Personil Koramil 09/Putri Betung Komsos Dengan Polisi Kehutanan

Waspada Indonesia

- Redaksi

Rabu, 1 Mei 2024 - 10:08 WIB

50166 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GAYO LUES | Batituud Koramil 09/Putri Betung Kodim 0113/Gayo Lues Peltu Khalidin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan petugas Polisi Kehutanan bertempat di Pos Polisi Kehutanan Resort Jambur Gele Desa Uning Pune Kecamatan Putri Betung Kabupaten Gayo Lues.

Dalam kesempatan kali ini Batituud Koramil 09/Putri melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial dengan Petugas Polisi Kehutanan . Kegiatan ini dilakukan dalam rangka membahas penanganan pola keamanan hutan dan bagaimana masyarakat dapat mengelola Hutan Taman Nasional Gunung Leuser agar dapat digunakan menjadi Lahan Perkebunan yang baru dan dapat mengelola Hasil Hutan tersebut yang masih berada di sekitar Perkampungan Di Kecamatan Putri Betung Kabupaten Gayo Lues.

Baca Juga :  Tanah Longsor Dengan Material Batu Dan Lumpur Di Desa Ramung Musara Kec. Putri Betung Kab. Gayo Lues Sudah Dapat Dilalui Oleh Kendaraan Roda Dua Dan Empat

Petugas Polisi Kehutanan Ismadin selalu mendukung kegiatan-kegiatan di wilayah yang sudah menjadi tanggung jawab sebagai seorang Babinsa, dan selalu berperan aktif dan koordinasi dengan berbagai pihak yang ada di wilayah. Batituud Koramil 09/Putri Betung juga menyampaikan kepada petugas Polisi Kehutanan agar selalu Koordinasi dan bekerja sama dalam hal apapun untuk menghindari konflik-konflik di lapangan, seperti terjadi Ilegal Loginh,perambahan hutan maupun masalah lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu petugas Polisi Kehutanan Ismadin mengatakan, Polisi Kehutan yang berada di kabupaten Gayo Lues Khususnya yang berada di Resort Jamur Gele sangat memperhatikan dan peduli terhadap masyarakat Putri Betung yang sebagian wilayahnya masih berada Di Kawasan Taman Nasional Gunung Lauser agar selalu melakukan Kordinasi baik itu mau pembukaan Lahan Perkebunan yang baru maupun pengolahan hasil hutan yang dapat di gunakan untuk keperluan masyarakat Putri Betung, masyarakat desa Putri Betung yang berada disekitar hutan Taman Nasional Gunung Lauser, dimana interaksi dan tingkat ketergantungannya tersebut semakin tinggi seiring dengan tingkat pertumbuhan penduduk di sekitar hutan Taman nasional gunung Lauser. Interaksi sosial tersebut dapat bersifat baik ataupun negatif akan sangat mempengaruhi proses pengelolaan hutan Taman nasional gunung Lauser. (RED)

Baca Juga :  Pacuan Kuda di Buntul Nege Kembali Digelar, 84 Kuda Merebut Piala Bupati Gayo Lues

Berita Terkait

Jembatan Putus di Tripe Jaya, Gayo Lues, Ganggu Distribusi Logistik dan Mobilitas Warga Antarwilayah
Kapolres Gayo Lues Harap Yasinan Bersama Jadi Momentum Tahanan untuk Memperbaiki Diri
Kapolres Gayo Lues Paparkan Rangkaian Operasi Satresnarkoba yang Bongkar Sindikat Ganja Libatkan Ibu dan Anak di Kecamatan Pining
Dedikasi dan Inovasi, AKBP Hyrowo Dianugerahi Penghargaan Pemimpin Inspiratif Nasional
Hamdani Hamid, Mantan DPRA Dua Periode, Menjadi Motor Desentralisasi Gema Bangsa di Aceh
Andi Saragih Terima Penghargaan Gemar Membaca dari Pemkab Gayo Lues atas Dedikasi Literasi
Wujud Kepedulian Sosial, Brimob Gayo Lues Ajak TNI dan Masyarakat Turut Donor Darah
Kapolres Gayo Lues Dinilai Berperan Penting dalam Pengungkapan Ladang Ganja 60 Hektare dan Penangkapan 56 Tersangka Narkotika

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 16:15 WIB

Kapolsek Bilah Hilir Bersama JABIR Bagi Sembako Kepada Warga Tidak Mampu di Desa Sei Tarolat dan Sei Kasih.

Senin, 24 November 2025 - 14:16 WIB

Pemilik PT Natana Marine Corp Diduga Melakukan Penipuan Import Mangga

Senin, 24 November 2025 - 00:28 WIB

Pai dan 1,85 Gram Serbuk Putih Diamankan Tim Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir di Pangkatan.

Selasa, 18 November 2025 - 22:35 WIB

Polsek Bilah Hilir Kembali Gerebek Sarang Narkoba, 3 Orang Pria di Pangkatan Diduga Lakukan Tindak Pidana Narkotika.

Jumat, 14 November 2025 - 21:48 WIB

Masyarakat Merasa Puas Kinerja Polsek Bilah Hilir Ungkap Kasus di Desa Sei Tampang.

Kamis, 13 November 2025 - 20:38 WIB

Laporan Warga Berujung Penangkapan Rian Warga Sei Tampang Oleh Personil Unit Reskrim Polsek Bilah Hilir, 2, 74 Gram Sabu Turut Diamankan.

Selasa, 11 November 2025 - 19:40 WIB

Kepala Desa Sei Kasih dan Warga Apresiasi Polsek Bilah Hilir Gerebek Sarang Narkoba di Dusun Kampung Nilon.

Rabu, 5 November 2025 - 14:36 WIB

Gerebek Sarang Narkoba, Kepala Dusun Sei Tampang Apresiasi Langkah Cepat Polsek Bilah Hilir Tindak Lanjuti Keresahan Masyarakat.

Berita Terbaru

PRINGSEWU

Guru di Kabupaten Pringsewu Belajar Kecerdasan Artifisial

Kamis, 27 Nov 2025 - 19:38 WIB