Momentum, Bulan Syawal 1445 Hijriah, Relawan Indonesia Bersatu, Meminta Umat Islam Maafkan Pendeta Gilbert Lumoindong

Waspada Indonesia

- Redaksi

Selasa, 16 April 2024 - 16:26 WIB

50110 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA-Ketua Umum Relawan Indonesia Bersatu (RIB) Lisman Hasibuan meminta kepada seluruh Umat Islam agar memaafkan Pendeta Gilbert Lumoindong terkait adanya perkataan yang agak menyinggung Umat Islam.

“Saat ini masih nuansa Idul Fitri di Bulan Syawal 1445 Hijriah tentunya Umat Islam baru merayakan kemenangan, hendaknya memperbanyak silahturahmi saling memaafkan serta dilatih kesabaran,” kata Lisman Hasibuan, Selasa 16 April 2024 Malam.

Baca Juga :  RAT I Tahun Buku 2023 Sukses, Assoc Prof. Dr. Rahmat Salam Ketua KNG Raya 2024-2026

Lanjutnya, selama 29 Hari Umat Islam diuji dengan kesabaran menahan lapar dan Hawa Nafsu. “Kemudian ketika saat ini ada Pendeta Gilbert Lumoindong muncul tiba-tiba di publik dengan pernyataannya tentunya sebagai Umat Islam kita harus bersabar,” tuturnya.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentunya memaafkan Pendeta Gilbert Lumoindong agar ke depan pernyataannya dia tidak akan diulangi dan bisa menjadi pembelajaran baginya belajar lagi toleransi umat beragama di Bangsa Indonesia yang mayoritas Masyarakatnya beragama Islam,” terang Hasibuan.

Baca Juga :  BPPA Bantu Pulangkan 4 Warga Asal Aceh Dari Jakarta. Akibat Sakit Dan Keterbatasan Biaya.

Hasibuan menerangkan, Nabi Muhammad SAW saja mengajarkan Umatnya untuk saling memaafkan. “Jika kita maafkan Seseorang yang bersalah dan memberikan nasehat hal tersebut merupakan ladang pahala bagi Umat Islam juga di nuansa bulan dengan penuh keberkahan bulan Syawal 1445 Hijiriah,” pungkasnya mengakhiri

(Rp)

Berita Terkait

DPP ASWIN,Buka Peluang Berkarir bagi Jurnalis di Seluruh Kabupaten/Kota Di Propinsi Lampung
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Mengecam Narasi Tendensius dan Fitnah Yang Di Arahkan Kepada Keluarga Menperin Agus Gumiwang
Ketua PW GPA DKI : Setalah kami melihat dan kami pahami ternyata UU TNI Bukan kembalikan Dwifungsi Abri, Akan Tetapi Untuk memperkuat pengabdian kepada negara
Kepentingan Emak-emak, DPRD Desak Pemerintah Renovasi Pasar Sunan Giri
Legislator PSI Minta BUMD Pasar Jaya Segera Renovasi Pasar Gardu Asem dan Sunan Giri
Bahlil Lahadalia: Mimpi buruk Prabowo dan Partai Golkar.
Polemik Pemilihan RW 011 TSI Duri Kosambi, Kuasa Hukum Darsuli SH : Kami Akan Melakukan Upaya Hukum

Berita Terkait

Rabu, 9 April 2025 - 09:39 WIB

LSM Trinusa Provinsi Lampung Himbau Pejabat Daerah Segera Laporkan LHKPN 2024

Rabu, 2 April 2025 - 09:32 WIB

Polda Lampung Terapkan ‘Delay System’ untuk Atasi Kepadatan Kendaraan di Pelabuhan Bakauheni pada Arus Balik Lebaran 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:19 WIB

LSM TRINUSA Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Sekwan Kota Bandar Lampung Tidak Membalas Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi

Rabu, 12 Maret 2025 - 19:27 WIB

Kejati Lampung Periksa 2 Orang Mantan Sekwan DPRD Tanggamus Terkait Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas

Selasa, 11 Maret 2025 - 08:45 WIB

Polda Lampung Imbau Warga Hindari Jual Beli Bagian Satwa Dilindungi.

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:12 WIB

*Sekjen LSM Trinusa Provinsi Lampung Sayangkan Sikap Pegawai BPKAD Provinsi Lampung Tolak Surat Konfirmasi Dugaan Korupsi*

Jumat, 7 Maret 2025 - 09:29 WIB

Bupati Pringsewu Hadiri Sertijab Kepala Perwakilan BPK RI Provinsi LampunG

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:42 WIB

Ketua Da’i Kamtibmas Polda Lampung Tekankan Penyamaan Visi dan Misi dalam Menangkal Radikalisme dan Kejahatan

Berita Terbaru