditemukan di Aceh Utara.

Kali ini, kesalahan input ini ditemukan TPS 001 Desa Pusong, Kecamatan Samudera, Kabupaten Aceh Utara. Kesalahan ini mengakibatkan penambahan suara untuk beberapa Caleg DPD RI meskipun cuma puluhan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dimana, data from C1 mencatat perolehan suara Azhari Cage semestinya ada 14 suara. Sedangkan di Sirekap berubah menjadi 44 suara atau bertambah 30 suara.

Baca Juga :  Tokoh Masyarakat Minta Pemerintah Pusat Dan Daerah Normalisasi Hulu Sungai Arakundo.

Dedi Sumardi dari 0 di from C1 berubah 88 di Sirekap KPU RI.

Kemudian Irsalina yang didata from C1 tercatat 4. Sedangkan di Sirekap KPU berubah menjadi 84 suara atau bertambah 80 suara.

Kemudian Sahidal Kastri tercatat 0 suara di C1 tapi berubah jadi 80 suara di Sirekap atau penambahan 80 suara.

Baca Juga :  Zikir Bersama Santri Al Nizamul Ulum Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

Kemudian Sayed Muliadi dari C1 tercatat 1 dan berubah jadi 81 di Sirekap.

Sedangkan Sofyan Ardi dari 0 di C1 berubah jadi 8 di Sirekap KPU RI.

Kondisi ini hingga Rabu 21 Februari 2024, pukul 11.31 WIB, belum juga diubah oleh petugas PPK kecamatan setempat.

Sementara pleno kecamatan masih terus berlangsung hingga 2 Maret 2024 mendatang.

(DL)

Berita Terkait

Bupati Aceh Utara Hadiri Puncak Bulan Bakti Karang Taruna 2025 sebagai Komitmen Pemberdayaan Pemuda dan Masyarakat
Membangun Desa Lubuk Pusaka Yang Kreatif,Maju,Bersatu dan Agamis
Puluhan Warga Desa Lubuk Pusaka Kecamatan Langkahan Datangi Polres Aceh Utara
Musyawarah dan Transparansi Jadi Pilar Visi Tgk Amir untuk Desa Lubuk Pusaka
” Berat Sama Dipikul,Ringan Sama Dijinjing “Tgk Amir Temu Ramah Bersama Warga Lubuk Pusaka
Warga Desa Lubuk Pusaka Tuntut PT IBAS dan Lahan Ulayat Masyarakat Beserta Janji-janji Plasma
Pimpinan Redaksi Metroperiswa Sangat Menyesalkan Pernyataan Humas PT Eliazer Nohar Pratama, Terkait Wartawan Diminta Ikuti Ketentuan Perusahaan
Pemilik RS Putri Bidadari Sumut Asal Pidie Bangun Masjid Di Tanah Luas

Berita Terkait

Minggu, 12 Oktober 2025 - 15:58 WIB

Jaya Sakti Sehat, Satgas Yonif 113/JS Bangun Kedekatan Lewat Layanan Kesehatan di Kampung Bilai

Minggu, 12 Oktober 2025 - 05:35 WIB

Kegiatan Dibiayai Dana Desa, Tapi Laporan Dibuat Puskesmas: Desa Bingung, Masyarakat Curiga

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:29 WIB

TNI Jaya Sakti Bantu Warga, Pos Engganengga Bagikan Bahan Makanan Door-to-Door ke Rumah Penduduk

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 19:26 WIB

Satgas Yonif 113/JS Menyapa dan Dengarkan Keluhan Warga di Pedalaman Intan Jaya

Jumat, 10 Oktober 2025 - 07:35 WIB

Jaya Sakti Menyapa, Satgas Yonif 113/JS Bangun Silaturahmi Melalui Komunikasi dari Rumah ke Rumah

Jumat, 10 Oktober 2025 - 07:29 WIB

Jaya Sakti Berbagi, Satgas Yonif 113/JS Eratkan Hubungan dengan Anak-anak Kampung Bilai

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:33 WIB

Tanpa Paksaan, Peserta Isbat Nikah di Sukamaju Dukung Penuh Kelanjutan Program Legalitas Pernikahan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 16:35 WIB

Satgas Yonif 113/JS Berikan Layanan Kesehatan dari Rumah ke Rumah di Intan Jaya

Berita Terbaru