Penekanan Irjen Pol Ahmad Lutfhi Kapolda Jateng perintahkan Polisi Back up dan kawal setiap Pentas Budaya, Gratis tanpa di pungut biaya

Waspada Indonesia

- Redaksi

Sabtu, 4 Mei 2024 - 17:51 WIB

50141 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Temanggung-Polda Jateng| Irjen Pol Ahmad Lutfhi Silaturahmi dan Halal bihalal bersama Pelaku Kebudayaan Kabupaten Temanggung, kegiatan berlangsung di Pendopo Pengayoman Kabupaten Temanggung. Sabtu (4/5/24)

Hadir dalam kegiatan tersebut Danrem 072/Pamungkas, Brigjen TNI Zainul Bahar, PJU Polda Jateng, Forkompimda Kab. Temanggung, Kapolres jajaran ekswil Kedu, tokoh Agama, tokoh masyarakat juga Ketua Dewan Kesenian Kebudayaan Kab. Temanggung (DKKT), Bapak. Lukman Sutopo serta warga pelaku Kebudayaan Kabupaten Temanggung

Moment Halal bihalal sekaligus Penyerahan Iket dan Udeng dari Ketua DKKT kepada Kapolda Jateng sebagai sImbol bahwa Irjen Pol Ahmad Lutfhi merupakan bagian dari warga pelaku Kebudayaan Kabupaten Temanggung, dalam acara tersebut Kapolda Jateng juga berdialog memberikan pesan pesan Kamtibmas

Baca Juga :  Apel Kendaraan Dinas, Pj Bupati Alhudri, Bukan Pencitraan!

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“ Budaya dan Kebudayaan adalah salah satu alat pemersatu bangsa, Saya bangga di Temanggung tumbuh subur budaya-budaya yang merupakan warisan leluhur dan harus kita teruskan “ kata Irjen Pol Ahmad Lutfhi

Irjen Pol Ahmad Lutfhi Kapolda Jateng menjelaskan pentingnya Jiwa Seni sebagai alat pemersatu bangsa

“ tidak ada jiwa seni itu tampil memecah belah Bangsa, kalian ini adalah Duta-duta pemersatu Bangsa yang anda harus dikuatkan dan dibanggakan “ jelas Irjen Pol Ahmad Lutfhi

Menariknya dalam sesi dialog, Irjen Pol Ahmad Lutfhi Kapolda Jateng memerintahkan secara tegas jajaran Kepolisian (Polres Temanggung) untuk bekerja melayani masyarakat lebih baik tanpa pamrih agar semakin di cintai rakyat.

Baca Juga :  Tinjau Kawasan Pengembalaan Nodi dan Lahan Pertanian Terdampak Banjir Wakil Bupati Karo Tekankan Pengoptimalan Penggunaan Area Pengembalaan

“ saya perintahkan Kapolres Temanggung, tidak ada lagi pentas budaya yang tidak di Backup atau dikawal oleh Kepolisian, tanpa dipungut biaya, kalau ada pentas seni dimintai uang laporkan saya “ tegas Irjen Pol Ahmad Lutfhi yang di sambut tepuk tangan para pelaku Kebudayaan yang hadir

Dalam moment halal bihalal tersebut, Irjen Pol Ahmad Lutfhi selaku Kapolda Jateng mohon maaf serta minta masukan dari masyarakat untuk kebaikan Polri

“ Saya secara pribadi dan kedinasan mohon maaf apabila ada anggota dalam memberikan pelayanan, pengayoman dan perlindungan kurang berkenan di hati masyarakat, berikan masukan sehingga kedepan Kepolisian makin baik “ Pungkas Kapolda Jateng

-ewara-

Berita Terkait

Bupati Takalar DAENG MANYE dinobatkan Sebagai Kepala Daerah Inspiratif Bidang Ekonomi Daerah pada ajang Herald.ID Award 2025
Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel
Membangun Sinergi Lewat Tindakan Nyata: Transparansi dan Keterbukaan Polres Inhu Dukungan Nyata Kapolres Baru untuk Kemitraan dengan Media
Diduga Manipulasi Dana BOS, Kepala SMPN 2 Tanjung Raja dan Bendahara Jadi Sorotan Publik
BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik
Asap Hitam di PT Antam, GMPB Desak Pemda dan Polres Bogor Usut Tuntas
Viral!!, Diduga Ada Jual-Beli Jabatan, Kepala Sekolah di Ogan Ilir Mengaku Diperas Oknum Disdikbud
Mantan Dansatpom Rsn Pekanbaru Letkol Pom I Gede Eka Santika, Promosi Jabatan Kolonel

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 00:17 WIB

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Jumat, 23 Januari 2026 - 10:07 WIB

Wakapolres Tanah Karo : Keberadaan Organisasi Profesi Media Sangat Penting Dalam Membangun Informasi Yang Sehat, Edukatif, Dan Berimbang

Kamis, 22 Januari 2026 - 18:02 WIB

Wabup Nagan Raya Raja Sayang Terima Kunker Wali Kota Banda Aceh, Salurkan Bantuan Banjir di Beutong Ateuh

Rabu, 21 Januari 2026 - 10:43 WIB

Minim Papan Proyek dan Akses Informasi, Pekerjaan Rutin Jalan Jabar Diduga Tak Akuntabel

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

Publik Gempar! Dugaan Asusila Libatkan Oknum Sekdes Ogan Ilir, Korban Tak Terlacak Keberadaannya

Selasa, 20 Januari 2026 - 22:35 WIB

BPN KBB Serahkan 250 Sertipikat PTSL 2025 di Desa Mekar Jaya, Sekaligus Sosialisasikan Sertipikat Elektronik

Minggu, 18 Januari 2026 - 16:27 WIB

Gerak Cepat: Sat Reskrim Polres Nagan Raya Berhasil Amankan Pelaku Judi Online Jenis Slot

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:44 WIB

Polres Kampar Gandeng Kodim 0313/KPR, Tertibkan Tambang Ilegal, Amankan Alat Berat & Pelaku

Berita Terbaru

HUKUM & KRIMINAL

Polisi Bongkar Jual Beli Satwa Dilindungi di Riau, Owa Dijual Rp 10 Juta

Sabtu, 24 Jan 2026 - 00:17 WIB